5 Keuntungan Punya Ide Usaha Penitipan Hewan Saat Musim Mudik Lebaran

Linda Fitria - Selasa, 9 April 2024
Ilustrasi ide usaha penitipan hewan
Ilustrasi ide usaha penitipan hewan gilaxia

Parapuan.co - Ide usaha penitipan hewan bisa jadi bisnis yang cuan di musim mudik Lebaran ini.

Pasalnya, Lebaran identik dengan mudik ke kampung halaman, artinya beberapa pencinta hewan akan meninggalkan peliharaannya. Karena itu, ide usaha penitipan hewan bakal laris di waktu ini.

Nah, melihat peluangnya yang menggiurkan, sebetulnya apa saja sih keuntungan dari ide usaha penitipan hewan ini? 

Berikut beberapa keuntungan memiliki bisnis penitipan hewan saat musim mudik Lebaran melansir dari beberapa sumber.

1. Permintaan Tinggi:

Ada banyak pemudik yang kesulitan membawa peliharaan mudik karena jarak yang jauh atau persiapan yang ribet.

Hal ini membuka peluang besar bagi kamu untuk mendapatkan keuntungan karena mereka akan mencari penitipan hewan untuk menjaga peliharaannya.

2. Keuntungan Besar:

Tarif penitipan hewan selama Lebaran bisa 2-3 kali lipat dari tarif normal.

Baca Juga: Cara Memulai Ide Usaha Penitipan Hewan, Cocok Buat Pencinta Anabul

Sumber: tribunnews
Penulis:
Editor: Linda Fitria