Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Siap Sambut Valentine, Ini Rekomendasi Kado untuk Pasangan Harga Kurang dari Rp 500 Ribu

Kompas.com - 03/02/2022, 12:53 WIB
Editor Citra Narada Putri

Parapuan.co - Biasanya di hari valentine, kita akan saling memberikan kado kepada pasangan.

Pasalnya, hari kasih sayang ini adalah hari yang spesial, sehingga tentunya kita ingin memberikan sesuatu yang istimewa agar pasangan selalu mengingat kita. 

Kendati demikian, mencarikan kado valentine untuk pasangan bisa jadi tricky, karena tentu kita berharap pemberian tersebut bisa bermanfaat untuknya.

Maka dari itu, untuk kamu yang masih bingung mencari hadiah untuk pacar, suami atau bahkan gebetan, berikut rekomendasi fashion item yang cocok dipakai para laki-laki, seperti melansir dari PARAPUAN:

1. Diadora BOMBER IDR Men's Futsal Shoes

Apabila pasanganmu suka bermain futsal, hadiah dari Diadora ini bisa jadi pilihan yang tepat.

Sepatu futsal ini memiliki bahan anti-air dengan lapisan anti-regangan dan bagian tumit yang non-slip.

Dilengkapi dengan insole flex poin pada bola kaki, sepatu ini cocok untuk aktivitas di lapangan indoor atau parket. 

Kawan Puan bisa membeli sepatu futsal ini dengan harga diskon sebesar Rp359.000 di Tokopedia.

2. Honda Bikers Leather Jacket

Jika pasanganmu bepergian menggunakan motor, maka bikers leather jacket bisa jadi hadiah yang tepat di hari kasih sayang. 

Jaket ini dibuat dari material soft synthetic leather di bagian luarnya, sementara bagian inner menggunakan bahan tafeta polyester

Fashion item dengan kesan sangat maskulin ini memiliki kantong di bagian dalam jaket dan 3M reflector yang keren.  

Kawan Puan bisa membelikan hadiah keren ini untuk pasangan hanya dengan merogoh kocek sebesar Rp385.000 saja di Tokopedia.

Baca Juga: Ini 5 Rekomendasi Kado Tahun Baru untuk Pacar Mulai Rp 50 Ribuan

3. BIDEN Chronograph Watch

Jam tangan analog dari brand BIDEN ini punya gerakan quartz yang terlihat sporty dikenakan oleh pasanganmu.

Untuk materialnya sendiri, jam tangan ini memadukan material silicone pada bagian bandstainless steel pada case dan kaca pada bagian window-nya.

Menariknya, pada jam tangan ini terdapat fitur tanggal otomatis dengan kronograf, serta kedap atau tahan air. 

Ada tiga pilihan warna yang tersedia, yaitu biru, kuning dan hijau, yang bisa kamu sesuaikan dengan warna favorit pasanganmu.

Jika ingin memilikinya, Kawan Puan hanya perlu merogoh kocek sebesar Rp365.000 dari harga normal Rp1.050.000 di Tokopedia.

4. Bruno Cavalli Raze 6.0

Tas selempang untuk laki-laki dari brand Bruno Cavalli ini mengedepankan desain yang elegan, solid dan modern.  

Menggunakan material soft waterproof canvas, pasanganmu tak perlu khawatir bagian dalam tas akan basah jika terkena air atau terguyur hujan.

Tersedia dalam warna hitam dan abu-abu, tas ini akan menunjukkan kesan maskulin ketika dipakai pasanganmu. 

Menariknya lagi, tas selempang ini menyediakan Port USB Charging dan bantalan busa tebal di bagian belakang, sehingga nyaman dikenakan.

Kawan Puan bisa menghadiahi pasanganmu dengan tas ini dengan harga diskon sebesar Rp388.000 di Tokopedia

5. WAKU NODA Card Holder Leather

Waku Noda Card Holder ini didesain untuk mereka yang ingin punya dompet kartu berbahan kulit dengan impresi simple dan elegan.

Card holder ini pun dibuat dari bahan kulit sapi asli, sehingga memberikan kesan berkelas.

Untuk tempat kartu ini terdapat 1 slot kartu utama (muat 7-8 kartu) dan 1 slot kartu pada bagian depan (muat 2-3 kartu).

Untuk menyimpan uang tunai bisa diselipkan di bagian kartu utama atau bagian depan.

Kawan Puan yang ingin menghadiahi card holder buatan brand lokal ini bisa membelinya seharga Rp139.300 di Tokopedia. (*)

 Baca Juga: Mengenal Aroma Kayu Vetiver, Aroma Parfum Pria yang Tengah Digemari


Terkini Lainnya

Netflix Rilis Jadwal Tayang dan Trailer Film Monster, Full Tanpa Dialog

Netflix Rilis Jadwal Tayang dan Trailer Film Monster, Full Tanpa Dialog

PARAPUAN
Rekomendasi Hotel Bintang 5 untuk “Me Time” di Jakarta

Rekomendasi Hotel Bintang 5 untuk “Me Time” di Jakarta

PARAPUAN
Ikuti Tren, Ganti Cat Rumah dengan Warna-warna yang Sedang Populer Ini

Ikuti Tren, Ganti Cat Rumah dengan Warna-warna yang Sedang Populer Ini

PARAPUAN
Panduan Memakai Silicone Sealant untuk Atasi Kebocoran dan Keretakan di Rumah

