Apa itu Akupunktur Wajah? Perawatan Kulit yang Viral di TikTok

Anna Maria Anggita - Selasa, 5 Desember 2023
Akupunktur wajah viral di TikTok.
Akupunktur wajah viral di TikTok. TikTok/ atomylovers

- Mengurangi bengkak, dan

- Memperbaiki tekstur kulit.

Efek Samping Akupunktur Wajah

Akupunktur umumnya aman bila dilakukan oleh profesional yang berlisensi.

Maka dari itu, jika Kawan Puan ingin akupunktur wajah, pilihlah ahli akupuntur yang sudah berlisensi di klinik terpercaya.

Perlu diketahui efek samping akupuntur dianggap ringan dan dapat diabaikan, biasanya mereda dalam beberapa hari.

Adapun efek samping yang berkaitan dengan akupunktur kosmetik seperti gatal, pengelupasan kulit kering, memar, berdarah, nyeri, dan bengkak.

Mengenai cedera internal seperti infeksi dan paru-paru kolaps serta tertusuk itu jarang terjadi.

Perawatan setelah akupunktur wajah itu sederhana, antara lain menjaga wajah harus tetap terhidrasi dan menghindari prosedur suntikan jarum.

Itu dia berbagai hal menarik tentang akupunktur wajah. Apakah tertarik mencobanya?

Baca Juga: Viral di TikTok, 3 Tips Skincare yang Wajib Dilakukan Sejak Umur 20-an

(*)

Sumber: medical news today
Penulis:
Editor: Citra Narada Putri

Perhatikan! Ini 5 Tanda Kulit Wajah Tidak Cocok dengan Masker