Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ini Jenis-Jenis Bahan Pashmina untuk Hijab Gaya Kasual hingga Formal

Kompas.com - 01/02/2022, 17:53 WIB
Editor Citra Narada Putri

Parapuan.co - Selain kerudung segi empat, pashmina adalah jenis hijab yang juga digemari oleh para hijaber.

Pasalnya penggunaan hijab jenis pashmina sangat mudah dikreasikan untuk berbagai jenis gaya, baik kasual hingga formal.

Di momen World Hijab Day yang jatuh tiap tanggal 1 Februari, berikut jenis bahan pashmina yang nyaman dan bebas gerah, yang perlu kamu tahu seperti melansir dari PARAPUAN.

Ceruty Baby Doll

Pashmina ini memiliki tekstur seperti kulit jeruk, ciri khas ceruty baby doll terletak pada bahan halus dan jatuh.

Kamu dapat menggunakan pashmina ceruty baby doll untuk acara formal, karena akan menampilkan kesan elegan saat dipakai.

Bahkan, banyak brand hijab menggunakannya sebagai bahan utamanya, lho.

Diamond Italiano

Bahan ini memiliki tekstur menyerupai pasir ketika disentuh, namun, tetap lembut.

Jenis pashmina Diamond Italiano mempunyai karakteristik tebal serta tidak menerawang. 

Para fashion enthusiast sendiri menyukainya, karena mudah dibentuk serta menampilkan ilusi tegak pada bagian dahi.

Selain itu, warna serta motifnya pun bervariasi, sehingga kamu enggak akan kesulitan saat ingin memadupadankan outfit.

Harga yang ditawarkan juga cukup beragam, untuk mengetahui taksiran harga pashmina ini, kamu bisa langsung mengunjungi situs e-commerce favoritmu ya.

Kemudian masukkan keyword "pashmina diamond Italiano" ya, Kawan Puan.

Baca Juga: World Hijab Day, Ini Rekomendasi Jenis Hijab yang Paling Banyak DIcari

Heavy Sifon 

Pashmina bahan heavy sifon memiliki kelebihan yang tidak dimiliki jenis lainnya, yaitu tidak mudah kusut. 

Bahannya sangat ringan serta mudah dibentuk sesuai style hijab kamu.

Sayangnya, pashmina ini cukup tipis, jadi kamu disarankan menggunakan inner jilbab atau ciput.

Meskipun cenderung pipih, kita masih bisa menggunakan bahan heavy sifon ini ketika menghadiri acara formal maupun casual, lho.

Itu dia tiga bahan pashmina terbaik yang bisa kamu pakai di Hari Hijab Sedunia, yang jatuh pada tanggal 1 Februari 2022.

Kalau kamu sudah punya bahan hijab yang mana nih, Kawan Puan?

(*)

 Baca Juga: 5 Ide Mix and Match Shirt Dress Pakai Hijab, Sopan dan Modis


Terkini Lainnya

Trik Dapat Tiket Pesawat Murah dengan Promo di Traveloka

Trik Dapat Tiket Pesawat Murah dengan Promo di Traveloka

PARAPUAN
Ini Alasan Iron Mascara yang Viral di TIkTok Disukai Banyak Orang

Ini Alasan Iron Mascara yang Viral di TIkTok Disukai Banyak Orang

PARAPUAN
4 Drakor Bertema Keluarga yang Cocok Ditonton, Ada The Good Bad Mother

4 Drakor Bertema Keluarga yang Cocok Ditonton, Ada The Good Bad Mother

PARAPUAN
Intip Keseruan Berwisata di Kapal Pesiar dengan Rute Internasional

Intip Keseruan Berwisata di Kapal Pesiar dengan Rute Internasional

PARAPUAN
6 Manfaat Cuka Apel untuk Kesehatan,  Viral Bantu Turunkan Berat Badan

6 Manfaat Cuka Apel untuk Kesehatan, Viral Bantu Turunkan Berat Badan

PARAPUAN
Tak Cuman Bantu Dokter, Yuk Ketahui Tugas dan Tanggung Jawab Profesi Perawat

Tak Cuman Bantu Dokter, Yuk Ketahui Tugas dan Tanggung Jawab Profesi Perawat

PARAPUAN
Mengenal Istilah Femisida yang Berhubungan Erat dengan Pembunuhan terhadap Perempuan

Mengenal Istilah Femisida yang Berhubungan Erat dengan Pembunuhan terhadap Perempuan

