Agar Tak Salah Pakai Sepatu Boot, Cari Tahu Jenis-jenisnya Dahulu Yuk!

Dian Fitriani N - Selasa, 12 Oktober 2021
Jenis-jenis sepatu boot untuk perempuan agar tak salah pilih dan pakai.
Jenis-jenis sepatu boot untuk perempuan agar tak salah pilih dan pakai. Ales_Utovko

Jangan lupa tambahkan kaus kaki berwarna hitam agar penampilanmu lebih chic, ya!

2. Cowboy Boots 

Sepatu perempuan jenis cowboy boots
Sepatu perempuan jenis cowboy boots Hanna Lassen

Jenis sepatu boot yang berikutnya adalah cowboy boots.

Seperti namanya, cowboy boots punya bentuk yang mirip dengan sepatu koboi yakni ada belahan sedikit di bagian atasnya.

Jika bingung bagaimana memadukan sepatu cowboy boots ini, Kawan Puan bisa mencontoh foto di atas.

Foto di atas tampak menggunakan sepatu cowboy boots dengan kombinasi warna hitam dan putih.

Baca Juga: Ingin Pakai Heels Tapi Kaki Lebar? Simak 5 Pilihan Sepatu ini!

Kemudian model tersebut memadukan sepatu cowboy boots dengan mini skirt berwarna putih yang tampak sangat serasi.

3. Sepatu Heels Boot Tinggi

Sepatu Heels Boot Tinggi
Sepatu Heels Boot Tinggi Edward Berthelot

Kawan Puan pasti sering melihat artis-artis di luar negeri mengenakan sepatu heels boot tinggi seperti di atas, bukan?

Tak salah memang jika perempuan di luar negeri menyukai jenis sepatu boot yang satu ini.

Pasalnya, sepatu heels boot tinggi ini cukup hangat ketika digunakan dan mampu menutupi hampir semua bagian kaki hingga lutut.

Sumber: PureWow
Penulis:
Editor: Rizka Rachmania

Ini 5 Bahan Tanktop yang Cocok Dipakai Saat Cuaca Panas