Panduan Memakai Silicone Sealant untuk Atasi Kebocoran dan Keretakan di Rumah

PARAPUAN
3 Tokoh Perempuan Kuat di Film Indonesia, Ada Sosok Anggini di Wiro Sableng

3 Tokoh Perempuan Kuat di Film Indonesia, Ada Sosok Anggini di Wiro Sableng

PARAPUAN
Tampil Modis dan Fashionable dengan Padu Padan Baju Setelan

Tampil Modis dan Fashionable dengan Padu Padan Baju Setelan

PARAPUAN
Rahasia Kulit Glowing: Rajin Sarapan dengan 5 Makanan Ini

Rahasia Kulit Glowing: Rajin Sarapan dengan 5 Makanan Ini

PARAPUAN
Berapa Lama Hair Botox Bisa Atasi Masalah Rambut? Ini Jawabannya

Berapa Lama Hair Botox Bisa Atasi Masalah Rambut? Ini Jawabannya

PARAPUAN
Liburan ke Jogja Pertama Kali, Wajib Kunjungi 5 Destinasi Wisata Ini

Liburan ke Jogja Pertama Kali, Wajib Kunjungi 5 Destinasi Wisata Ini

PARAPUAN
Jangan Tergiur Harga Murah! Ini  Bahaya Pakai Behel Abal-abal

Jangan Tergiur Harga Murah! Ini Bahaya Pakai Behel Abal-abal

PARAPUAN
Kronologi Anissa Aziza Diikuti Orang Tak Dikenal Saat Belanja Sendirian di Mall

Kronologi Anissa Aziza Diikuti Orang Tak Dikenal Saat Belanja Sendirian di Mall

PARAPUAN
Cerita Aktris Perjuangkan Kariernya, Intip Sinopsis Drakor Beauty and Mr. Romantic

Cerita Aktris Perjuangkan Kariernya, Intip Sinopsis Drakor Beauty and Mr. Romantic

PARAPUAN
Komunitas e-Sport Ro8 Sediakan Fasilitas Belajar hingga Bersosialisasi Antar Gamers

Komunitas e-Sport Ro8 Sediakan Fasilitas Belajar hingga Bersosialisasi Antar Gamers

PARAPUAN
Sambut Hari Lebaran, Astra Otoshop Bagi-bagi Hadiah Lewat Program Ramadhan Ekstra

Sambut Hari Lebaran, Astra Otoshop Bagi-bagi Hadiah Lewat Program Ramadhan Ekstra

PARAPUAN
Segar untuk Buka Puasa, Simak Tips Mudah Bikin Hwachae Minuman ala Korea

Segar untuk Buka Puasa, Simak Tips Mudah Bikin Hwachae Minuman ala Korea

PARAPUAN
Rawda Umroh Bandung Hadirkan Paket Umrah dengan Harga Ramah di Kantong

Rawda Umroh Bandung Hadirkan Paket Umrah dengan Harga Ramah di Kantong

PARAPUAN
Dewangga Jogja Sediakan Jasa Travel Umrah yang Terjangkau, Ini Daftar Paketnya

Dewangga Jogja Sediakan Jasa Travel Umrah yang Terjangkau, Ini Daftar Paketnya

PARAPUAN
Rayakan Hari Autisme Sedunia, Ini 3 Kisah Kreator Beri Edukasi Autisme pada Masyarakat

Rayakan Hari Autisme Sedunia, Ini 3 Kisah Kreator Beri Edukasi Autisme pada Masyarakat

PARAPUAN
Ini Rekomendasi Tempat Sewa Baju Lebaran Mewah, Harga Lebih Terjangkau

Ini Rekomendasi Tempat Sewa Baju Lebaran Mewah, Harga Lebih Terjangkau

PARAPUAN
Rekomendasi Tempat Olahraga Outdoor Populer di Jakarta untuk Isi Akhir Pekan

Rekomendasi Tempat Olahraga Outdoor Populer di Jakarta untuk Isi Akhir Pekan

PARAPUAN
Jadikan Lari Sebagai Hobi yang Menyenangkan, Ini Tipsnya untuk Pemula

Jadikan Lari Sebagai Hobi yang Menyenangkan, Ini Tipsnya untuk Pemula

PARAPUAN
Ini Tantangan Ibu Bekerja sebagai Perempuan Peneliti Menurut Dr. Widiastuti Setyaningsih

Ini Tantangan Ibu Bekerja sebagai Perempuan Peneliti Menurut Dr. Widiastuti Setyaningsih

PARAPUAN
Kurang Bijak, Ini Alasan Ambil Utang untuk Resepsi Tidak Dianjurkan

Kurang Bijak, Ini Alasan Ambil Utang untuk Resepsi Tidak Dianjurkan

PARAPUAN
Hadirkan Hidangan Khas Thailand, Ini Rekomendasi Tempat Bukber di Jakarta

Hadirkan Hidangan Khas Thailand, Ini Rekomendasi Tempat Bukber di Jakarta

PARAPUAN
Ingin Jadi Ilmuwan Pangan? Dr. Widiastuti Setyaningsih Beberkan Tipsnya

Ingin Jadi Ilmuwan Pangan? Dr. Widiastuti Setyaningsih Beberkan Tipsnya

PARAPUAN
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com