Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Sontek Gaya Ria SW yang Selalu Tampil Modis dengan Boyish Style

Kompas.com - 06/02/2022, 14:53 WIB
Editor Citra Narada Putri

Parapuan.co - Ria SW memang dikenal sebagai food blogger atau Youtuber yang menampilkan konten makan-makan di berbagai tempat.

Namun, pemilik nama lengkap Ria Sukma Wijaya ini juga punya gaya boyish yang kerap jadi inspirasi style bagi para pengikutnya. 

Mulai dari mengenakan jacketoversized t-shirt, celana jeans, baseball cap hingga sneaker, ia membuat boyish style terlihat sangat stylish.

Yuk sontek gaya Ria SW dengan gaya tomboy-nya, seperti melansir dari PARAPUAN:

1. Long coat warna cerah dan baseball cap

Kata siapa konsep gaya tomboy harus selalu warna-warna maskulin yang umumnya menggunakan hitam, putih, abu-abu atau navy?

Ria SW memecahkan batasan itu dengan tampilan color blocking yang penuh warna nan menarik.

Ia mengenakan long coat warna kuning cerah yang mencuri perhatian dan memadumadankannya dengan baseball cap warna merah yang tak kalah mencolok.

Tak lupa sneaker dan kaus kaki dengan garis warna-warni yang semakin menyempurnakan gaya color blocking-nya yang unik. 

2. Parachute jacket dan jeans

Jaket adalah salah satu fashion item yang selalu menemani gaya boyish Ria SW dalam kesehariannya.

Salah satunya adalah parachute jacket warna biru yang ia mix and match dengan celana jeans warna hitam. 

Ia juga mengenakan Burberry Beige Sneaker dengan motif kotak-kotak yang ikonik. 

Baca Juga: Bermain di Teka Teki Tika, Intip 5 Gaya Boyish Sheila Dara Berikut

3. Shacket dan hot pants

Untuk summer style yang tetap tomboy, Ria SW mengenakan pakaian yang tidak terlalu menutupi tubuhnya.

Ia memilih mengenakan hot pants dengan atasan hitam dan melapisinya dengan shacket bermotif kotak-kotak.

Tak lupa bucket hat warna hitam untuk menghalau sinar matahari yang panas, sekaligus jadi aksesori andalannya. 

4. Graphic oversized sweater dengan bucket hat

Hanya mengandalkan dua fashion item, Ria SW bisa membuat gaya tomboy-nya terlihat modis.

Ria memilih mengenakan oversized sweater warna hitam dengan gambar ala coretan warna-warni yang mencuri perhatian.

Menyeimbangkan atasannya yang sudah ramai, ia memadumadankannya dengan bucket hat warna hitam.

Kawan Puan yang suka bergaya tomboy bisa meniru style Ria SW ini untuk dipakai saat hangout dengan teman atau pergi kuliah, simpel tapi modis. 

5. Oversized shirt dan sneaker

Ria SW pandai dalam memadumadankan gaya untuk tampilan yang tomboy tapi juga menggemaskan.

Ia mengenakan oversized shirt dengan warna dark grey dan celana pendek.

Untuk alas kakinya ia memilih memakai sneaker Nike Air Force 1 x G-Dragon warna putih, yang umumnya jadi fashion item andalan untuk tampilan boyish-nya. 

Sentuhan manis juga terlihat pada tote bag transparan bergambar kartun wajah miripnya dengan tulisan 'Off The Record'. 

(*)

Baca Juga: Dari Feminin hingga Tomboy, Ini Evolusi Gaya Jun Ji Hyun di Film dan Drakor


Terkini Lainnya

Rekomendasi Hotel Bintang 5 untuk “Me Time” di Jakarta

Rekomendasi Hotel Bintang 5 untuk “Me Time” di Jakarta

PARAPUAN
Ikuti Tren, Ganti Cat Rumah dengan Warna-warna yang Sedang Populer Ini

Ikuti Tren, Ganti Cat Rumah dengan Warna-warna yang Sedang Populer Ini

PARAPUAN
Panduan Memakai Silicone Sealant untuk Atasi Kebocoran dan Keretakan di Rumah

Panduan Memakai Silicone Sealant untuk Atasi Kebocoran dan Keretakan di Rumah

PARAPUAN
3 Tokoh Perempuan Kuat di Film Indonesia, Ada Sosok Anggini di Wiro Sableng

