Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Waktu Terbaik Kembali Cari Kerja Setelah Kena PHK, Tak Perlu Buru-Buru

Kompas.com - 20/02/2022, 15:37 WIB
Editor Arintya

Parapuan.co - Kawan Puan, pandemi membuat banyak orang kehilangan pekerjaan karena PHK atau Pemutusan Hubungan Kerja.

Bagi Kawan Puan yang mengalami hal tersebut, rasa kecewa dan sedih pasti terasa. Belum lagi mencari pekerjaan saat pandemi tidaklah semudah dulu.

Rasa sedih dan kecewa setelah PHK merupakan sesuatu yang wajar, mengingat kamu yang biasanya punya aktivitas dan menerima gaji, tiba-tiba harus berhenti.

Menurut Nathan Tanner, career strategic sekaligus HR Leader di DoorDash, ada beberapa strategi yang perlu dilakukan sebelum kembali melamar pekerjaan.

Nathan merangkumkannya dalam sebuah timeline, dan apa yang sebaiknya dilakukan seseorang setelah dipecat dari pekerjaan.

Seperti dirangkum dari The Muse, berikut timeline mencari kerja setelah PHK yang perlu kamu terapkan!

1. Periode 10 hari pertama

Hari pertama tanpa pekerjaan, sebaiknya kamu gunakan untuk bercerita dan meluapkan keluh kesahmu kepada orang terdekat.

Jika hal itu tidak membuatmu nyaman, cobalah untuk menuliskan apa yang kamu rasakan usai mengalami PHK.

Baca Juga: Ingin Kerja seperti Karakter di Forecasting Love and Weather? Ini Syarat Masuknya

Selama dua atau tiga hari, kamu mungkin masih kecewa sehingga belum ada keinginan untuk mencari pekerjaan baru.

Nah, daripada tidak melakukan apapun, ada baiknya kamu memperbarui resume lemaran kerjamu.

Tambahkan keterampilan baru yang mungkin kamu dapat dan posisi terakhirmu di tempat kerja.

Bila perlu, buat resume di LinkedIn atau situs pencarian kerja lain yang belum kamu miliki sebelumnya.

Di hari berikutnya, buatlah daftar perusahaan yang ingin kamu lamar dan mulailah bertanya-tanya lowongan pekerjaan pada relasimu.

Setelah itu, gunakan 10 hari pertama tanpa pekerjaan ini untuk mengumpulkan informasi dan mencari tahu apa yang sebenarnya kamu inginkan dalam pekerjaan.

2. Periode 1 bulan pertama

Terkadang, orang membutuhkan waktu sekitar satu bulan untuk melamar atau menerima panggilan dari pekerjaan baru yang dilamar.

Sebelum itu, kamu bisa memanfaatkan hari ke-20 dan seterusnya untuk berlatih menjawab pertanyaan-pertanyaan wawancara.

Salah satunya melakukan riset tentang jawaban ketika ditanya alasan kamu dipecat dari perusahaan lama.

Baca Juga: Apa Itu Job Insecurity? Ini Penjelasan dan Penyebab Seseorang Mengalaminya

Di masa pandemi, pemecatan karyawan memang bukan hal baru, tetapi perekrut akan ingin tahu penyebab perusahaan memberhentikanmu.

Misalnya karena posisi yang kamu jabat sudah tidak relevan dengan situasi sekarang atau semacamnya.

Dan untuk 30 hari pertama tanpa pekerjaan, sebaiknya kamu manfaatkan untuk mengikuti pelatihan-pelatihan skill baru di dunia digital.

Kamu bisa ikut program Kartu Prakerja atau pelatihan gratis di Google yang bersertifikat.

Mulailah melamar pekerjaan setelah menguasai keterampilan tertentu yang dibutuhkan di dunia kerja di era digital.

Beberapa skill tersebut misalnya, digital marketing, coding, content writing, copy writing, dan sebagainya.

Kawan Puan, itulah kedua waktu terbaik untuk kembali melamar pekerjaan. Intinya adalah, kamu tidak berleha-leha dan meratapi nasib tanpa melakukan apapun.

Semoga di masa pencarianmu ini, kamu bisa lekas menemukan pekerjaan ya. Semangat! (*)

Baca Juga: Tahun Baru Pekerjaan Baru, Ini 4 Tips Wawancara untuk Dapat Karier Impian

Sumber The Muse

Terkini Lainnya

Ini Alasan Iron Mascara yang Viral di TIkTok Disukai Banyak Orang

Ini Alasan Iron Mascara yang Viral di TIkTok Disukai Banyak Orang

PARAPUAN
4 Drakor Bertema Keluarga yang Cocok Ditonton, Ada The Good Bad Mother

4 Drakor Bertema Keluarga yang Cocok Ditonton, Ada The Good Bad Mother

PARAPUAN
Intip Keseruan Berwisata di Kapal Pesiar dengan Rute Internasional

Intip Keseruan Berwisata di Kapal Pesiar dengan Rute Internasional

PARAPUAN
6 Manfaat Cuka Apel untuk Kesehatan,  Viral Bantu Turunkan Berat Badan

6 Manfaat Cuka Apel untuk Kesehatan, Viral Bantu Turunkan Berat Badan

PARAPUAN
Tak Cuman Bantu Dokter, Yuk Ketahui Tugas dan Tanggung Jawab Profesi Perawat

