Sebelum Adopsi Anak, Ini 8 Topik yang Perlu Dibahas Pasangan Suami Istri

Arintha Widya - Sabtu, 20 April 2024
Ilustrasi: Pasangan berdiskusi sebelum mengadopsi anak
Ilustrasi: Pasangan berdiskusi sebelum mengadopsi anak Freepik

Pertimbangkan hal-hal sulit dalam mengasuh anak, mulai dari membangun rutinitas positif, kemandirian, mengembangkan identitas, dan lain sebagainya.

7. Pandangan Terhadap Adopsi

Terbukalah dalam berkomunikasi dengan pasangan tentang pandangan masing-masing terhadap adopsi anak.

Bila di masa depan ada kesulitan, temukan solusinya bersama dan jangan sampai melukai satu sama lain maupun anak yang kalian adopsi.

8. Sudah Yakin atau Baru Ingin?

Setelah diskusi yang panjang, keputusan untuk mengadopsi hendaknya didasarkan pada keyakinan.

Apakah kamu sudah yakin untuk mengadopsi anak atau baru keinginan semata?

Demikian tadi topik bahasan yang hendaknya dibicarakan pasangan suami istri sebelum mengadopsi anak. Semoga bermanfaat!

Baca Juga: Perhatikan 4 Hal Ini Jika Ingin Menjadi Ibu yang Baik bagi Anak Adopsi

(*)

Penulis:
Editor: Linda Fitria