Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Memakai Sport Bra Saat Olahraga, Ini Manfaatnya untuk Kesehatan Payudara

Kompas.com - 09/09/2021, 17:15 WIB
Editor Maharani Kusuma Daruwati

Parapuan.co - Bukan cuma pilihan olahraga saja yang bepengaruh kepada performa.

Namun, pemilihan pakaian yang digunakan saat olahraga juga berpengaruh, lo, Kawan Puan.

Termasuk juga penggunaan khusus olahraga seperti sport bra.

Penggunaan sport bra ternyata juga cukup berpengaruh pada kesehatan.

Jika belum pernah menggunakan sport bra, alangkah baiknya kalau kamu mencoba bra khusus olahraga ini.

Pasalnya sport bra akan membuat tubuhmu lebih nyaman saat berolahraga.

Selain itu, sport bra memang dirancang untuk membuat olahragamu nyaman dan payudara pun tertopang dengan baik.

Ada pula keuntungan lain dalam memakai sport bra yang harus kamu ketahui.

Mengutip informasi dari Clovia, berikut ini manfaat memakai sport bra saat olahraga yang perlu kamu ketahui!

Baca Juga: 4 Manfaat Olahraga saat Hamil, Berpengaruh Pada Perkembangan Bayi

Menjaga bentuk payudara

Kawan Puan, kamu harus tahu bahwa payudara memiliki ligamen otot yang dapat meregang dan kehilangan bentuknya.

Hal tersebut dapat menyebabkan kondisi payudara yang kendur, selain itu robekan pada ligamen juga bisa menyebabkan masalah lain pada payudara.

Demi mencegah hal tersebut terjadi maka disarankan untuk memakai sport bra.

Sport bra dirancang untuk memberikan dukungan dan stabilitas serta membantu menjaga bentuk payudara saat berolahraga.

Membantu mengurangi nyeri pada payudara

Gerakan yang intens selama olahraga menyebabkan gerakan pada ligamen otot di payudara juga.

Hal ini sering dapat menyebabkan kondisi nyeri pada payudara.

Untuk mengurangi nyeri tersebut, sebaiknya gunakan sport bra yang mampi menjaga payudara tetap di tempatnya dengan kuat dan membatasi gerakan pada ligamen otot 

Tentunya sport bra tidak seperti bra konvensional yang tidak memberi dukungan yang cukup saat olahraga.

Mencegah timbulnya ketidaknyamanan

Memakai sport bra bisa memastikan agar payudara tidak bergoyang dan tetap pada posisinya selama melakukan olahraga.

Sebab, bra untuk olahraga itu cup-nya dirancang untuk menopang payudara secara maksimal.

Alhasil saat melakukan olahraga, kamu pun bisa terhindar dari timbulnya ketidaknyamanan pada area payudara.

Baca Juga: Peringati Hari Olahraga Nasional, Kenali Ini Olahraga yang Unik dan Jarang Diketahui

Mengatur sirkulasi darah dan menyerap keringat

Salah satu alasan banyak ahli yang merekomendasikan penggunaan sport bra karena barang ini tidak mengganggu sirkulasi darah,

Di samping itu,berkat kemajuan teknologi, ada beberapa sport bra yang menyerap keringat dari tubuh. 

Tak hanya itu saja, sport bra juga dapat meningkatkan aliran udara ke kulit yang selanjutnya.

Di sisi lain, sport bra juga dirancang untuk meningkatkan mobilitas, memulihkan postur tubuh, meredakan ketegangan leher, serta mengurangi nyeri punggung dan bahu.

Baca Juga: Tak Hanya Kesehatan Fisik, Olahraga Juga Bermanfaat untuk Mental dan Emosional

Nah perlu Kawan Puan ketahui juga bahwa berbeda dengan bra biasa, sport bra menawarkan cakupan lebih yang tidak hanya memberikan dukungan yang cukup untuk payudara tetapi juga kepercayaan diri saat tubuhmu membungkuk, melompat atau memutar. 

Dengan begitu, kamu pun akan semakin percaya diri untuk berolahraga tanpa takut akan timbulnya gangguan di payudara.

Melihat manfaat memakai sport bra saat olahraga tersebut, yuk segera miliki sport bra untuk menemanimu berolahraga!

(*)

 

Sumber Clovia

Terkini Lainnya

Trik Dapat Tiket Pesawat Murah dengan Promo di Traveloka

Trik Dapat Tiket Pesawat Murah dengan Promo di Traveloka

PARAPUAN
Ini Alasan Iron Mascara yang Viral di TIkTok Disukai Banyak Orang

Ini Alasan Iron Mascara yang Viral di TIkTok Disukai Banyak Orang

PARAPUAN
4 Drakor Bertema Keluarga yang Cocok Ditonton, Ada The Good Bad Mother

4 Drakor Bertema Keluarga yang Cocok Ditonton, Ada The Good Bad Mother

PARAPUAN
Intip Keseruan Berwisata di Kapal Pesiar dengan Rute Internasional

Intip Keseruan Berwisata di Kapal Pesiar dengan Rute Internasional

PARAPUAN
6 Manfaat Cuka Apel untuk Kesehatan,  Viral Bantu Turunkan Berat Badan

6 Manfaat Cuka Apel untuk Kesehatan, Viral Bantu Turunkan Berat Badan

PARAPUAN
Tak Cuman Bantu Dokter, Yuk Ketahui Tugas dan Tanggung Jawab Profesi Perawat

