Unik, Ini 7 Alasan Mengapa Kucing Suka Berguling-Guling di Lantai

Ericha Fernanda - Kamis, 3 Maret 2022
Kucing berguling-guling di lantai
Kucing berguling-guling di lantai sdominick

3. Menandai wilayah

Kucing berguling-guling untuk menandai wilayah dari bau khasnya, sehingga menjauhkan kucing lain yang bisa membuatnya terancam.

4. Mencari perhatian

Ketika kucing suka berguling-guling saat momen-momen tertentu, itu jadi pertanda bahwa dia sedang mencari perhatian.

Coba ajak main dan jangan mengabaikannya ketika kucing berguling dan menempelkan kepalanya di kaki kita.

5. Bergairah

Feromon atau aroma khas masing-masing kucing juga berperan penting saat bergairah, baik jantan mau pun betina.

Selain mengeluarkan bau khas tersendiri, feromon juga menandakan perubahan tubuh tertentu, seperti waktu ideal untuk kawin.

Selama periode ini, kucing jantan dan betina akan menunjukkan perilaku unik dengan berguling-guling di lantai atau tanah lebih sering.

Baca Juga: Kucing Suka Kencing Sembarangan di Rumah? Hentikan dengan Cara Ini

Sumber: Kompas.com
Penulis:
Editor: Dinia Adrianjara