3 Tokoh Perempuan Kuat di Film Indonesia, Ada Sosok Anggini di Wiro Sableng

PARAPUAN
Tampil Modis dan Fashionable dengan Padu Padan Baju Setelan

Tampil Modis dan Fashionable dengan Padu Padan Baju Setelan

PARAPUAN
Rahasia Kulit Glowing: Rajin Sarapan dengan 5 Makanan Ini

Rahasia Kulit Glowing: Rajin Sarapan dengan 5 Makanan Ini

PARAPUAN
Berapa Lama Hair Botox Bisa Atasi Masalah Rambut? Ini Jawabannya

Berapa Lama Hair Botox Bisa Atasi Masalah Rambut? Ini Jawabannya

PARAPUAN
Liburan ke Jogja Pertama Kali, Wajib Kunjungi 5 Destinasi Wisata Ini

Liburan ke Jogja Pertama Kali, Wajib Kunjungi 5 Destinasi Wisata Ini

PARAPUAN
Jangan Tergiur Harga Murah! Ini  Bahaya Pakai Behel Abal-abal

Jangan Tergiur Harga Murah! Ini Bahaya Pakai Behel Abal-abal

PARAPUAN
Kronologi Anissa Aziza Diikuti Orang Tak Dikenal Saat Belanja Sendirian di Mall

Kronologi Anissa Aziza Diikuti Orang Tak Dikenal Saat Belanja Sendirian di Mall

PARAPUAN
Cerita Aktris Perjuangkan Kariernya, Intip Sinopsis Drakor Beauty and Mr. Romantic

Cerita Aktris Perjuangkan Kariernya, Intip Sinopsis Drakor Beauty and Mr. Romantic

PARAPUAN
Komunitas e-Sport Ro8 Sediakan Fasilitas Belajar hingga Bersosialisasi Antar Gamers

Komunitas e-Sport Ro8 Sediakan Fasilitas Belajar hingga Bersosialisasi Antar Gamers

PARAPUAN
Sambut Hari Lebaran, Astra Otoshop Bagi-bagi Hadiah Lewat Program Ramadhan Ekstra

Sambut Hari Lebaran, Astra Otoshop Bagi-bagi Hadiah Lewat Program Ramadhan Ekstra

PARAPUAN
Segar untuk Buka Puasa, Simak Tips Mudah Bikin Hwachae Minuman ala Korea

Segar untuk Buka Puasa, Simak Tips Mudah Bikin Hwachae Minuman ala Korea

PARAPUAN
Rawda Umroh Bandung Hadirkan Paket Umrah dengan Harga Ramah di Kantong

Rawda Umroh Bandung Hadirkan Paket Umrah dengan Harga Ramah di Kantong

PARAPUAN
Dewangga Jogja Sediakan Jasa Travel Umrah yang Terjangkau, Ini Daftar Paketnya

Dewangga Jogja Sediakan Jasa Travel Umrah yang Terjangkau, Ini Daftar Paketnya

PARAPUAN
Rayakan Hari Autisme Sedunia, Ini 3 Kisah Kreator Beri Edukasi Autisme pada Masyarakat

Rayakan Hari Autisme Sedunia, Ini 3 Kisah Kreator Beri Edukasi Autisme pada Masyarakat

PARAPUAN
Ini Rekomendasi Tempat Sewa Baju Lebaran Mewah, Harga Lebih Terjangkau

Ini Rekomendasi Tempat Sewa Baju Lebaran Mewah, Harga Lebih Terjangkau

PARAPUAN
Rekomendasi Tempat Olahraga Outdoor Populer di Jakarta untuk Isi Akhir Pekan

Rekomendasi Tempat Olahraga Outdoor Populer di Jakarta untuk Isi Akhir Pekan

PARAPUAN
Jadikan Lari Sebagai Hobi yang Menyenangkan, Ini Tipsnya untuk Pemula

Jadikan Lari Sebagai Hobi yang Menyenangkan, Ini Tipsnya untuk Pemula

PARAPUAN
Ini Tantangan Ibu Bekerja sebagai Perempuan Peneliti Menurut Dr. Widiastuti Setyaningsih

Ini Tantangan Ibu Bekerja sebagai Perempuan Peneliti Menurut Dr. Widiastuti Setyaningsih

PARAPUAN
Kurang Bijak, Ini Alasan Ambil Utang untuk Resepsi Tidak Dianjurkan

Kurang Bijak, Ini Alasan Ambil Utang untuk Resepsi Tidak Dianjurkan

PARAPUAN
Hadirkan Hidangan Khas Thailand, Ini Rekomendasi Tempat Bukber di Jakarta

Hadirkan Hidangan Khas Thailand, Ini Rekomendasi Tempat Bukber di Jakarta

PARAPUAN
Ingin Jadi Ilmuwan Pangan? Dr. Widiastuti Setyaningsih Beberkan Tipsnya

Ingin Jadi Ilmuwan Pangan? Dr. Widiastuti Setyaningsih Beberkan Tipsnya

PARAPUAN
Penyakit Cloud Cytoma Muncul di Drakor Queen of Tears, Benarkah Ada Penyakitnya?

Penyakit Cloud Cytoma Muncul di Drakor Queen of Tears, Benarkah Ada Penyakitnya?

PARAPUAN
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com