Lakukan 5 Kebiasaan Ini untuk Redakan Nyeri Perut Saat Menstruasi

Citra Widani - Minggu, 20 Juni 2021
ilustrasi minum teh
ilustrasi minum teh NicolasMcComber

Soalnya, minum air putih hangat memiliki efek baik dengan membantu mengalirkan aliran darah ke seluruh tubuh serta mengendurkan otot-otot yang kram akibat dari kontraksi pada rahim.

Minum Teh Herbal

Teh herbal memiliki kandungan anti inflamasi serta senyawa antispasmodik yang dapat mengurangi kram perut.

Oleh karena itu, seduhlah teh herbal seperti teh chamomile atau teh jahe untuk meredakan rasa kram yang melilit perut.

Selain meredakan kram perut, minum teh herbal juga mampu memberikan rasa rileks dan mengatasi insomnia. Dengan kata lain, Kawan Puan bisa lebih cepat tidur.

Makan Makanan Anti Inflamasi

Perlu Kawan Puan ketahui kalau makanan anti-inflamasi yang dimaksud bukan makanan mentah. Sebab, beberapa makanan anti inflamasi justru memiliki rasa yang enak.

Beberapa makanan anti-inflamasi ialah buah-buahan beri, tomat, rempah-rempah seperti kunyit, jahe atau bawang putih.

Bahkan, sayuran berdaun hijau, almond, walnut, dan salmon juga termasuk makanan anti-inflamasi. 

Baca Juga: Ingin Cepat Tidur? Ahli Sebut Cara Ini Bisa Berhasil dalam Lima Menit

Viral di TikTok, Kenapa Minum Kopi Bisa Memicu Buang Air Besar?