Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Startup Fintech IDEAL Hadirkan Cara Praktis dan Aman Ajukan KPR Digital

Kompas.com - 25/06/2022, 18:12 WIB
Fintech IDEAL menghadirkan cara praktis dan aman mengajukan KPR digital Fintech IDEAL menghadirkan cara praktis dan aman mengajukan KPR digital
Editor Dinia Adrianjara

Startup penyedia layanan teknologi finansial (fintech), IDEAL, meluncurkan platform agregator layanan kredit kepemilikan rumah (KPR) yang praktis dan aman. 

Layanan ini memungkinkan pengguna atau calon pembeli hunian, dalam proses pengajuan pinjaman untuk membeli hunian. 

Canggih dan praktis, dalam platform IDEAL ini calon pembeli bisa terhubungan dengan berbagai bank dan pengembang properti dalam platform yang sama, juga penawaran KPR menarik. 

Bukan hanya itu, calon pembeli pun bisa mengajukan permohonan KPR lewat aplikasi secara digital ke berbagai bank mitra IDEAL.

Melalui platform ini, calon pembeli bisa melakukan pengajuan aplikasi, pengumpulan dokumen hingga verifikasi data lewat satu pintu.

Pengajuannya pun bukan hanya ke satu bank, namun bisa ke berbagai bank dan produk KPR berbeda dalam satu waktu.

"Kami di IDEAL ingin mengoptimalkan proses pinjaman besar seperti KPR ini untuk meringankan sebagian beban calon peminjam," kata Co-Founder dan CEO dari IDEAL, Albert Surjaudaja, dalam rilis yang diterima PARAPUAN, Sabtu (25/6/2022).

Menggunakan platform IDEAL, calon pembeli rumah tidak perlu lagi menghabiskan waktu berjam-jam untuk mendatangi dan mengisi formulir di bank-bank berbeda.

Lebih lanjut Albert mengakui saat ini proses pengajuan KPR masih sangat manual, termasuk informasi dan pilihan produk yang sulit dimengerti, ertas kurangnya perlindungan keamanan data. 

Baca Juga: Ternyata Begini 3 Tips Membeli Rumah meski Hanya Punya Gaji Rp3 Juta

"Proses saat ini sangat manual di mana kebanyakan agen masih menggunakan WhatsApp untuk berkomunikasi dengan calon peminjam dan mengumpulkan data yang sensitif.

"Proses ini tentunya menimbulkan tanda tanya besar: Apakah keamanan data pribadi kita dapat terjamin?

"Inilah mengapa di IDEAL kami menawarkan jaminan privasi dan keamanan data untuk setiap aplikasi yang masuk melalui platform kami dengan menggunakan fully-systemised process dan intervensi manusia yang sangat minim," imbuhnya.

Nah bagi pengguna yang ingin mengajukan proses KPR melalui IDEAL, bisa memeriksa aplikasi untuk melihat status persetujuan aplikasi. 

Setelah memperoleh persetujuan dari bank, maka pengguna bisa memilih produk KPR mana yang akan dipilih melalui IDEAL.

Nantinya, platform akan menghubungkanmu ke bank, untuk melanjutkan proses tandatangan akta kredit dan pembayaran.

Dalam proses aplikasi ini, IDEAL menyediakan fitur-fitur yang dapat mengatasi kesulitan yang seringkali muncul, seperti fitur auto-save applicationreal-time tracker, dan auto-populated data entry (OCR) untuk meningkatkan kenyamanan pengguna dalam menggunakan layanan IDEAL.

Ke depannya, IDEAL juga akan memperluas layanannya ke secondary property dan takeover/refinancing KPR.

Baca Juga: Selain Perencanaan yang Matang, Ini 5 Tips Hemat Membangun Rumah

“Kami ingin membantu masyarakat Indonesia mencapai versi kehidupan idealnya secara bertanggung jawab, dan langkah pertama kami adalah membuat proses pengajuan KPR menjadi mudah dan tidak mengintimidasi,” tambah Indira Nur Shadrina, Co-Founder dan CCO IDEAL.

Untuk soft launch ini, IDEAL telah menggandeng lima bank besar di Indonesia.

Dalam hal pilihan properti, IDEAL juga telah bermitra dengan Sinarmasland, Ciputra Group, PIK2 dan Citra Harmoni Lestari yang akan diluncurkan di aplikasi IDEAL secara bertahap.

(*)


Terkini Lainnya

Ini Mimpi Dr. Widiastuti Setyaningsih, Peneliti yang Ungkap Tabir Alam Lewat Teknologi Pangan

Ini Mimpi Dr. Widiastuti Setyaningsih, Peneliti yang Ungkap Tabir Alam Lewat Teknologi Pangan

PARAPUAN
Inarah Syarafina Debut Penyutradaraan Film Panjang Lewat Temurun

Inarah Syarafina Debut Penyutradaraan Film Panjang Lewat Temurun

PARAPUAN
Perdebatan Man VS Bear Viral di TikTok, Ini Alasan Perempuan Lebih Memilih Beruang

Perdebatan Man VS Bear Viral di TikTok, Ini Alasan Perempuan Lebih Memilih Beruang