PARAPUAN
Belajar dari Pembunuhan Miss Ecuador, Ini Bahaya Share Lokasi Real Time di Medsos

Belajar dari Pembunuhan Miss Ecuador, Ini Bahaya Share Lokasi Real Time di Medsos

PARAPUAN
Ajari Anak Bisnis Sejak Kecil, Ini 3 Usaha Kecil-kecilan yang Bisa Dicoba

Ajari Anak Bisnis Sejak Kecil, Ini 3 Usaha Kecil-kecilan yang Bisa Dicoba

PARAPUAN
Kampoeng Djamoe Organik Martha Tilaar Group Terima 11 Spesies Tanaman Langka dari BRIN

Kampoeng Djamoe Organik Martha Tilaar Group Terima 11 Spesies Tanaman Langka dari BRIN

PARAPUAN
4 “Senjata” yang Perlu Dibawa Agar Perjalanan ke Kantor Aman dan Nyaman

4 “Senjata” yang Perlu Dibawa Agar Perjalanan ke Kantor Aman dan Nyaman

PARAPUAN
Nikmati Pemandang Indah, Ini 3 Rekomendasi Wisata Alam di Brasil

Nikmati Pemandang Indah, Ini 3 Rekomendasi Wisata Alam di Brasil

PARAPUAN
Hadapi Polusi dan Radikal Bebas Selama Commuting, Ini Tipsnya

Hadapi Polusi dan Radikal Bebas Selama Commuting, Ini Tipsnya

PARAPUAN
Ini Mimpi Dr. Widiastuti Setyaningsih, Peneliti yang Ungkap Tabir Alam Lewat Teknologi Pangan

Ini Mimpi Dr. Widiastuti Setyaningsih, Peneliti yang Ungkap Tabir Alam Lewat Teknologi Pangan

PARAPUAN
Inarah Syarafina Debut Penyutradaraan Film Panjang Lewat Temurun

Inarah Syarafina Debut Penyutradaraan Film Panjang Lewat Temurun

PARAPUAN
Perdebatan Man VS Bear Viral di TikTok, Ini Alasan Perempuan Lebih Memilih Beruang

Perdebatan Man VS Bear Viral di TikTok, Ini Alasan Perempuan Lebih Memilih Beruang

PARAPUAN
Cocok untuk Perempuan Karier, Ini Rekomendasi Parfum Pilihan PARAPUAN

Cocok untuk Perempuan Karier, Ini Rekomendasi Parfum Pilihan PARAPUAN

PARAPUAN
Bisa Tambah Penghasilan, Ini 3 Ide Bisnis yang Bisa Dicoba Pekerja Perempuan

Bisa Tambah Penghasilan, Ini 3 Ide Bisnis yang Bisa Dicoba Pekerja Perempuan

PARAPUAN
Pengusaha Pemula Wajib Tahu, Ini Sumber Modal Bisnis dan Strategi Dapatkan Pendanaan

Pengusaha Pemula Wajib Tahu, Ini Sumber Modal Bisnis dan Strategi Dapatkan Pendanaan

PARAPUAN
3 Cara Bijak Kumpulkan Dana Pendidikan Anak dan Strategi Melakoninya

3 Cara Bijak Kumpulkan Dana Pendidikan Anak dan Strategi Melakoninya

PARAPUAN
Praktis Dipakai, Ini Rekomendasi Sepatu Nyaman untuk Jalan Kaki

Praktis Dipakai, Ini Rekomendasi Sepatu Nyaman untuk Jalan Kaki

PARAPUAN
Kulit Kepala Berminyak dan Ketombean? Ini Rekomendasi Perawatannya

Kulit Kepala Berminyak dan Ketombean? Ini Rekomendasi Perawatannya

PARAPUAN
 Studi BCG dan Stellar Women: 70 Persen Perempuan Pelaku UMKM Kesulitan Mencari Mentor dalam Berbisnis

Studi BCG dan Stellar Women: 70 Persen Perempuan Pelaku UMKM Kesulitan Mencari Mentor dalam Berbisnis

PARAPUAN
Netflix Rilis Jadwal Tayang dan Trailer Film Monster, Full Tanpa Dialog

Netflix Rilis Jadwal Tayang dan Trailer Film Monster, Full Tanpa Dialog

PARAPUAN
Rekomendasi Hotel Bintang 5 untuk “Me Time” di Jakarta

Rekomendasi Hotel Bintang 5 untuk “Me Time” di Jakarta

PARAPUAN
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com