Daun Peace Lily Menguning? Kenali 4 Penyebab dan Cara Mengatasinya

Saras Bening Sumunar - Minggu, 5 November 2023
Penyebab dan cara mengatasi daun peace lily menguning.
Penyebab dan cara mengatasi daun peace lily menguning. Freepik

Pastikan kamu memberikan pupuk dengan dosis tepat dan frekuensi sesuai.

Berikan pupuk dengan dosis yang tepat setiap 6-8 minggu sekali selama musim tumbuh.

Kamu juga perlu menggunakan pupuk yang dirancang khusus untuk tanaman berdaun hijau.

4. Pengendalian Hama dan Penyakit

Peace lily rentan terhadap serangga seperti kutu putih serta penyakit seperti jamur.

Serangga dan penyakit ini dapat merusak daun dan membuatnya menguning.

Lakukan inspeksi rutin tanaman untuk memeriksa tanda-tanda serangga atau penyakit.

Jika ditemukan, lakukan tindakan pengendalian yang sesuai.

Kawan Puan, sekarang kamu sudah tahukan apa penyebab tanaman hias peace lily menguning dan bagaimana cara mengatasinya.

Baca Juga: 5 Rekomendasi Tanaman Hias yang Cocok untuk Mempercantik Kamar Mandi

(*)

Sumber: The Spruce
Penulis:
Editor: Rizka Rachmania