Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ditanya soal Kelemahan Diri saat Wawancara Kerja? Jawab dengan Cara Cerdas Ini

Kompas.com - 15/06/2022, 15:37 WIB
Menjawab pertanyaan soal kelemahan diri. Photo by Christina @ wocintechchat.com on UnsplashMenjawab pertanyaan soal kelemahan diri.
Editor Arintya

Parapuan.co – Kawan Puan, apakah kamu akan menghadapi wawancara kerja dalam waktu dekat?

Seperti diketahui, wawancara kerja perlu dipersiapkan sebaik mungkin karena menentukan lolos tidaknya proses melamar kerja.

Salah satu persiapan yang tak boleh kamu lewatkan adalah mengetahui cara menjawab pertanyaan dalam wawancara.

Pasalnya terdapat berbagai pertanyaan menjebak yang bisa kamu hadapi, seperti soal kelemahan diri.

Jika ditanya tentang kelemahan saat wawancara, sebagian besar pelamar akan kebingungan mencari jawaban.

Nah jika menjawab dengan jujur, tentu akan berisiko perekrut berubah pikiran dan batal mendapatkan pekerjaan.

Namun jika tidak jujur, akan dibuat bingung kelemahan macam apa yang sebaiknya disampaikan ke perekrut.

Lantas bagaimana cara menjawab pertanyaan tersebut agar kesempatan lolos lebih besar?

Mengutip Workable, ada alternatif jawaban yang bisa kamu ungkapkan kepada pewawancara. Apa saja?

Baca Juga: 4 Tips Wawancara Kerja untuk Kamu yang Belum Punya Pengalaman

1. Hindari menyebutkan kekurangan kecil

Apabila mendapatkan pertanyaan wawancara kerja tentang kelemahan, hindari mengungkap soal kamu sering menunda-nunda, mudah lelah, dan lain-lain.

Pasalnya, membicarakan kekurangan kecil dan tidak penting untuk posisi yang kamu lamar tidak ada gunanya.

Alih-alih mengungkap kelemahan itu, coba ceritakan kegagalan dalam pekerjaan yang pernah kamu alami sebelumnya.

Jawaban wawancara kerja semacam itu akan memberimu keuntungan yang lebih besar.

Salah satunya karena jawaban tersebut tidak mudah dipalsukan, jadi kamu dapat menjawab dengan jujur.

2. Jawab dengan detail

Kawan Puan bisa menyampaikan secara mendetail bagaimana kegagalan di pekerjaan sebelumnya menimpamu.

Jangan lupa sertakan penyebab yang membuatmu mengalami kegagalan dan bagaimana kamu mengatasinya.

Jawaban demikian bakal membuat perekrut mempertimbangkan sejumlah hal tentang cocok atau tidaknya kamu menempati posisi yang diinginkan.

Dari jawabanmu, perekrut dapat menilai caramu menghadapi dan menyelesaikan suatu masalah.

Perekrut juga bisa mencari tahu apakah kamu mempunyai keberanian dalam menghadapi tantangan baru nantinya.

Kawan Puan, itulah cara cerdas menjawab pertanyaan seputar kelemahan diri saat wawancara kerja.

Yuk coba terapkan ketika kamu akan menghadapi wawancara kerja, semoga berhasil ya! (*)

Baca Juga: Agar Tak Grogi, Coba Fitur Simulasi Wawancara Ini Sebelum Interview Kerja

Sumber Workable

Terkini Lainnya

Segera Coba, Trik Membasmi Ulat Bulu pada Tanaman di Rumah Secara Alami!

Segera Coba, Trik Membasmi Ulat Bulu pada Tanaman di Rumah Secara Alami!

PARAPUAN
ERHA Ultimate Kenalkan Treatment Baru dengan Peptide Booster, Ini Manfaatnya

ERHA Ultimate Kenalkan Treatment Baru dengan Peptide Booster, Ini Manfaatnya

PARAPUAN
3 Ide Baju Lebaran Timeless yang Ada di Lazada Ramadan Sale, Jangan Ketinggalan Promonya!