Tak Cuman Bantu Dokter, Yuk Ketahui Tugas dan Tanggung Jawab Profesi Perawat

PARAPUAN
Mengenal Istilah Femisida yang Berhubungan Erat dengan Pembunuhan terhadap Perempuan

Mengenal Istilah Femisida yang Berhubungan Erat dengan Pembunuhan terhadap Perempuan

PARAPUAN
Belajar dari Pembunuhan Miss Ecuador, Ini Bahaya Share Lokasi Real Time di Medsos

Belajar dari Pembunuhan Miss Ecuador, Ini Bahaya Share Lokasi Real Time di Medsos

PARAPUAN
Ajari Anak Bisnis Sejak Kecil, Ini 3 Usaha Kecil-kecilan yang Bisa Dicoba

Ajari Anak Bisnis Sejak Kecil, Ini 3 Usaha Kecil-kecilan yang Bisa Dicoba

PARAPUAN
Kampoeng Djamoe Organik Martha Tilaar Group Terima 11 Spesies Tanaman Langka dari BRIN

Kampoeng Djamoe Organik Martha Tilaar Group Terima 11 Spesies Tanaman Langka dari BRIN

PARAPUAN
4 “Senjata” yang Perlu Dibawa Agar Perjalanan ke Kantor Aman dan Nyaman

4 “Senjata” yang Perlu Dibawa Agar Perjalanan ke Kantor Aman dan Nyaman

PARAPUAN
Nikmati Pemandang Indah, Ini 3 Rekomendasi Wisata Alam di Brasil

Nikmati Pemandang Indah, Ini 3 Rekomendasi Wisata Alam di Brasil

PARAPUAN
Hadapi Polusi dan Radikal Bebas Selama Commuting, Ini Tipsnya

Hadapi Polusi dan Radikal Bebas Selama Commuting, Ini Tipsnya

PARAPUAN
Ini Mimpi Dr. Widiastuti Setyaningsih, Peneliti yang Ungkap Tabir Alam Lewat Teknologi Pangan

Ini Mimpi Dr. Widiastuti Setyaningsih, Peneliti yang Ungkap Tabir Alam Lewat Teknologi Pangan

PARAPUAN
Inarah Syarafina Debut Penyutradaraan Film Panjang Lewat Temurun

Inarah Syarafina Debut Penyutradaraan Film Panjang Lewat Temurun

PARAPUAN
Perdebatan Man VS Bear Viral di TikTok, Ini Alasan Perempuan Lebih Memilih Beruang

Perdebatan Man VS Bear Viral di TikTok, Ini Alasan Perempuan Lebih Memilih Beruang

PARAPUAN
Cocok untuk Perempuan Karier, Ini Rekomendasi Parfum Pilihan PARAPUAN

Cocok untuk Perempuan Karier, Ini Rekomendasi Parfum Pilihan PARAPUAN

PARAPUAN
Bisa Tambah Penghasilan, Ini 3 Ide Bisnis yang Bisa Dicoba Pekerja Perempuan

Bisa Tambah Penghasilan, Ini 3 Ide Bisnis yang Bisa Dicoba Pekerja Perempuan

PARAPUAN
Pengusaha Pemula Wajib Tahu, Ini Sumber Modal Bisnis dan Strategi Dapatkan Pendanaan

Pengusaha Pemula Wajib Tahu, Ini Sumber Modal Bisnis dan Strategi Dapatkan Pendanaan

PARAPUAN
3 Cara Bijak Kumpulkan Dana Pendidikan Anak dan Strategi Melakoninya

3 Cara Bijak Kumpulkan Dana Pendidikan Anak dan Strategi Melakoninya

PARAPUAN
Praktis Dipakai, Ini Rekomendasi Sepatu Nyaman untuk Jalan Kaki

Praktis Dipakai, Ini Rekomendasi Sepatu Nyaman untuk Jalan Kaki

PARAPUAN
Kulit Kepala Berminyak dan Ketombean? Ini Rekomendasi Perawatannya

Kulit Kepala Berminyak dan Ketombean? Ini Rekomendasi Perawatannya

PARAPUAN
 Studi BCG dan Stellar Women: 70 Persen Perempuan Pelaku UMKM Kesulitan Mencari Mentor dalam Berbisnis

Studi BCG dan Stellar Women: 70 Persen Perempuan Pelaku UMKM Kesulitan Mencari Mentor dalam Berbisnis

PARAPUAN
Netflix Rilis Jadwal Tayang dan Trailer Film Monster, Full Tanpa Dialog

Netflix Rilis Jadwal Tayang dan Trailer Film Monster, Full Tanpa Dialog

PARAPUAN
Rekomendasi Hotel Bintang 5 untuk “Me Time” di Jakarta

Rekomendasi Hotel Bintang 5 untuk “Me Time” di Jakarta

PARAPUAN
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com