Kawan Puan Perlu Tahu, Begini Langkah Tepat Mencuci Kain Mikrofiber

Saras Bening Sumunar - Sabtu, 3 September 2022
Cara mencuci kain mikrofiber
Cara mencuci kain mikrofiber jirkaejc

Jika sudah, rendam selama beberapa menit.

Kucek secara perlahan untuk menghilangkan noda kotoran.

4. Keringkan

Setelah proses pencucian dan pembilasan, kini saatnya kamu mengeringkan kain mikrofiber.

Keringkan dengan menggantungnya, di dalam ruangan maupun di luar ruangan.

Dengan begitu, kain mikrofiber akan mengering dengan sendirinya.

5. Cuci Setiap Selesai Digunakan

Terakhir, cuci setiap kain mikrofiber selesai digunakan.

Hal ini dilakukan untuk mengurangi kemungkinan kotoran yang menempel di serat kain dapat menggores dan merusak permukaan apa pun yang kamu bersihkan selanjutnya.

Itu tadi lima langkah tepat mencuci kain mikrofiber.

Mulai dari megibaskannya hingga proses pengeringan.

Jadi, perhatian perawatan kain mikrofiber dengan tepat ya Kawan Puan.

Baca Juga: Jangan Asal Cuci, Simak 5 Langkah Mudah Mencuci Kain Mikrofiber

(*)

Sumber: The Kitchn
Penulis:
Editor: Aulia Firafiroh