Tak Cuman Bantu Dokter, Yuk Ketahui Tugas dan Tanggung Jawab Profesi Perawat

PARAPUAN
Mengenal Istilah Femisida yang Berhubungan Erat dengan Pembunuhan terhadap Perempuan

Mengenal Istilah Femisida yang Berhubungan Erat dengan Pembunuhan terhadap Perempuan

PARAPUAN
Belajar dari Pembunuhan Miss Ecuador, Ini Bahaya Share Lokasi Real Time di Medsos

Belajar dari Pembunuhan Miss Ecuador, Ini Bahaya Share Lokasi Real Time di Medsos

PARAPUAN
Ajari Anak Bisnis Sejak Kecil, Ini 3 Usaha Kecil-kecilan yang Bisa Dicoba

Ajari Anak Bisnis Sejak Kecil, Ini 3 Usaha Kecil-kecilan yang Bisa Dicoba

PARAPUAN
Kampoeng Djamoe Organik Martha Tilaar Group Terima 11 Spesies Tanaman Langka dari BRIN

Kampoeng Djamoe Organik Martha Tilaar Group Terima 11 Spesies Tanaman Langka dari BRIN

PARAPUAN
4 “Senjata” yang Perlu Dibawa Agar Perjalanan ke Kantor Aman dan Nyaman

4 “Senjata” yang Perlu Dibawa Agar Perjalanan ke Kantor Aman dan Nyaman

PARAPUAN
Nikmati Pemandang Indah, Ini 3 Rekomendasi Wisata Alam di Brasil

Nikmati Pemandang Indah, Ini 3 Rekomendasi Wisata Alam di Brasil

PARAPUAN
Hadapi Polusi dan Radikal Bebas Selama Commuting, Ini Tipsnya

Hadapi Polusi dan Radikal Bebas Selama Commuting, Ini Tipsnya

PARAPUAN
Ini Mimpi Dr. Widiastuti Setyaningsih, Peneliti yang Ungkap Tabir Alam Lewat Teknologi Pangan

Ini Mimpi Dr. Widiastuti Setyaningsih, Peneliti yang Ungkap Tabir Alam Lewat Teknologi Pangan

PARAPUAN
Inarah Syarafina Debut Penyutradaraan Film Panjang Lewat Temurun

Inarah Syarafina Debut Penyutradaraan Film Panjang Lewat Temurun

PARAPUAN
Perdebatan Man VS Bear Viral di TikTok, Ini Alasan Perempuan Lebih Memilih Beruang

Perdebatan Man VS Bear Viral di TikTok, Ini Alasan Perempuan Lebih Memilih Beruang

PARAPUAN
Cocok untuk Perempuan Karier, Ini Rekomendasi Parfum Pilihan PARAPUAN

Cocok untuk Perempuan Karier, Ini Rekomendasi Parfum Pilihan PARAPUAN

PARAPUAN
Bisa Tambah Penghasilan, Ini 3 Ide Bisnis yang Bisa Dicoba Pekerja Perempuan

Bisa Tambah Penghasilan, Ini 3 Ide Bisnis yang Bisa Dicoba Pekerja Perempuan

PARAPUAN
Pengusaha Pemula Wajib Tahu, Ini Sumber Modal Bisnis dan Strategi Dapatkan Pendanaan

Pengusaha Pemula Wajib Tahu, Ini Sumber Modal Bisnis dan Strategi Dapatkan Pendanaan

PARAPUAN
3 Cara Bijak Kumpulkan Dana Pendidikan Anak dan Strategi Melakoninya

3 Cara Bijak Kumpulkan Dana Pendidikan Anak dan Strategi Melakoninya

PARAPUAN
Praktis Dipakai, Ini Rekomendasi Sepatu Nyaman untuk Jalan Kaki

Praktis Dipakai, Ini Rekomendasi Sepatu Nyaman untuk Jalan Kaki

PARAPUAN
Kulit Kepala Berminyak dan Ketombean? Ini Rekomendasi Perawatannya

Kulit Kepala Berminyak dan Ketombean? Ini Rekomendasi Perawatannya

PARAPUAN
 Studi BCG dan Stellar Women: 70 Persen Perempuan Pelaku UMKM Kesulitan Mencari Mentor dalam Berbisnis

Studi BCG dan Stellar Women: 70 Persen Perempuan Pelaku UMKM Kesulitan Mencari Mentor dalam Berbisnis

PARAPUAN
Netflix Rilis Jadwal Tayang dan Trailer Film Monster, Full Tanpa Dialog

Netflix Rilis Jadwal Tayang dan Trailer Film Monster, Full Tanpa Dialog

PARAPUAN
Rekomendasi Hotel Bintang 5 untuk “Me Time” di Jakarta

Rekomendasi Hotel Bintang 5 untuk “Me Time” di Jakarta

PARAPUAN
Ikuti Tren, Ganti Cat Rumah dengan Warna-warna yang Sedang Populer Ini

Ikuti Tren, Ganti Cat Rumah dengan Warna-warna yang Sedang Populer Ini

PARAPUAN
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com