Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Syarat Orang Tua Boleh Temani Anak yang Positif Terkena Covid-19

Kompas.com - 29/06/2021, 10:30 WIB
Editor Linda Fitria

Parapuan.co - Kawan Puan, kasus Covid-19 di Indonesia masih terus bertambah.

Berdasarkan data dari Covid19.go.id, hingga Senin (28/06/2021) telah terkonfirmasi 2.135.998 kasus positif Covid-19.

Di mana angka tersebut merupakan campuran antara orang dewasa dan anak.

Diketahui juga berdasarkan data dari IDAI, kasus Covid-19 pada anak mencapai 12,5 persen.

Baca Juga: Tak Sama, Ini Beda Gejala Ringan dan Sedang pada Pasien Positif Covid-19

Nah, Kawan Puan, apabila anakmu merupakan salah satu pasien Covid-19, sebagai orang tua kamu boleh merawat buah hati.

Hal ini disampaikan langsung oleh dr. Inez Putri pada Kamis (24/06/2021) saat dihubungi oleh PARAPUAN.

"Anak itu termasuk dalam kriteria orang yang belum bisa hidup mandiri, jadi ibaratnya dia harus ditunjang, di-support sama keluarganya," tegasnya.

Baca Juga: Lakukan Hubungan Seks di Saat Terkena Covid-19? Ini Penjelasan Dokter

Mengetahui hal tersebut, tentunya merawat pasien anak dan orang dewasa yang terkena Covid-19 itu berbeda.

Jika orang dewasa harus isolasi dan terpisah dari lainnya, sedangkan pada anak boleh ditemani.

Tentunya kondisi ini harus diperhatikan, sebab pasien itu belum mampu mengurus diri sendiri alias belum mandiri.

"Jadi memang ada satu orang dari keluarga yang dia boleh berinteraksi dan merawat pasien itu gitu. Dan di sini pasti kondisinya ibunya yang paling mau kan,yang maju duluan pasti ibunya," paparnya.

Harus digaris bawahi pula, jika orang yang merawat anak yang terinfeksi Covid-19 itu harus dalam keadaan sehat.

"Jadi enggak ada komorbid, enggak ada penyakit kaya hipertensi, asma, diabetes, obesitas, penyakit jantung, dan penyakit lainnya," ungkap Inez.

Baca Juga: Ini Kata Dokter tentang Berhubungan Intim Saat Dua-duanya Positif Covid-19

Inez pun menyarankan kalau orang tua yang merawat anaknya yang terinfeksi virus corona harus selalu menggunakan masker medis.

Di mana masker medis itu di-double dengan masker kain biasa.

Selanjutnya, apabila anak sudah besar, seperti di usia tiga tahun ke atas, ajarkan anak yang terinfeksi Covid-19 untuk menggunakan masker.

"Jadi boleh banget merawat anak, asalkan ibunya dalam kondisi yang sehat," tegas Inez sekali lagi.

Ia pun memberi contoh, seandainya anak sakit Covid-19 tapi ibunya punya komorbid (penyakit penyerta), maka yang harus merawat si kecil adalah orang lain.

Baca Juga: Alice Norin Kabarkan Positif Covid-19, Ungkap Gejalanya hingga Harus Tes 2 Kali: '2 Hari Lalu Negatif'

"Enggak boleh ibunya yang ke situ (merawat anak), karena kalau ibunya yang kena malah bisa lebih berat," jelasnya.

Oleh sebab itu, carilah orang lain yang bersedia merawat anak, seperti ayah atau kerabat yang lainnya.

Intinya adalah jangan biarkan anak sendiri sebab si kecil juga butuh dukungan keluarga.(*)


Terkini Lainnya

4 “Senjata” yang Perlu Dibawa Agar Perjalanan ke Kantor Aman dan Nyaman

4 “Senjata” yang Perlu Dibawa Agar Perjalanan ke Kantor Aman dan Nyaman

PARAPUAN
Nikmati Pemandang Indah, Ini 3 Rekomendasi Wisata Alam di Brasil

Nikmati Pemandang Indah, Ini 3 Rekomendasi Wisata Alam di Brasil

PARAPUAN
Hadapi Polusi dan Radikal Bebas Selama Commuting, Ini Tipsnya

Hadapi Polusi dan Radikal Bebas Selama Commuting, Ini Tipsnya

PARAPUAN
Ini Mimpi Dr. Widiastuti Setyaningsih, Peneliti yang Ungkap Tabir Alam Lewat Teknologi Pangan

Ini Mimpi Dr. Widiastuti Setyaningsih, Peneliti yang Ungkap Tabir Alam Lewat Teknologi Pangan

PARAPUAN
Inarah Syarafina Debut Penyutradaraan Film Panjang Lewat Temurun

Inarah Syarafina Debut Penyutradaraan Film Panjang Lewat Temurun

PARAPUAN
Perdebatan Man VS Bear Viral di TikTok, Ini Alasan Perempuan Lebih Memilih Beruang

