Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Siap Sambut Hari Senin, Ini Inspirasi Padu Padan Kemeja Putih untuk Office Look

Kompas.com - 07/05/2022, 14:38 WIB
Editor Citra Narada Putri

Parapuan.co - Setelah cuti bersama Idulfitri yang cukup panjang, Kawan Puan pun harus bersiap menyambut hari Senin untuk kembali bekerja.

Namun bagi sebagian orang, kembali kerja ke kantor kerap membuat kita bingung dalam mempersiapkan pakaian yang akan dikenakan.

Maklum saja, kita sudah terbiasa kerja dari rumah atau work from home dengan mengenakan pakaian yang santai.

Lantas bagaimana cara agar tampil modis untuk pergi kerja ke kantor?

Melansir dari PARAPUAN, berikut cara padu padan kemeja putih untuk office look yang modis.

1. Kemeja Putih dengan Statement Skirt

Untuk tampilan yang lebih feminin, Kawan Puan juga bisa memadukan kemeja putih dengan statement skirt

Ini adalah salah satu cara mix and match paling aman dan mudah untuk mendapatkan tampilan office look yang effortlessly stylish

Guna mengelevasi gayamu jadi lebih seru, pilihlah rok dengan detail yang unik, baik dari segi warna, motif, hingga teksturnya. 

Baca Juga: Ini Cara Mix and Match Obi Belt dengan Kemeja untuk Office Look Modis

2. Kemeja Putih dengan Celana Kulot

Celana kulot yang tergolong sebagai fashion item yang versatile bisa jadi penyelamat gayamu untuk tampilan smart casual bersama dengan kemeja putih.  

Namun untuk memberikan sentuhan yang lebih seru pada gaya kantoranmu, pilihlah celana kulot dengan motif tertentu.

Sisanya, Kawan Puan hanya tinggal mengenakan high heels dengan ujung yang runcing untuk memberikan kesan office look yang lebih kuat. 

3. Oversized White Shirt dengan Sweater Vest

Apabila Kawan Puan punya koleksi kemeja kebesaran yang jarang dipakai karena merasa kurang pas di badan, maka ini saatnya untuk dipakai pergi ke kantor dengan tampilan yang berbeda.

Oversized shirt yang kamu punya bisa dijadikan seperti shirt dress, yang kemudian dilapisi dengan sweater vest

Padu padan ini akan memberikan tampilan yang smart casual yang stylish untuk pergi ke kantor.

4. Kemeja Putih dengan Sweater Unik

Alih-alih menjadikan kemeja putih sebagai elemen utama, Kawan Puan justru bisa membuatnya sebagai fashion item penunjang. 

Misalnya dengan cara melapisi kemeja putih dengan sweater bermodel unik yang mencuri perhatian untuk tampilan yang lebih modis dan sophisticated. Jangan lupa untuk mengeluarkan bagian kerah kemeja untuk detail 'formal' yang khas. 

Dan pilihlah sweater dengan elemen menarik seperti detail puffy atau ruffle maupun motif ramai untuk memberikan kesan office look yang lebih seru dan playful

Baca Juga: Koleksi Debut A2Move by Anggun Usung Tema The New Feminity yang Multifungsi

5. Kemeja Putih dengan Obi

Berikan sentuhan yang mencuri perhatian pada kemeja putih polosmu dengan menggunakan obi di atasnya.

Penggunaan obi bukan hanya akan membantu memperlihatkan lekuk tubuh, tapi juga mengelevasi gaya jadi lebih stylish

Kawan Puan bisa memilih obi dengan aneka ragam model, mulai dari batik, berbahan kulit hingga lebar dengan ukuran tertentu.

Itu dia beberapa cara mix and match kemeja putih untuk tampilan yang lebih modis saat pergi kerja hari Senin nanti.

(*)

Baca Juga: Ini Cara Mix and Match Obi Belt dengan Kemeja untuk Office Look Modis


Terkini Lainnya

Netflix Rilis Jadwal Tayang dan Trailer Film Monster, Full Tanpa Dialog

Netflix Rilis Jadwal Tayang dan Trailer Film Monster, Full Tanpa Dialog

PARAPUAN
Rekomendasi Hotel Bintang 5 untuk “Me Time” di Jakarta

Rekomendasi Hotel Bintang 5 untuk “Me Time” di Jakarta

PARAPUAN
Ikuti Tren, Ganti Cat Rumah dengan Warna-warna yang Sedang Populer Ini

Ikuti Tren, Ganti Cat Rumah dengan Warna-warna yang Sedang Populer Ini

PARAPUAN
Panduan Memakai Silicone Sealant untuk Atasi Kebocoran dan Keretakan di Rumah

Panduan Memakai Silicone Sealant untuk Atasi Kebocoran dan Keretakan di Rumah

PARAPUAN
3 Tokoh Perempuan Kuat di Film Indonesia, Ada Sosok Anggini di Wiro Sableng

