Ada Nasi Tumpeng, 5 Makanan yang Identik dengan Perayaan 17 Agustus

Saras Bening Sumunar - Selasa, 15 Agustus 2023
Klepon merah putih, makanan khas saat perayaan 17 Agustus.
Klepon merah putih, makanan khas saat perayaan 17 Agustus. sri widyowati

Nasi tumpeng yang disajikan dengan lauk-pauk seperti ayam suwir, telur pindang, rendang, ikan bakar, serta aneka sayuran segar.

Nasi tumpeng sering dihidangkan saat perayaan 17 Agustus karena melambangkan semangat kebersamaan dan keragaman yang menyatukan bangsa Indonesia.

Tradisi penyajian nasi tumpeng ini mencerminkan gunung sebagai simbol kekuatan dan kesuburan.

2. Celorot

Celorot, makanan khas Jawa Tengah
Celorot, makanan khas Jawa Tengah Afi Hermatova

Selain makanan besar, ada pula camilan tradisional yang sering dihidangkan di acara 17-an yakni Celorot.

Celorot adalah makanan yang terbuat dari tepung beras dan santan.

Berbentuk kerucut panjang dan dibungkus daun kelapa seperti terompet, kue satu ini memberikan rasa manis.

Baca Juga: Gaya 17 Agustusan, Ini Rekomendasi Outer Batik yang Viral di TikTok

Pertama Kali ke Jogja? Baca Rekomendasi Wisata Ini