Perdebatan Man VS Bear Viral di TikTok, Ini Alasan Perempuan Lebih Memilih Beruang

PARAPUAN
Cocok untuk Perempuan Karier, Ini Rekomendasi Parfum Pilihan PARAPUAN

Cocok untuk Perempuan Karier, Ini Rekomendasi Parfum Pilihan PARAPUAN

PARAPUAN
Bisa Tambah Penghasilan, Ini 3 Ide Bisnis yang Bisa Dicoba Pekerja Perempuan

Bisa Tambah Penghasilan, Ini 3 Ide Bisnis yang Bisa Dicoba Pekerja Perempuan

PARAPUAN
Pengusaha Pemula Wajib Tahu, Ini Sumber Modal Bisnis dan Strategi Dapatkan Pendanaan

Pengusaha Pemula Wajib Tahu, Ini Sumber Modal Bisnis dan Strategi Dapatkan Pendanaan

PARAPUAN
3 Cara Bijak Kumpulkan Dana Pendidikan Anak dan Strategi Melakoninya

3 Cara Bijak Kumpulkan Dana Pendidikan Anak dan Strategi Melakoninya

PARAPUAN
Praktis Dipakai, Ini Rekomendasi Sepatu Nyaman untuk Jalan Kaki

Praktis Dipakai, Ini Rekomendasi Sepatu Nyaman untuk Jalan Kaki

PARAPUAN
Kulit Kepala Berminyak dan Ketombean? Ini Rekomendasi Perawatannya

Kulit Kepala Berminyak dan Ketombean? Ini Rekomendasi Perawatannya

PARAPUAN
 Studi BCG dan Stellar Women: 70 Persen Perempuan Pelaku UMKM Kesulitan Mencari Mentor dalam Berbisnis

Studi BCG dan Stellar Women: 70 Persen Perempuan Pelaku UMKM Kesulitan Mencari Mentor dalam Berbisnis

PARAPUAN
Netflix Rilis Jadwal Tayang dan Trailer Film Monster, Full Tanpa Dialog

Netflix Rilis Jadwal Tayang dan Trailer Film Monster, Full Tanpa Dialog

PARAPUAN
Rekomendasi Hotel Bintang 5 untuk “Me Time” di Jakarta

Rekomendasi Hotel Bintang 5 untuk “Me Time” di Jakarta

PARAPUAN
Ikuti Tren, Ganti Cat Rumah dengan Warna-warna yang Sedang Populer Ini

Ikuti Tren, Ganti Cat Rumah dengan Warna-warna yang Sedang Populer Ini

PARAPUAN
Panduan Memakai Silicone Sealant untuk Atasi Kebocoran dan Keretakan di Rumah

Panduan Memakai Silicone Sealant untuk Atasi Kebocoran dan Keretakan di Rumah

PARAPUAN
3 Tokoh Perempuan Kuat di Film Indonesia, Ada Sosok Anggini di Wiro Sableng

3 Tokoh Perempuan Kuat di Film Indonesia, Ada Sosok Anggini di Wiro Sableng

PARAPUAN
Tampil Modis dan Fashionable dengan Padu Padan Baju Setelan

Tampil Modis dan Fashionable dengan Padu Padan Baju Setelan

PARAPUAN
Rahasia Kulit Glowing: Rajin Sarapan dengan 5 Makanan Ini

Rahasia Kulit Glowing: Rajin Sarapan dengan 5 Makanan Ini

PARAPUAN
Berapa Lama Hair Botox Bisa Atasi Masalah Rambut? Ini Jawabannya

Berapa Lama Hair Botox Bisa Atasi Masalah Rambut? Ini Jawabannya

PARAPUAN
Liburan ke Jogja Pertama Kali, Wajib Kunjungi 5 Destinasi Wisata Ini

Liburan ke Jogja Pertama Kali, Wajib Kunjungi 5 Destinasi Wisata Ini

PARAPUAN
Jangan Tergiur Harga Murah! Ini  Bahaya Pakai Behel Abal-abal

Jangan Tergiur Harga Murah! Ini Bahaya Pakai Behel Abal-abal

PARAPUAN
Kronologi Anissa Aziza Diikuti Orang Tak Dikenal Saat Belanja Sendirian di Mall

Kronologi Anissa Aziza Diikuti Orang Tak Dikenal Saat Belanja Sendirian di Mall

PARAPUAN
Cerita Aktris Perjuangkan Kariernya, Intip Sinopsis Drakor Beauty and Mr. Romantic

Cerita Aktris Perjuangkan Kariernya, Intip Sinopsis Drakor Beauty and Mr. Romantic

PARAPUAN
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Terpopuler

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com