3 Tokoh Perempuan Kuat di Film Indonesia, Ada Sosok Anggini di Wiro Sableng

PARAPUAN
Tampil Modis dan Fashionable dengan Padu Padan Baju Setelan

Tampil Modis dan Fashionable dengan Padu Padan Baju Setelan

PARAPUAN
Rahasia Kulit Glowing: Rajin Sarapan dengan 5 Makanan Ini

Rahasia Kulit Glowing: Rajin Sarapan dengan 5 Makanan Ini

PARAPUAN
Berapa Lama Hair Botox Bisa Atasi Masalah Rambut? Ini Jawabannya

Berapa Lama Hair Botox Bisa Atasi Masalah Rambut? Ini Jawabannya

PARAPUAN
Liburan ke Jogja Pertama Kali, Wajib Kunjungi 5 Destinasi Wisata Ini

Liburan ke Jogja Pertama Kali, Wajib Kunjungi 5 Destinasi Wisata Ini

PARAPUAN
Jangan Tergiur Harga Murah! Ini  Bahaya Pakai Behel Abal-abal

Jangan Tergiur Harga Murah! Ini Bahaya Pakai Behel Abal-abal

PARAPUAN
Kronologi Anissa Aziza Diikuti Orang Tak Dikenal Saat Belanja Sendirian di Mall

Kronologi Anissa Aziza Diikuti Orang Tak Dikenal Saat Belanja Sendirian di Mall

PARAPUAN
Cerita Aktris Perjuangkan Kariernya, Intip Sinopsis Drakor Beauty and Mr. Romantic

Cerita Aktris Perjuangkan Kariernya, Intip Sinopsis Drakor Beauty and Mr. Romantic

PARAPUAN
Komunitas e-Sport Ro8 Sediakan Fasilitas Belajar hingga Bersosialisasi Antar Gamers

Komunitas e-Sport Ro8 Sediakan Fasilitas Belajar hingga Bersosialisasi Antar Gamers

PARAPUAN
Sambut Hari Lebaran, Astra Otoshop Bagi-bagi Hadiah Lewat Program Ramadhan Ekstra

Sambut Hari Lebaran, Astra Otoshop Bagi-bagi Hadiah Lewat Program Ramadhan Ekstra

PARAPUAN
Segar untuk Buka Puasa, Simak Tips Mudah Bikin Hwachae Minuman ala Korea

Segar untuk Buka Puasa, Simak Tips Mudah Bikin Hwachae Minuman ala Korea

PARAPUAN
Rawda Umroh Bandung Hadirkan Paket Umrah dengan Harga Ramah di Kantong

Rawda Umroh Bandung Hadirkan Paket Umrah dengan Harga Ramah di Kantong

PARAPUAN
Dewangga Jogja Sediakan Jasa Travel Umrah yang Terjangkau, Ini Daftar Paketnya

Dewangga Jogja Sediakan Jasa Travel Umrah yang Terjangkau, Ini Daftar Paketnya

PARAPUAN
Rayakan Hari Autisme Sedunia, Ini 3 Kisah Kreator Beri Edukasi Autisme pada Masyarakat

Rayakan Hari Autisme Sedunia, Ini 3 Kisah Kreator Beri Edukasi Autisme pada Masyarakat

PARAPUAN
Ini Rekomendasi Tempat Sewa Baju Lebaran Mewah, Harga Lebih Terjangkau

Ini Rekomendasi Tempat Sewa Baju Lebaran Mewah, Harga Lebih Terjangkau

PARAPUAN
Rekomendasi Tempat Olahraga Outdoor Populer di Jakarta untuk Isi Akhir Pekan

Rekomendasi Tempat Olahraga Outdoor Populer di Jakarta untuk Isi Akhir Pekan

PARAPUAN
Jadikan Lari Sebagai Hobi yang Menyenangkan, Ini Tipsnya untuk Pemula

Jadikan Lari Sebagai Hobi yang Menyenangkan, Ini Tipsnya untuk Pemula

PARAPUAN
Ini Tantangan Ibu Bekerja sebagai Perempuan Peneliti Menurut Dr. Widiastuti Setyaningsih

Ini Tantangan Ibu Bekerja sebagai Perempuan Peneliti Menurut Dr. Widiastuti Setyaningsih

PARAPUAN
Kurang Bijak, Ini Alasan Ambil Utang untuk Resepsi Tidak Dianjurkan

Kurang Bijak, Ini Alasan Ambil Utang untuk Resepsi Tidak Dianjurkan

PARAPUAN
Hadirkan Hidangan Khas Thailand, Ini Rekomendasi Tempat Bukber di Jakarta

Hadirkan Hidangan Khas Thailand, Ini Rekomendasi Tempat Bukber di Jakarta

PARAPUAN
Ingin Jadi Ilmuwan Pangan? Dr. Widiastuti Setyaningsih Beberkan Tipsnya

Ingin Jadi Ilmuwan Pangan? Dr. Widiastuti Setyaningsih Beberkan Tipsnya

PARAPUAN
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com