Pendaftaran SNMPTN Dibuka, Ini Cara Cek Kuota dan Aturan Pilih Prodi

Arintha Widya - Senin, 14 Februari 2022
SNMPTN 2022
SNMPTN 2022 sengchoy

1. Kamu dapat memilih dua program studi dari satu PTN atau dua PTN

2. Jika memilih dua program studi, salah satunya harus berada di PTN pada provinsi yang sama dengan SMA/MA/SMK asal

3. Jika memilih satu program studi, dapat memilih PTN yang berada di provinsi mana pun

4. Disarankan untuk tidak memilih prodi lintas jurusan (tidak linier dengan jurusan saat SMA)

"Pesan saya satu, bahwa memang betul diizinkan memilih dua program studi tetapi adik-adik harus betul-betul (serius mendaftar)," terang Budi.

"Kalau diterima harus daftar ulang. Kalau hanya satu yang disenangi silakan daftar satu saja, nggak harus dua," tambahnya.

Demikian tadi beberapa cara untuk cek kuota dan ketentuan memilih prodi bagi kamu yang hendak mendaftar SNMPTN 2022.

Semoga sukses, Kawan Puan!

 Baca Juga: Info SBMPTN: Ini 5 Perguruan Tinggi Negeri yang Membuka Kuota Terbanyak

(*)

Sumber: Kompas.com
Penulis:
Editor: Linda Fitria