Pesta Kembang Api di Marina Bay, Ini 5 Tips Liburan ke Singapura Jelang Tahun Baru 2023

Anna Maria Anggita - Rabu, 28 Desember 2022
Tips liburan tahun baru 2023 di Singapura untuk menyaksikan kembang api di Marina Bay
Tips liburan tahun baru 2023 di Singapura untuk menyaksikan kembang api di Marina Bay markandpor

 

Dilansir dari The Culture Trip, wisatawan yang melanggar berbagai aturan tersebut akan dikenai denda.

Misalnya jika ketahuan merokok di tempat umum akan dikenakan denda sebesar 1.000 dolar Singapura atau sekitar Rp10.000.000.

2. Sediakan Uang Tunai

Saat berkunjung ke Singapura, disarankan untuk menyediakan uang tunai.

Walau sejumlah kafe atau restoran sudah bisa melakukan transaksi non-tunai, namun uang tunai tetap dinilai perlu kamu persiapkan saat mengunjungi Singapura.

Pasalnya, mengutip timeout.com, beberapa tempat di Singapura seperti pasar jalanan maupun pusat jajanan hanya bisa menggunakan uang tunai sebagai alat transaksi.

3. Tak Wajib Memberi Tip

Tip merupakan bentuk apresiasi terhadap jasa yang diberikan kepada wisatawan.

Baca Juga: Tips Traveling Bagi Ibu Hamil di Libur Natal 2022 dan Tahun Baru 2023

Sumber: Traveloka,The Culture Trip,Timeout.com,MRT Singapura
Penulis:
Editor: Citra Narada Putri