3 Ide Baju Lebaran Timeless yang Ada di Lazada Ramadan Sale, Jangan Ketinggalan Promonya!

PARAPUAN
Bijak Kelola Keuangan Jelang Lebaran, Begini Tips Mengelola Uang THR

Bijak Kelola Keuangan Jelang Lebaran, Begini Tips Mengelola Uang THR

PARAPUAN
Tips Mudik Lebaran Aman dan Nyaman Meski Menempuh Perjalanan Jauh

Tips Mudik Lebaran Aman dan Nyaman Meski Menempuh Perjalanan Jauh

PARAPUAN
E-Media DPR RI, Portal Berita Tepercaya dan Akurat Seputar Parlemen Indonesia

E-Media DPR RI, Portal Berita Tepercaya dan Akurat Seputar Parlemen Indonesia

PARAPUAN
Bisa Daftar Online, Begini Cara Menukar Uang Lebaran Lewat Kas Keliling Bank Indonesia

Bisa Daftar Online, Begini Cara Menukar Uang Lebaran Lewat Kas Keliling Bank Indonesia

PARAPUAN
Daftar Menu dan Harga Mr. Coconut, Coconut Shake Viral di SIngapura

Daftar Menu dan Harga Mr. Coconut, Coconut Shake Viral di SIngapura

PARAPUAN
Pesan Kate Middleton untuk Sesama Pejuang Kanker: Tolong Jangan Putus Asa

Pesan Kate Middleton untuk Sesama Pejuang Kanker: Tolong Jangan Putus Asa

PARAPUAN
Termasuk Kanker Langka, Ini 5 Fakta Kanker Sarkoma yang Diidap Alice Norin

Termasuk Kanker Langka, Ini 5 Fakta Kanker Sarkoma yang Diidap Alice Norin

PARAPUAN
Olahraga Outdoor Beri Sederet Manfaat Ini untuk Kesehatan, Sudah Tahu?

Olahraga Outdoor Beri Sederet Manfaat Ini untuk Kesehatan, Sudah Tahu?

PARAPUAN
Menang L'Oreal-UNESCO For Women in Science, Ini Perjalanan Penelitian Dr. Widiastuti Setyaningsih

Menang L'Oreal-UNESCO For Women in Science, Ini Perjalanan Penelitian Dr. Widiastuti Setyaningsih

PARAPUAN
Mudah! Begini Cara Mengatasi Saluran Air Restoran yang Mampet

Mudah! Begini Cara Mengatasi Saluran Air Restoran yang Mampet

PARAPUAN
Ini Rekomendasi Baju Lebaran Warna Pink Satin, Feminin dan Elegan

Ini Rekomendasi Baju Lebaran Warna Pink Satin, Feminin dan Elegan

PARAPUAN
Dapat Harga Murah, Begini Tips Belanja Baju Lebaran di Tanah Abang

Dapat Harga Murah, Begini Tips Belanja Baju Lebaran di Tanah Abang

PARAPUAN
Sentosa Sensoryscape, Taman Sensori Unik yang Jadi Wisata Baru di Singapura

Sentosa Sensoryscape, Taman Sensori Unik yang Jadi Wisata Baru di Singapura

PARAPUAN
Ini Rekomendasi Mukena Jumbo agar Leluasa saat Salat, Bisa untuk Tubuh Plus Size

Ini Rekomendasi Mukena Jumbo agar Leluasa saat Salat, Bisa untuk Tubuh Plus Size

PARAPUAN
Sinopsis Series Shogun yang Terinspirasi dari Kisah Nyata Jepang Zaman Dulu

Sinopsis Series Shogun yang Terinspirasi dari Kisah Nyata Jepang Zaman Dulu

PARAPUAN
ID-Networkers Berikan Pelatihan dan Sertifikasi IT dengan Materi Berstandar Internasional

ID-Networkers Berikan Pelatihan dan Sertifikasi IT dengan Materi Berstandar Internasional

PARAPUAN
Wifi Tersambung Tapi Tidak Bisa Akses Internet? Begini Solusinya

Wifi Tersambung Tapi Tidak Bisa Akses Internet? Begini Solusinya

PARAPUAN
Bahas Finansial Pasutri Muda, Ini Sinopsis Series Keluarga Hitung-Hitungan

Bahas Finansial Pasutri Muda, Ini Sinopsis Series Keluarga Hitung-Hitungan

PARAPUAN
Pijakbumi, Brand Sepatu Lokal yang Gunakan Material Ramah Lingkungan

Pijakbumi, Brand Sepatu Lokal yang Gunakan Material Ramah Lingkungan

PARAPUAN
Sinopsis Film Poor Things yang Dibintangi Emma Stone, Raih Banyak Penghargaan Oscar 2024

Sinopsis Film Poor Things yang Dibintangi Emma Stone, Raih Banyak Penghargaan Oscar 2024

PARAPUAN
Ramah Lingkungan, Brand Perhiasan asal Medan Ini Gunakan Material Daur Ulang

Ramah Lingkungan, Brand Perhiasan asal Medan Ini Gunakan Material Daur Ulang

PARAPUAN
Ahli Beberkan Perawatan Kulit saat Puasa untuk Atasi Kulit Kusam

Ahli Beberkan Perawatan Kulit saat Puasa untuk Atasi Kulit Kusam

PARAPUAN
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com