Identik dengan Peristiwa Isra Miraj, Ini Sejarah Masjid Al Aqsa di Palestina

Saras Bening Sumunar - Rabu, 7 Februari 2024
Sejerak Masjid Al Aqsa di Palestina.
Sejerak Masjid Al Aqsa di Palestina. alexsl

Robohnya Masjidil Aqsa ini terjadi 370 tahun setelah berdiri.

Ada pula pendapat yang menyebut bahwa Majid Al Aqsa dibangun pertama oleh Umar bin Khattab setelah kedatangannya di Yerusalem.

Namun ketika dirinya melakukan pembangunan ulang, Masjid Al Aqsa runtuh sejak 586 SM hingga 636 M.

Dianggap Penting bagi Israel dan Palestina

Bagi Israel dan Palestina, kompleks Masjid Al Aqsa dianggap begitu penting lantaran terdapat beberapa kuil suci yang menggambarkan keyakinan mereka.

Palestina merupakan negara yang mayoritasnya beragama Islam sementara Israel didominasi Yahudi.

Bagi masyarakat Islam, Masjid Al Aqsa dianggap penting karena sebagai tempat Nabi Muhammad melakukan Isra Miraj.

Sementara untuk bangsa Yahudi, komplek Al Aqsa ini menampung dua kuil suci.

Kedua kuil tersebut yakni Kuil Pertama dan Kuil Kedua yang dalam bahasa Ibrani disebut Har HaBayit atau Bukit Bait Suci.

Baca Juga: 3 Tips Berkunjung ke Curug Kembar di Sukabumi saat Musim Hujan

(*)

Belajar dari Jatuhnya WNA China, Ini Tips Aman Berkunjung ke Kawah Ijen