Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cek Harga Tiket Konser Stray Kids di Jakarta November 2022, Termurah Rp1 Jutaan

Kompas.com - 01/10/2022, 12:10 WIB
Simak harga tiket konser Stray Kids di Jakarta November 2022. Instagram @mecimaproSimak harga tiket konser Stray Kids di Jakarta November 2022.
Editor Rizka Rachmania

Parapuan.co - STAY (fans Stray Kids) wajib tahu harga tiket konser Stray Kids di Jakarta yang digelar pada bulan November 2022 nanti.

Pasalnya, Stray Kids bakal mengunjungi Indonesia untuk tur konser mereka yang bertajuk Stray Kids 2nd World Tour Maniac in Jakarta.

Tak tanggung-tanggung, konser Stray Kids bulan November nanti bakal digelar selama dua hari lho, Kawan Puan.

Yakni hari Sabtu tanggal 12 November 2022 dan Minggu tanggal 13 November 2022.

Sementara itu, penjualan tiketnya sudah akan mulai dibuka bulan Oktober ini, lho!

Mecima selaku promotor telah mengumumkan harga tiket konser Stray Kids di Jakarta pada bulan November 2022.

Merangkum dari Parapuan.co, ada enam kategori harga tiket konser Stray Kids di Jakarta, sesuai dengan posisi dan jaraknya dari panggung.

Seperti biasa, akan ada kategori tiket untuk festival dan seating atau duduk.

Kawan Puan bisa memilih sendiri posisi menonton konser Stray Kids, sesuai dengan budget dan keinginan.

Baca Juga: Felix Stray Kids Cedera Punggung, Berdampak pada Aktivitas Ini

Berikut informasi selengkapnya harga tiket konser Stray Kids 2nd World Tour Maniac in Jakarta:

Green A, B: Rp1.400.000

Yellow B Seating: Rp2.000.000

Yellow A Seating: Rp2.500.000

Blue A, B: Rp2.700.000

Pink A, B, C, D: Rp3.000.000

Pink Soundcheck Package: Rp3.500.00

Sebagai informasi untuk Kawan Puan yang ingin menonton secara langsung konser Stray Kids di Jakarta, kategori tiket tersebut duduk dan berdiri.

Adapun kategori tiket Pink Soundcheck Package, Pink, Green, dan Blue termasuk festival atau berdiri.

Baca Juga: Ada TXT di Jakarta, Ini Daftar Konser Musik Oktober 2022 di Berbagai Kota

Sedangkan kategori Yellow A dan B termasuk seating atau duduk.

Untuk kategori ini tempat duduknya sudah diberi nomor sehingga Kawan Puan tak perlu mengantri dari pagi untuk mendapatkan posisi terbaik.

Kamu bisa merujuk pada gambar berikut ini untuk mengetahui posisi tiap kategori tiket konser Stray Kids di Jakarta.

Kategori dan harga tiket konser Stray Kids di Jakarta, November 2022. Instagram @mecimaproKategori dan harga tiket konser Stray Kids di Jakarta, November 2022.

Informasi tambahan untuk Kawan Puan, konser Stray Kids di Jakarta pada bulan November 2022 nanti digelar di Beach City International Stadium.

Khusus untuk kategori Pink Soundcheck Package hanya bisa dibeli oleh MCP Membership via tiket.com.

Sedangkan kategori lain bisa dibeli tanpa harus menjadi member Mecima atau MCP Membership.

MCP Membership presale dimulai pada tanggal 5 Oktober sampai dengan 6 Oktober 2022, pukul 14.00 WIB untuk hari pertama dan 17.00 WIB untuk hari kedua.

Sedangkan untuk General Sales atau penjualan untuk umum dimulai pada tanggal 7 Oktober 2022 pukul 14.00 WIB untuk konser hari pertama dan 17.00 WIB untuk konser hari kedua.

Selamat war tiket konser Stray Kids di Jakarta bulan November 2022 ya, Kawan Puan dan STAY!

 Baca Juga: Agar Kebagian, Ini Tips Beli Tiket Konser NCT 127 November 2022

(*)


Terkini Lainnya

Belajar dari Pembunuhan Miss Ecuador, Ini Bahaya Share Lokasi Real Time di Medsos

Belajar dari Pembunuhan Miss Ecuador, Ini Bahaya Share Lokasi Real Time di Medsos

PARAPUAN
Ajari Anak Bisnis Sejak Kecil, Ini 3 Usaha Kecil-kecilan yang Bisa Dicoba

Ajari Anak Bisnis Sejak Kecil, Ini 3 Usaha Kecil-kecilan yang Bisa Dicoba

PARAPUAN
Kampoeng Djamoe Organik Martha Tilaar Group Terima 11 Spesies Tanaman Langka dari BRIN

Kampoeng Djamoe Organik Martha Tilaar Group Terima 11 Spesies Tanaman Langka dari BRIN

