Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Produser Film Yulia Evina Bhara Masuk Daftar Perempuan Berpengaruh Versi Variety

Kompas.com - 03/03/2023, 15:05 WIB
 Yulia Evina Bhara https://www.instagram.com/yuliaevinabhara/ Yulia Evina Bhara
Editor Linda Fitria

Parapuan.co - Sineas film Indonesia kembali menorehkan prestasinya nih, Kawan Puan.

Salah satu produser perempuan dari Indonesia, Yulia Evina Bhara berhasil masuk daftar perempuan berpengaruh.

Yulia Evina Bhara berhasil masuk daftar perempuan berpengaruh 2023 versi Variety.

Prestasi Yulia Evina Bhara ini pun mendapat banyak pujian. Mulai dari selebriti hingga masyarakat umum yang ikut bangga atas pencapaiannya.

Diketahui, Yulia masuk daftar perempuan berpengaruh bersama deretan wanita hebat lain.

Sebut saja Titilope Adesanya, Director of Operations-Afrika di perusahaan rekaman indie bernama Empire.

Lalu ada juga Abby Ajayi, para perempuan di series Alice in Borderland, hingga Rebecca Allen dan Jo Charrington yang merupakan Co-President dari EMI Records.

Sebagaimana kita tahu, Yulia merupakan produser film Tanah Air sekaligus CEO dari KawanKawan Media.

Ia terjun ke dunia film setelah sebelumnya mondar-mandir di panggung teater selama kurang lebih tujuh tahun. 

Baca Juga: Profil Meloni Sworn, Perdana Menteri Perempuan Pertama di Italia

Melansir Variety, Yulia masuk dalam daftar perempuan berpengaruh karena perannya di bidang film yang patut mendapat apresiasi.

Bagaimana tidak, lewat karyanya Yulia mampu berkolaborasi dengan banyak sineas film dari seluruh dunia.

Sebut saja karya paling terbarunya yakni Autobiography karya Makbul Mubarak.

Film Autobiography ini menjadi satu-satunya film Asia Tenggara yang tayang di Festival Film International Venice pada September 2022 lalu.

Capaian tersebut tentu tak lepas dari peran Yulia sebagai produser perempuan yang berdaya.

Saat ditanya perihal tantangan menjalani profesinya, Yulia mengaku menjadi mandiri dan bisa semua hal adalah kunci.

"Menjadi produser di Asia Tenggara, berarti kamu harus bisa melakukan semua pekerjaan sendiri, mulai dari pengembangan, pembiayaan, dan produksi hingga distribusi," katanya.

Yulia juga menyampaikan bahwa bagi produser film, tahap distribusi adalah fase yang paling menantang.

"Langkah terakhir, distribusi adalah fase yang paling menantang bagi saya," imbuhnya.

Baca Juga: Aktif Suarakan Isu Kesetaraan Gender, Ini Profil Artis Cinta Laura

Sebab, pekerjaan Yulia baru akan dimulai saat film sudah dibuat.

Hal ini berbeda sata dirinya memproduksi teater selama bertahun-tahun sebelum terjun ke dunia film.

Di dunia teater, pekerjaan Yulia akan selesai saat tirai ditutup, namun hal itu tidak berlaku dalam dunia perfilman.

Di mana pekerjaan Yulia untuk memasarkan film, mendistribusikannya, hingga promosi baru akan dijalankan.

Melansir website resmi Festival Film Indonesia, perempuan eksentrik ini awalnya memproduksi film secara otodidak.

Kemudian ia melahirkan karya-karya hebat seperti The Sciene of Fictions, Istirahatlah Kata-Kata, film pendek On the Origin of Fear, dan terakhir adalah Autobiography.

Nah Kawan Puan, itu dia cerita menarik dari Yulia Evina Bhara yang masuk jadi perempuan berpengaruh di seluruh dunia.

Masyarakat Indonesia patut bangga nih punya produsen perempuan hebat seperti Yulia!

Baca Juga: Profil Irene Santoso, Head of Consumer Business PT Bank Jago

(*)

Sumber Variety

Terkini Lainnya

Mau Liburan ke Malaysia? Jangan Lupa ke Tempat Wisata Ini

Mau Liburan ke Malaysia? Jangan Lupa ke Tempat Wisata Ini

PARAPUAN
Segera Coba, Trik Membasmi Ulat Bulu pada Tanaman di Rumah Secara Alami!

Segera Coba, Trik Membasmi Ulat Bulu pada Tanaman di Rumah Secara Alami!

PARAPUAN
ERHA Ultimate Kenalkan Treatment Baru dengan Peptide Booster, Ini Manfaatnya

ERHA Ultimate Kenalkan Treatment Baru dengan Peptide Booster, Ini Manfaatnya

PARAPUAN
3 Ide Baju Lebaran Timeless yang Ada di Lazada Ramadan Sale, Jangan Ketinggalan Promonya!

