Jelang Imlek 2024, Yuk Simak 5 Tips Belanja di Pecinan Glodok

Anna Maria Anggita - Selasa, 23 Januari 2024
Tips belanja di Pecinan Glodok.
Tips belanja di Pecinan Glodok. Kompas.com/ Suci Wulandari

2. Tawar Harga

Kawan Puan harus tahu bahwa di Pecinan Glodok banyak barang yang harganya berbeda.

Maksudnya, tiap pedagang punya harga jual tersendiri, jadi kamu bisa menawar harganya.

Jadi perlu menawar harga pernak-pernik atau barang lain apalagi jika harganya terlalu mahal.

3. Bawa Uang Tunai

Penting untuk dicatat, bahwa sebagian besar pedangan di Pecinan Glodok masih melayani transaksi tunai.

Oleh sebab itu, sebaiknya dianjurkan membawa uang tunai sebelum datang.

Sebagai informasi, pembayaran non-tunai dapat ditemui di kawasan petak enam, sedangkan yang tunai umumnya di sepanjang trotoar dan gang.

Baca Juga: Hobi Mendaki Gunung, Ini Tips Adinda Thomas untuk Pendaki Perempuan

Penulis:
Editor: Linda Fitria

Malaysia Travel Week, Ini 5 Rekomendasi Destinasi Selain Kuala Lumpur