Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Jangan Dilarang, Ini Manfaat Anak Belajar Rias saat Masih Kecil

Kompas.com - 23/10/2021, 18:05 WIB
Editor Citra Narada Putri

Parapuan.co – Rasa ingin tahu anak memang besar, sehingga tak heran mereka kerap meniru sang ibu yang suka merias wajah dan melakukannya sendiri para wajah mereka.

Namun mungkin kebanyakan dari orang tua akan melarang anak mereka ketika mereka merias wajah, dengan berbagai alasan.

Alat makeup yang tak aman untuk kulit anak-anak hingga dianggap belum cukup umur untuk melakukannya. 

Namun sebenarnya, membiarkan anak merias wajahnya saat kecil justru memberikan manfaat yang baik.

Seperti melansir dari Brightside.me, berikut ini beberapa manfaatnya:

Baca Juga: Mengenal PAUD, Kelompok Bermain dan TK, Apa Saja Perbedaannya?

Meningkatkan Rasa Percaya Diri

Berdasarkan penelitian yang dilakukan oleh Mintel, 42 persen hingga 56 persen remaja di Amerika Serikat yang berusia 12 hingga 17 tahun menggunakan produk kecantikan untuk membuat diri mereka merasa lebih percaya diri.

Baik bagi anak-anak untuk berpartisipasi dalam ekspresi diri dan bangga dengan tubuh mereka karena ini memungkinkan bagi anak-anak untuk mengembangkan identitas diri sendiri.

Namun, penting bagi orang tua untuk mengajari anak-anak bahwa riasan hanyalah bentuk permainan atau cara untuk meningkatkan penampilan.

Itu tidak boleh dipergunakan sebagai tolak ukur harga diri mereka.

Mengeksplor Kreativitas

Sama seperti permainan anak-anak pada umumnya, merias wajah juga dapat membantu anak melatih kreativitas mereka.

Sejak kecil, anak perlu mengasah kreativitas mereka salah satunya dengan mengaplikasikan riasan.

Untuk itu, saat kamu mendapati mereka sedang bermain dengan makeup mu maka biarkan saja.

Atau kamu juga bisa mengarahkan mereka.

Mempelajari Riasan sejak Dini

Mengenalkan anak tentang kosmetik dapat memberikan ruang bagi orang tua untuk mengedukasi anak tentang produk mana yang sesuai untuk usia anak dan aman untuk kulit mereka.

Penting untuk mengajarkan anak tentang kebersihan wajah yang benar.

Seperti menggunakan alat rias dan mencuci muka setiap hari.

Nah Kawan Puan, itu tadi manfaat membiarkan anak berdandan.

Jadi biarkan saja mereka berkreasi ya! (*)

Baca Juga: Orang Tua Perlu Tahu, Begini Cara Mengasah Kecerdasan Emosional Anak


Terkini Lainnya

Cocok untuk Perempuan Karier, Ini Rekomendasi Parfum Pilihan PARAPUAN

Cocok untuk Perempuan Karier, Ini Rekomendasi Parfum Pilihan PARAPUAN

PARAPUAN
Bisa Tambah Penghasilan, Ini 3 Ide Bisnis yang Bisa Dicoba Pekerja Perempuan

Bisa Tambah Penghasilan, Ini 3 Ide Bisnis yang Bisa Dicoba Pekerja Perempuan

PARAPUAN
Pengusaha Pemula Wajib Tahu, Ini Sumber Modal Bisnis dan Strategi Dapatkan Pendanaan

Pengusaha Pemula Wajib Tahu, Ini Sumber Modal Bisnis dan Strategi Dapatkan Pendanaan

PARAPUAN
3 Cara Bijak Kumpulkan Dana Pendidikan Anak dan Strategi Melakoninya

3 Cara Bijak Kumpulkan Dana Pendidikan Anak dan Strategi Melakoninya

PARAPUAN
Praktis Dipakai, Ini Rekomendasi Sepatu Nyaman untuk Jalan Kaki

Praktis Dipakai, Ini Rekomendasi Sepatu Nyaman untuk Jalan Kaki

PARAPUAN
Kulit Kepala Berminyak dan Ketombean? Ini Rekomendasi Perawatannya

Kulit Kepala Berminyak dan Ketombean? Ini Rekomendasi Perawatannya

PARAPUAN
 Studi BCG dan Stellar Women: 70 Persen Perempuan Pelaku UMKM Kesulitan Mencari Mentor dalam Berbisnis

