Ini 6 Strategi Jitu Menyiapkan Dana Pendidikan Anak dengan Aman

Anna Maria Anggita - Senin, 30 Mei 2022
Menyiapkan dana pendidikan anak dengan aman.
Menyiapkan dana pendidikan anak dengan aman. Sasiistock

 

2. Tabungan pendidikan

Hendaknya dipahami bahwa tabungan pendidikan ini berbeda dengan tabungan konvensional maupun tabungan pada umumnya.

Tabungan pendidikan merupakan tabungan berjangka dengan berbagai keunggulan, salah satunya adalah bunganya lebih menarik.

Adapun tambahan fasilitas lain dari tabungan pendidikan seperti asuransi kesehatan atau asuransi jiwa, hingga biaya administrasi yang lebih kecil daripada jenis tabungan biasa.

3. Asuransi pendidikan

Instrumen berikutnya yang bisa dicoba yakni asuransi pendidikan.

Sekilas, asuransi pendidikan dan tabungan pendidikan terdengar sama, hanya saja ada perbedaan yang bisa dibilang cukup signifikan.

Asuransi pendidikan adalah produk yang ditawarkan perusahaan asuransi dengan fitur tabungan dana pendidikan dan juga perlindungan (asuransi kesehatan atau jiwa).

Baca Juga: 4 Tips Memilih Asuransi Kesehatan yang Terjangkau untuk Keluarga