PARAPUAN
4 “Senjata” yang Perlu Dibawa Agar Perjalanan ke Kantor Aman dan Nyaman

4 “Senjata” yang Perlu Dibawa Agar Perjalanan ke Kantor Aman dan Nyaman

PARAPUAN
Nikmati Pemandang Indah, Ini 3 Rekomendasi Wisata Alam di Brasil

Nikmati Pemandang Indah, Ini 3 Rekomendasi Wisata Alam di Brasil

PARAPUAN
Hadapi Polusi dan Radikal Bebas Selama Commuting, Ini Tipsnya

Hadapi Polusi dan Radikal Bebas Selama Commuting, Ini Tipsnya

PARAPUAN
Ini Mimpi Dr. Widiastuti Setyaningsih, Peneliti yang Ungkap Tabir Alam Lewat Teknologi Pangan

Ini Mimpi Dr. Widiastuti Setyaningsih, Peneliti yang Ungkap Tabir Alam Lewat Teknologi Pangan

PARAPUAN
Inarah Syarafina Debut Penyutradaraan Film Panjang Lewat Temurun

Inarah Syarafina Debut Penyutradaraan Film Panjang Lewat Temurun

PARAPUAN
Perdebatan Man VS Bear Viral di TikTok, Ini Alasan Perempuan Lebih Memilih Beruang

Perdebatan Man VS Bear Viral di TikTok, Ini Alasan Perempuan Lebih Memilih Beruang

PARAPUAN
Cocok untuk Perempuan Karier, Ini Rekomendasi Parfum Pilihan PARAPUAN

Cocok untuk Perempuan Karier, Ini Rekomendasi Parfum Pilihan PARAPUAN

PARAPUAN
Bisa Tambah Penghasilan, Ini 3 Ide Bisnis yang Bisa Dicoba Pekerja Perempuan

Bisa Tambah Penghasilan, Ini 3 Ide Bisnis yang Bisa Dicoba Pekerja Perempuan

PARAPUAN
Pengusaha Pemula Wajib Tahu, Ini Sumber Modal Bisnis dan Strategi Dapatkan Pendanaan

Pengusaha Pemula Wajib Tahu, Ini Sumber Modal Bisnis dan Strategi Dapatkan Pendanaan

PARAPUAN
3 Cara Bijak Kumpulkan Dana Pendidikan Anak dan Strategi Melakoninya

3 Cara Bijak Kumpulkan Dana Pendidikan Anak dan Strategi Melakoninya

PARAPUAN
Praktis Dipakai, Ini Rekomendasi Sepatu Nyaman untuk Jalan Kaki

Praktis Dipakai, Ini Rekomendasi Sepatu Nyaman untuk Jalan Kaki

PARAPUAN
Kulit Kepala Berminyak dan Ketombean? Ini Rekomendasi Perawatannya

Kulit Kepala Berminyak dan Ketombean? Ini Rekomendasi Perawatannya

PARAPUAN
 Studi BCG dan Stellar Women: 70 Persen Perempuan Pelaku UMKM Kesulitan Mencari Mentor dalam Berbisnis

Studi BCG dan Stellar Women: 70 Persen Perempuan Pelaku UMKM Kesulitan Mencari Mentor dalam Berbisnis

PARAPUAN
Netflix Rilis Jadwal Tayang dan Trailer Film Monster, Full Tanpa Dialog

Netflix Rilis Jadwal Tayang dan Trailer Film Monster, Full Tanpa Dialog

PARAPUAN
Rekomendasi Hotel Bintang 5 untuk “Me Time” di Jakarta

Rekomendasi Hotel Bintang 5 untuk “Me Time” di Jakarta

PARAPUAN
Ikuti Tren, Ganti Cat Rumah dengan Warna-warna yang Sedang Populer Ini

Ikuti Tren, Ganti Cat Rumah dengan Warna-warna yang Sedang Populer Ini

PARAPUAN
Panduan Memakai Silicone Sealant untuk Atasi Kebocoran dan Keretakan di Rumah

Panduan Memakai Silicone Sealant untuk Atasi Kebocoran dan Keretakan di Rumah

PARAPUAN
3 Tokoh Perempuan Kuat di Film Indonesia, Ada Sosok Anggini di Wiro Sableng

3 Tokoh Perempuan Kuat di Film Indonesia, Ada Sosok Anggini di Wiro Sableng

PARAPUAN
Tampil Modis dan Fashionable dengan Padu Padan Baju Setelan

Tampil Modis dan Fashionable dengan Padu Padan Baju Setelan

PARAPUAN
Rahasia Kulit Glowing: Rajin Sarapan dengan 5 Makanan Ini

Rahasia Kulit Glowing: Rajin Sarapan dengan 5 Makanan Ini

PARAPUAN
Berapa Lama Hair Botox Bisa Atasi Masalah Rambut? Ini Jawabannya

Berapa Lama Hair Botox Bisa Atasi Masalah Rambut? Ini Jawabannya

PARAPUAN
Liburan ke Jogja Pertama Kali, Wajib Kunjungi 5 Destinasi Wisata Ini

Liburan ke Jogja Pertama Kali, Wajib Kunjungi 5 Destinasi Wisata Ini

PARAPUAN
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com