BERITA TERPOPULER WELLNESS: Wisata Belanja Baju Lebaran hingga Rekomendasi Mie Pedas

Linda Fitria - Selasa, 4 April 2023
Ilustrasi mie pedas
Ilustrasi mie pedas Abdur Rohman

Di Thamrin City, Kawan Puan bisa membeli baju Lebaran baik dalam eceran maupun grosir, di sisi lain suasananya pun lebih kondusif daripada Tanah Abang.

Tak hanya baju Muslim saja, pusat perbelanjaan yang buka dari pukul 09.00-19.00 WIB ini para pedagangnya juga menjual batik hingga tenun.

Baca selengkapnya

2. 7 Manfaat Vitamin C untuk Kesehatan, Bantu Tingkatkan Fungsi Otak

Berbagai jenis vitamin dibutuhkan untuk menjaga kesehatan tubuh, salah satunya adalah vitamin C.

Vitamin C atau asam L-askorbat merupakan salah satu jenis vitamin yang diketahui memiliki banyak manfaat.

Menurut ahli, vitamin C adalah salah satu nutrisi yang paling aman dan paling efektif.

Meskipun mungkin bukan obat untuk flu biasa , manfaat vitamin C dapat mencakup perlindungan terhadap defisiensi sistem kekebalan, penyakit kardiovaskular, masalah kesehatan prenatal, penyakit mata, dan bahkan kerutan kulit.

Sebuah penelitian yang diterbitkan dalam Seminars in Preventive and Alternative Medicine yang mengamati lebih dari 100 penelitian selama 10 tahun mengungkapkan daftar kemungkinan manfaat vitamin C yang terus bertambah.

Baca Juga: Selain Vitamin C, Ini Kandungan Skincare yang Aman untuk Ibu Hamil

Penulis:
Editor: Linda Fitria

BERITA TERPOPULER WELLNESS: Tips Memilih Resto BBQ Korea Enak hingga Tips Membuat Roti Kukus Srikaya