3 Ide Baju Lebaran Timeless yang Ada di Lazada Ramadan Sale, Jangan Ketinggalan Promonya!

PARAPUAN
Bijak Kelola Keuangan Jelang Lebaran, Begini Tips Mengelola Uang THR

Bijak Kelola Keuangan Jelang Lebaran, Begini Tips Mengelola Uang THR

PARAPUAN
Tips Mudik Lebaran Aman dan Nyaman Meski Menempuh Perjalanan Jauh

Tips Mudik Lebaran Aman dan Nyaman Meski Menempuh Perjalanan Jauh

PARAPUAN
E-Media DPR RI, Portal Berita Tepercaya dan Akurat Seputar Parlemen Indonesia

E-Media DPR RI, Portal Berita Tepercaya dan Akurat Seputar Parlemen Indonesia

PARAPUAN
Bisa Daftar Online, Begini Cara Menukar Uang Lebaran Lewat Kas Keliling Bank Indonesia

Bisa Daftar Online, Begini Cara Menukar Uang Lebaran Lewat Kas Keliling Bank Indonesia

PARAPUAN
Daftar Menu dan Harga Mr. Coconut, Coconut Shake Viral di SIngapura

Daftar Menu dan Harga Mr. Coconut, Coconut Shake Viral di SIngapura

PARAPUAN
Pesan Kate Middleton untuk Sesama Pejuang Kanker: Tolong Jangan Putus Asa

Pesan Kate Middleton untuk Sesama Pejuang Kanker: Tolong Jangan Putus Asa

PARAPUAN
Termasuk Kanker Langka, Ini 5 Fakta Kanker Sarkoma yang Diidap Alice Norin

Termasuk Kanker Langka, Ini 5 Fakta Kanker Sarkoma yang Diidap Alice Norin

PARAPUAN
Olahraga Outdoor Beri Sederet Manfaat Ini untuk Kesehatan, Sudah Tahu?

Olahraga Outdoor Beri Sederet Manfaat Ini untuk Kesehatan, Sudah Tahu?

PARAPUAN
Menang L'Oreal-UNESCO For Women in Science, Ini Perjalanan Penelitian Dr. Widiastuti Setyaningsih

Menang L'Oreal-UNESCO For Women in Science, Ini Perjalanan Penelitian Dr. Widiastuti Setyaningsih

PARAPUAN
Mudah! Begini Cara Mengatasi Saluran Air Restoran yang Mampet

Mudah! Begini Cara Mengatasi Saluran Air Restoran yang Mampet

PARAPUAN
Ini Rekomendasi Baju Lebaran Warna Pink Satin, Feminin dan Elegan

Ini Rekomendasi Baju Lebaran Warna Pink Satin, Feminin dan Elegan

PARAPUAN
Dapat Harga Murah, Begini Tips Belanja Baju Lebaran di Tanah Abang

Dapat Harga Murah, Begini Tips Belanja Baju Lebaran di Tanah Abang

PARAPUAN
Sentosa Sensoryscape, Taman Sensori Unik yang Jadi Wisata Baru di Singapura

Sentosa Sensoryscape, Taman Sensori Unik yang Jadi Wisata Baru di Singapura

PARAPUAN
Ini Rekomendasi Mukena Jumbo agar Leluasa saat Salat, Bisa untuk Tubuh Plus Size

Ini Rekomendasi Mukena Jumbo agar Leluasa saat Salat, Bisa untuk Tubuh Plus Size

PARAPUAN
Sinopsis Series Shogun yang Terinspirasi dari Kisah Nyata Jepang Zaman Dulu

Sinopsis Series Shogun yang Terinspirasi dari Kisah Nyata Jepang Zaman Dulu

PARAPUAN
ID-Networkers Berikan Pelatihan dan Sertifikasi IT dengan Materi Berstandar Internasional

ID-Networkers Berikan Pelatihan dan Sertifikasi IT dengan Materi Berstandar Internasional

PARAPUAN
Wifi Tersambung Tapi Tidak Bisa Akses Internet? Begini Solusinya

Wifi Tersambung Tapi Tidak Bisa Akses Internet? Begini Solusinya

PARAPUAN
Bahas Finansial Pasutri Muda, Ini Sinopsis Series Keluarga Hitung-Hitungan

Bahas Finansial Pasutri Muda, Ini Sinopsis Series Keluarga Hitung-Hitungan

PARAPUAN
Pijakbumi, Brand Sepatu Lokal yang Gunakan Material Ramah Lingkungan

Pijakbumi, Brand Sepatu Lokal yang Gunakan Material Ramah Lingkungan

PARAPUAN
Sinopsis Film Poor Things yang Dibintangi Emma Stone, Raih Banyak Penghargaan Oscar 2024

Sinopsis Film Poor Things yang Dibintangi Emma Stone, Raih Banyak Penghargaan Oscar 2024

PARAPUAN
Ramah Lingkungan, Brand Perhiasan asal Medan Ini Gunakan Material Daur Ulang

Ramah Lingkungan, Brand Perhiasan asal Medan Ini Gunakan Material Daur Ulang

PARAPUAN
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com