Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

5 Posisi Cuddling yang Bisa Memperkuat Hubungan Suami Istri, Apa Saja?

Kompas.com - 17/02/2022, 12:37 WIB
Editor Arintya

Parapuan.co – Kawan Puan, apakah kamu ingin memperkuat hubungan suami istri?

Seperti diketahui, hubungan suami istri bisa menjadi hambar dan tidak seintim saat awal menikah dulu. Meskipun hal ini wajar terjadi, tetapi jangan dibiarkan terlalu lama.

Kamu bisa kembali memperkuat hubungan suami istri dengan melakukan berbagai usaha, salah satunya dengan sentuhan fisik seperti cuddling.

Mengutip dari Healthline, cuddling merupakan aktivitas hubungan suami istri yang bisa dilakukan dengan saling bermesraan meliputi berpelukan dan berangkulan.

Selain berpelukan, pasangan yang sekadar berpegangan tangan pun sudah termasuk cuddling.

Biasanya, aktivitas ini dilakukan di tempat tidur namun tak selalu merujuk pada hubungan seksual, meskipun sering kali cuddling disebut sebagai pemanasan sebelum berhubungan.

Terdapat sejumlah posisi cuddling dengan pasangan yang dapat bantu membuat hubungan dengan pasangan makin intim, simak yuk ada apa saja!

1. Spoon

Posisi cuddling yang perlu kamu coba pertama kali adalah spooning.

Spooning merupakan posisi berpelukan yang paling utama, di mana terdapat salah satu yang menjadi sendok besar dan yang lainnya jadi sendok kecil.

Baca Juga: 5 Tips Menghadapi Pasangan yang Enggan Melakukan Hubungan Seksual

Untuk menjaga hubungan suami istri, ketika melakukan spooning kecil, Kawan Puan bisa melingkarkan tangan di sekitar pasangan saat sembari berbaring, serta perutnya pun bersandar pada punggung pasangan.

Sementara untuk spooning besar, maka pasangan bisa melingkarkan lengannya di sekitar tubuh dan punggung bersandar pada perutnya pasangan.

2. Half spoon

Selain spoon, pasangan juga dapat mempertimbangan posisi half spoon.

Posisi half spoon ini memungkinkan hubungan dengan pasangan menjadi cukup dekat dan merasa kehangatan satu sama lain.

3. Cheek to cheek

Pada posisi ini, pasangan akan menghadap ke arah yang berlawanan, namun punggung bagian bawah dan bokong akan saling bersentuhan, serta lutut yang ditekuk.

Posisi ini memiliki arti yakni pasangan ingin menjaga hubungan, tetapi saling menghargai kebebasan satu sama lain.

Baca Juga: 5 Tanda Hubungan Intim dalam Rumah Tangga sedang Bermasalah

4. Honeymoon hug

Cuddling posisi ini bisa dilakukan, apalagi bagi Kawan Puan yang tengah berada di tahap hubungan pernikahan bulan madu.

Dalam posisi honeymoon hug, pasangan akan saling berhadapan dan melilitkan anggota badan.

Posisi ini membuat keduanya begitu dekat, satu sama lain dapat mencium napas pagi.

5. Sweetheart cradle

Posisi ini sering dilakukan saat satu sama lain membutuhkan ketenangan. Adapun posisinya yakni pasangan berbaring telentang, sementara kamu menyandarkan kepala di dadanya.

Posisi ini adalah bentuk pelukan yang menenangkan yang menciptakan perasaan percaya.

Kawan Puan, itulah posisi cuddling yang dapat membuat hubungan suami istri makin intim.

Tertarik mencoba salah satu posisi cuddling tersebut? (*)

Baca Juga: Sudah Punya Anak? Ini 8 Tips Berhubungan Intim bagi Perempuan Menikah

Sumber Healthline

Terkini Lainnya

Rahasia Kulit Glowing: Rajin Sarapan dengan 5 Makanan Ini

Rahasia Kulit Glowing: Rajin Sarapan dengan 5 Makanan Ini

PARAPUAN
Berapa Lama Hair Botox Bisa Atasi Masalah Rambut? Ini Jawabannya

Berapa Lama Hair Botox Bisa Atasi Masalah Rambut? Ini Jawabannya

PARAPUAN
Liburan ke Jogja Pertama Kali, Wajib Kunjungi 5 Destinasi Wisata Ini

Liburan ke Jogja Pertama Kali, Wajib Kunjungi 5 Destinasi Wisata Ini

PARAPUAN
Jangan Tergiur Harga Murah! Ini  Bahaya Pakai Behel Abal-abal

Jangan Tergiur Harga Murah! Ini Bahaya Pakai Behel Abal-abal

PARAPUAN
Kronologi Anissa Aziza Diikuti Orang Tak Dikenal Saat Belanja Sendirian di Mall

