3 Cara Ampuh untuk Membuat Meja Makan Sederhana Terlihat Mewah

Saras Bening Sumunarsih - Senin, 22 November 2021
Membuat meja makan sederhana terlihat mewah
Membuat meja makan sederhana terlihat mewah Pexels.com

Adapun cara yang bisa Kawan Puan lakukan ketika ada noda di meja adalah dengan cairan pembersih maupun bahan alami lain seperti cuka.

Selain itu juga penting untuk membiasakan diri membersihkan meja makan jika kamu sudah selesai menggunakannya.

Hindari untuk meletakkan gelas atau piring dengan sembarangan di meja makan. Ini juga akan membuat meja makan terlihat kotor dan berantakan.

2. Jangan terlihat monoton

Untuk menciptakan kesan mewah pada meja makan yang sederhana, upayakan untuk tidak membuat tampilannya terlihat menoton.

Kamu dapat menambahkan aksen seperti vas bunga maupun taplak meja, untuk sentuhan ekstra yang mewah.

Menambahkan vas bunga atau taplak meja dapat membuat meja makan memiliki daya tarik tersendiri.

Kuncinya adalah jangan membuat meja makan terlihat kosong.

Baca Juga: 3 Jenis Pencahayaan Buatan yang Bisa Digunakan untuk Ruang Makan