PARAPUAN
Cocok untuk Perempuan Karier, Ini Rekomendasi Parfum Pilihan PARAPUAN

Cocok untuk Perempuan Karier, Ini Rekomendasi Parfum Pilihan PARAPUAN

PARAPUAN
Bisa Tambah Penghasilan, Ini 3 Ide Bisnis yang Bisa Dicoba Pekerja Perempuan

Bisa Tambah Penghasilan, Ini 3 Ide Bisnis yang Bisa Dicoba Pekerja Perempuan

PARAPUAN
Pengusaha Pemula Wajib Tahu, Ini Sumber Modal Bisnis dan Strategi Dapatkan Pendanaan

Pengusaha Pemula Wajib Tahu, Ini Sumber Modal Bisnis dan Strategi Dapatkan Pendanaan

PARAPUAN
3 Cara Bijak Kumpulkan Dana Pendidikan Anak dan Strategi Melakoninya

3 Cara Bijak Kumpulkan Dana Pendidikan Anak dan Strategi Melakoninya

PARAPUAN
Praktis Dipakai, Ini Rekomendasi Sepatu Nyaman untuk Jalan Kaki

Praktis Dipakai, Ini Rekomendasi Sepatu Nyaman untuk Jalan Kaki

PARAPUAN
Kulit Kepala Berminyak dan Ketombean? Ini Rekomendasi Perawatannya

Kulit Kepala Berminyak dan Ketombean? Ini Rekomendasi Perawatannya

PARAPUAN
 Studi BCG dan Stellar Women: 70 Persen Perempuan Pelaku UMKM Kesulitan Mencari Mentor dalam Berbisnis

Studi BCG dan Stellar Women: 70 Persen Perempuan Pelaku UMKM Kesulitan Mencari Mentor dalam Berbisnis

PARAPUAN
Netflix Rilis Jadwal Tayang dan Trailer Film Monster, Full Tanpa Dialog

Netflix Rilis Jadwal Tayang dan Trailer Film Monster, Full Tanpa Dialog

PARAPUAN
Rekomendasi Hotel Bintang 5 untuk “Me Time” di Jakarta

Rekomendasi Hotel Bintang 5 untuk “Me Time” di Jakarta

PARAPUAN
Ikuti Tren, Ganti Cat Rumah dengan Warna-warna yang Sedang Populer Ini

Ikuti Tren, Ganti Cat Rumah dengan Warna-warna yang Sedang Populer Ini

PARAPUAN
Panduan Memakai Silicone Sealant untuk Atasi Kebocoran dan Keretakan di Rumah

Panduan Memakai Silicone Sealant untuk Atasi Kebocoran dan Keretakan di Rumah

PARAPUAN
3 Tokoh Perempuan Kuat di Film Indonesia, Ada Sosok Anggini di Wiro Sableng

3 Tokoh Perempuan Kuat di Film Indonesia, Ada Sosok Anggini di Wiro Sableng

PARAPUAN
Tampil Modis dan Fashionable dengan Padu Padan Baju Setelan

Tampil Modis dan Fashionable dengan Padu Padan Baju Setelan

PARAPUAN
Rahasia Kulit Glowing: Rajin Sarapan dengan 5 Makanan Ini

Rahasia Kulit Glowing: Rajin Sarapan dengan 5 Makanan Ini

PARAPUAN
Berapa Lama Hair Botox Bisa Atasi Masalah Rambut? Ini Jawabannya

Berapa Lama Hair Botox Bisa Atasi Masalah Rambut? Ini Jawabannya

PARAPUAN
Liburan ke Jogja Pertama Kali, Wajib Kunjungi 5 Destinasi Wisata Ini

Liburan ke Jogja Pertama Kali, Wajib Kunjungi 5 Destinasi Wisata Ini

PARAPUAN
Jangan Tergiur Harga Murah! Ini  Bahaya Pakai Behel Abal-abal

Jangan Tergiur Harga Murah! Ini Bahaya Pakai Behel Abal-abal

PARAPUAN
Kronologi Anissa Aziza Diikuti Orang Tak Dikenal Saat Belanja Sendirian di Mall

Kronologi Anissa Aziza Diikuti Orang Tak Dikenal Saat Belanja Sendirian di Mall

PARAPUAN
Cerita Aktris Perjuangkan Kariernya, Intip Sinopsis Drakor Beauty and Mr. Romantic

Cerita Aktris Perjuangkan Kariernya, Intip Sinopsis Drakor Beauty and Mr. Romantic

PARAPUAN
Komunitas e-Sport Ro8 Sediakan Fasilitas Belajar hingga Bersosialisasi Antar Gamers

Komunitas e-Sport Ro8 Sediakan Fasilitas Belajar hingga Bersosialisasi Antar Gamers

PARAPUAN
Sambut Hari Lebaran, Astra Otoshop Bagi-bagi Hadiah Lewat Program Ramadhan Ekstra

Sambut Hari Lebaran, Astra Otoshop Bagi-bagi Hadiah Lewat Program Ramadhan Ekstra

PARAPUAN
Segar untuk Buka Puasa, Simak Tips Mudah Bikin Hwachae Minuman ala Korea

Segar untuk Buka Puasa, Simak Tips Mudah Bikin Hwachae Minuman ala Korea

PARAPUAN
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Terpopuler

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com