Yuk, Simpan Uang Lebih Mudah dengan Tips Hemat dari TikTok Ini!

Arintha Widya - Jumat, 23 Desember 2022
Tips hemat dari TikTok untuk menyimpan uang.
Tips hemat dari TikTok untuk menyimpan uang. Pexels

4. Batalkan Langganan Sementara

Apabila kamu berlangganan Netflix, YouTube, atau situs streaming lainnya, coba untuk membatalkannya sementara wakttu.

Setelah melihat berapa uang yang bisa kamu hemat ketika membatalkan langganan, mungkin kamu akan terkejut.

Biaya langganan yang mungkin tak seberapa itu bakal terasa banyak saat kamu menyimpannya.

Terlebih jika kamu sebelumnya telah men-subscribe lebih dari satu layanan.

Kurang lebih, itulah tips hemat uang dari TikTok yang bisa dengan mudah kamu terapkan.

Semoga informasi di atas berguna dan dapat membantumu menghemat lebih banyak uang, ya.

Dengan begitu, kamu bisa mengalokasikan tabungan untuk investasi atau asuransi.

Baca Juga: Agar Untung Maksimal, Ini Tips Investasi untuk Generasi Z Menurut Ahli

(*)

Sumber: Rachael
Penulis:
Editor: Rizka Rachmania