Selain Lady Dior, Ini Tas Ikonik yang Masih Populer hingga Saat Ini

Citra Narada Putri - Kamis, 1 Desember 2022
Putri Diana kerap membawa tas yang dinamai Lady Dior.
Putri Diana kerap membawa tas yang dinamai Lady Dior. Dok. Getty Images

Setelahnya, handbag ini pun populer di dunia mode dan diburu oleh para penggemar tas.  

Kini Fendi Baguette pun masih diincar para fashion enthusiast dan hadir dalam berbagai bentuk, warna, serta ukuran.

2. Lady Dior 

Putri Diana kerap membawa tas yang dinamai Lady Dior.
Putri Diana kerap membawa tas yang dinamai Lady Dior. Dok. Getty Images

Meskipun Dior telah menghasilkan berbagai aksesori ikonik selama bertahun-tahun, tas Lady Dior  bisa dibilang paling menonjol di antara yang lainnya. 

Bahkan bukan rahasia lagi bahwa Dior adalah salah satu rumah mode favorit Putri Diana.

Tas tersebut dinamai Lady Dior untuk menghormati sang mendiang putri setelah dia pertama kali memakainya pada tahun 1995.

Kini, lebih dari 27 tahun kemudian, tas ini akan dirilis kembali oleh Dior secara terbatas. 

Klik tautan berikut ini untuk informasi tentang Lady Dior terbaru yang akan dirilis secara eksklusif. 

Baca Juga: Ini Rekomendasi Tas Laptop untuk Outfit ke Kantor yang Lebih Stylish

Sumber: Marie Claire
Penulis:
Editor: Citra Narada Putri

Ulang Tahun ke-28, Frank & Co Rilis Koleksi Spesial hingga Pameran Perhiasan Mewah