Studi BCG dan Stellar Women: 70 Persen Perempuan Pelaku UMKM Kesulitan Mencari Mentor dalam Berbisnis

PARAPUAN
Netflix Rilis Jadwal Tayang dan Trailer Film Monster, Full Tanpa Dialog

Netflix Rilis Jadwal Tayang dan Trailer Film Monster, Full Tanpa Dialog

PARAPUAN
Rekomendasi Hotel Bintang 5 untuk “Me Time” di Jakarta

Rekomendasi Hotel Bintang 5 untuk “Me Time” di Jakarta

PARAPUAN
Ikuti Tren, Ganti Cat Rumah dengan Warna-warna yang Sedang Populer Ini

Ikuti Tren, Ganti Cat Rumah dengan Warna-warna yang Sedang Populer Ini

PARAPUAN
Panduan Memakai Silicone Sealant untuk Atasi Kebocoran dan Keretakan di Rumah

Panduan Memakai Silicone Sealant untuk Atasi Kebocoran dan Keretakan di Rumah

PARAPUAN
3 Tokoh Perempuan Kuat di Film Indonesia, Ada Sosok Anggini di Wiro Sableng

3 Tokoh Perempuan Kuat di Film Indonesia, Ada Sosok Anggini di Wiro Sableng

PARAPUAN
Tampil Modis dan Fashionable dengan Padu Padan Baju Setelan

Tampil Modis dan Fashionable dengan Padu Padan Baju Setelan

PARAPUAN
Rahasia Kulit Glowing: Rajin Sarapan dengan 5 Makanan Ini

Rahasia Kulit Glowing: Rajin Sarapan dengan 5 Makanan Ini

PARAPUAN
Berapa Lama Hair Botox Bisa Atasi Masalah Rambut? Ini Jawabannya

Berapa Lama Hair Botox Bisa Atasi Masalah Rambut? Ini Jawabannya

PARAPUAN
Liburan ke Jogja Pertama Kali, Wajib Kunjungi 5 Destinasi Wisata Ini

Liburan ke Jogja Pertama Kali, Wajib Kunjungi 5 Destinasi Wisata Ini

PARAPUAN
Jangan Tergiur Harga Murah! Ini  Bahaya Pakai Behel Abal-abal

Jangan Tergiur Harga Murah! Ini Bahaya Pakai Behel Abal-abal

PARAPUAN
Kronologi Anissa Aziza Diikuti Orang Tak Dikenal Saat Belanja Sendirian di Mall

Kronologi Anissa Aziza Diikuti Orang Tak Dikenal Saat Belanja Sendirian di Mall

PARAPUAN
Cerita Aktris Perjuangkan Kariernya, Intip Sinopsis Drakor Beauty and Mr. Romantic

Cerita Aktris Perjuangkan Kariernya, Intip Sinopsis Drakor Beauty and Mr. Romantic

PARAPUAN
Komunitas e-Sport Ro8 Sediakan Fasilitas Belajar hingga Bersosialisasi Antar Gamers

Komunitas e-Sport Ro8 Sediakan Fasilitas Belajar hingga Bersosialisasi Antar Gamers

PARAPUAN
Sambut Hari Lebaran, Astra Otoshop Bagi-bagi Hadiah Lewat Program Ramadhan Ekstra

Sambut Hari Lebaran, Astra Otoshop Bagi-bagi Hadiah Lewat Program Ramadhan Ekstra

PARAPUAN
Segar untuk Buka Puasa, Simak Tips Mudah Bikin Hwachae Minuman ala Korea

Segar untuk Buka Puasa, Simak Tips Mudah Bikin Hwachae Minuman ala Korea

PARAPUAN
Rawda Umroh Bandung Hadirkan Paket Umrah dengan Harga Ramah di Kantong

Rawda Umroh Bandung Hadirkan Paket Umrah dengan Harga Ramah di Kantong

PARAPUAN
Dewangga Jogja Sediakan Jasa Travel Umrah yang Terjangkau, Ini Daftar Paketnya

Dewangga Jogja Sediakan Jasa Travel Umrah yang Terjangkau, Ini Daftar Paketnya

PARAPUAN
Rayakan Hari Autisme Sedunia, Ini 3 Kisah Kreator Beri Edukasi Autisme pada Masyarakat

Rayakan Hari Autisme Sedunia, Ini 3 Kisah Kreator Beri Edukasi Autisme pada Masyarakat

PARAPUAN
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Terpopuler

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com