Kronologi Anissa Aziza Diikuti Orang Tak Dikenal Saat Belanja Sendirian di Mall

PARAPUAN
Cerita Aktris Perjuangkan Kariernya, Intip Sinopsis Drakor Beauty and Mr. Romantic

Cerita Aktris Perjuangkan Kariernya, Intip Sinopsis Drakor Beauty and Mr. Romantic

PARAPUAN
Komunitas e-Sport Ro8 Sediakan Fasilitas Belajar hingga Bersosialisasi Antar Gamers

Komunitas e-Sport Ro8 Sediakan Fasilitas Belajar hingga Bersosialisasi Antar Gamers

PARAPUAN
Sambut Hari Lebaran, Astra Otoshop Bagi-bagi Hadiah Lewat Program Ramadhan Ekstra

Sambut Hari Lebaran, Astra Otoshop Bagi-bagi Hadiah Lewat Program Ramadhan Ekstra

PARAPUAN
Segar untuk Buka Puasa, Simak Tips Mudah Bikin Hwachae Minuman ala Korea

Segar untuk Buka Puasa, Simak Tips Mudah Bikin Hwachae Minuman ala Korea

PARAPUAN
Rawda Umroh Bandung Hadirkan Paket Umrah dengan Harga Ramah di Kantong

Rawda Umroh Bandung Hadirkan Paket Umrah dengan Harga Ramah di Kantong

PARAPUAN
Dewangga Jogja Sediakan Jasa Travel Umrah yang Terjangkau, Ini Daftar Paketnya

Dewangga Jogja Sediakan Jasa Travel Umrah yang Terjangkau, Ini Daftar Paketnya

PARAPUAN
Rayakan Hari Autisme Sedunia, Ini 3 Kisah Kreator Beri Edukasi Autisme pada Masyarakat

Rayakan Hari Autisme Sedunia, Ini 3 Kisah Kreator Beri Edukasi Autisme pada Masyarakat

PARAPUAN
Ini Rekomendasi Tempat Sewa Baju Lebaran Mewah, Harga Lebih Terjangkau

Ini Rekomendasi Tempat Sewa Baju Lebaran Mewah, Harga Lebih Terjangkau

PARAPUAN
Rekomendasi Tempat Olahraga Outdoor Populer di Jakarta untuk Isi Akhir Pekan

Rekomendasi Tempat Olahraga Outdoor Populer di Jakarta untuk Isi Akhir Pekan

PARAPUAN
Jadikan Lari Sebagai Hobi yang Menyenangkan, Ini Tipsnya untuk Pemula

Jadikan Lari Sebagai Hobi yang Menyenangkan, Ini Tipsnya untuk Pemula

PARAPUAN
Ini Tantangan Ibu Bekerja sebagai Perempuan Peneliti Menurut Dr. Widiastuti Setyaningsih

Ini Tantangan Ibu Bekerja sebagai Perempuan Peneliti Menurut Dr. Widiastuti Setyaningsih

PARAPUAN
Kurang Bijak, Ini Alasan Ambil Utang untuk Resepsi Tidak Dianjurkan

Kurang Bijak, Ini Alasan Ambil Utang untuk Resepsi Tidak Dianjurkan

PARAPUAN
Hadirkan Hidangan Khas Thailand, Ini Rekomendasi Tempat Bukber di Jakarta

Hadirkan Hidangan Khas Thailand, Ini Rekomendasi Tempat Bukber di Jakarta

PARAPUAN
Ingin Jadi Ilmuwan Pangan? Dr. Widiastuti Setyaningsih Beberkan Tipsnya

Ingin Jadi Ilmuwan Pangan? Dr. Widiastuti Setyaningsih Beberkan Tipsnya

PARAPUAN
Penyakit Cloud Cytoma Muncul di Drakor Queen of Tears, Benarkah Ada Penyakitnya?

Penyakit Cloud Cytoma Muncul di Drakor Queen of Tears, Benarkah Ada Penyakitnya?

PARAPUAN
Sariayu Martha Tilaar Gelar Acara Buka Puasa Bersama Sahabat Sariayu

Sariayu Martha Tilaar Gelar Acara Buka Puasa Bersama Sahabat Sariayu

PARAPUAN
Transformasi Family Business untuk Sustainability

Transformasi Family Business untuk Sustainability

PARAPUAN
Rekomendasi Parfum Pria dengan Aroma Spicy yang Maskulin dari BVLGARI MAN

Rekomendasi Parfum Pria dengan Aroma Spicy yang Maskulin dari BVLGARI MAN

PARAPUAN
Viral Dugaan Penganiayaan Driver Online, Ini 3 Tips Aman Naik Transportasi Online

Viral Dugaan Penganiayaan Driver Online, Ini 3 Tips Aman Naik Transportasi Online

PARAPUAN
Peluang Bisnis Jastip Baju Lebaran dan 6 Tips Menjalankannya

Peluang Bisnis Jastip Baju Lebaran dan 6 Tips Menjalankannya

PARAPUAN
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Terpopuler

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com