Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Manakah yang Paling Bagus, Chemical Peeling atau Physical Peeling?

Kompas.com - 25/11/2021, 11:37 WIB
Editor Arintya

Parapuan.co – Kawan Puan, memiliki wajah yang sehat dan cerah serta glowing merupakan impian banyak perempuan.

Untuk mendapatkan kulit wajah yang sehat serta glowing tersebut, Kawan Puan bisa mencoba berbagai cara.

Salah satu perawatan wajah untuk mendapatkan hasil tersebut adalah dengan chemical peeling.

Apa itu chemical peeling?

Menurut penjelasan dr. Deasy Thio, Sp.KK, chemical peeling merupakan perawatan wajah yang menggunakan zat-zat kimia.

Perawatan wajah tersebut bertujuan untuk menganggkat sel kulit mati, baik dari lapisan luar hingga ke lapisan dalam.

Baca Juga: Perbaiki Skin Barrier agar Kulit Glowing dengan Rekomendasi Toner Ini

“Tujuannya apa sih dari chemical peeling? Tujuannya adalah untuk mengangkat sel kulit mati dari lapisan dalam,” jelas dr. Deasy seperti yang dikutip dari Youtube channel Stylo Indonesia.

Lebih lanjut dr. Deasy menjelaskan bahwa kedalaman lapisan kulit untuk mengangkat sel kulit mati tersebut tergantung pada konsentrasi zat kimia.

Selain itu, durasi penggunaan zat kimia pada kulit juga bisa memengaruhi lo, Kawan Puan!

“Tergantung pada konsentrasi (zat kimia), lamanya diaplikasikan pada kulit, jenis peeling yang digunakan dan tujuannya apa,” tambah dr. Deasy.

Selain chemical peeling, ada juga perawatan wajah physical peeling.

Keduanya sering dianggap sama, padahal ada beberapa hal yang membedakannya lo, Kawan Puan.

Apa itu physical peeling?

Menurut penjelasan dr. Deasy, physical peeling merupakan perawatan wajah yang juga memiliki tujuan untuk mengangkat sel kulit mati.

Hanya saja physical peeling tidak bisa mengangkat sel kulit mati di lapisan epidermis yang dalam.

Physical peeling itu tujuannya sama, yaitu mengangkat sel kulit mati. Perbedaannya hanya dia tidak bisa mencapai epidermis yang dalam,” jelas dr. Deasy.

Selain itu, physical peeling dilakukan dengan cara menggunakan “amplas” halus atau kumpulan kristal-kristal halus yang digosokkan di kulit kita.

Baca Juga: Ini Penjelasan Ahli tentang Efektivitas 10 Steps Korean Skincare

Manakah yang paling bagus?

Kawan Puan, karena chemical peeling dan physical peeling memiliki tujuan yang sama, lantas timbul pertanyaan: manakah yang lebih bagus untuk kulit?

Pertanyaan ini juga sering kali muncul ketika kita ingin mencoba perawatan wajah tersebut untuk pertama kali.

Nah untuk menjawab pertanyaan tersebut, dr. Deasy membagikan pendapatnya.

Menurutnya, tidak ada yang lebih bagus antara chemical peeling atau physical peeling.

Pasalnya, semua kembali pada diri kita dan tujuan melakukan perawatan tersebut.

“Tergantung apa yang ingin kita tuju atau yang kita mau.”

Namun meski tergantung tujuan masing-masing orang, dr. Deasy menyarankan agar kita berkonsultasi pada dokter kulit sebelum melakukannya.

“Konsultasikan ke dokter dulu, baru nanti bisa ditentukan, mau chemical peeling atau physical peeling,” ungkapnya.

Kawan Puan, itulah penjelasan soal mana yang lebih bagus antara chemical peeling dan physical peeling.

Nah untuk Kawan Puan yang ingin mencoba peeling, baik chemical maupun physical untuk pertama kali, ada beberapa persiapan yang perlu dilakukan.

Baca Juga: Eksfoliasi Kulit Berlebihan Bisa Sebabkan Iritasi, Ini 4 Fakta yang Perlu Diketahui

Salah satu persiapan yang enggak boleh dilakukan adalah membersihkan wajah dengan tepat.

Hal tersebut bertujuan agar prosedur peeling bisa berjalan dengan maksimal dan bisa mengangkat sel kulit mati seluruhnya.

Lebih lanjut dr. Deasy menambahkan bahwa, sebelum melakukan peeling, bisa juga dilakukan facial.

Namun hal itu hanya opsi, artinya dikembalikan pada pilihan Kawan Puan nantinya.

Setelah membaca penjelasan tersebut, Kawan Puan tertarik mencoba chemical peeling atau physical peeling nih? (*)

Sumber YouTube

Terkini Lainnya

Bisa Tambah Penghasilan, Ini 3 Ide Bisnis yang Bisa Dicoba Pekerja Perempuan

Bisa Tambah Penghasilan, Ini 3 Ide Bisnis yang Bisa Dicoba Pekerja Perempuan

PARAPUAN
Pengusaha Pemula Wajib Tahu, Ini Sumber Modal Bisnis dan Strategi Dapatkan Pendanaan

Pengusaha Pemula Wajib Tahu, Ini Sumber Modal Bisnis dan Strategi Dapatkan Pendanaan

PARAPUAN
3 Cara Bijak Kumpulkan Dana Pendidikan Anak dan Strategi Melakoninya

3 Cara Bijak Kumpulkan Dana Pendidikan Anak dan Strategi Melakoninya

PARAPUAN
Praktis Dipakai, Ini Rekomendasi Sepatu Nyaman untuk Jalan Kaki

Praktis Dipakai, Ini Rekomendasi Sepatu Nyaman untuk Jalan Kaki

PARAPUAN
Kulit Kepala Berminyak dan Ketombean? Ini Rekomendasi Perawatannya

Kulit Kepala Berminyak dan Ketombean? Ini Rekomendasi Perawatannya

PARAPUAN
 Studi BCG dan Stellar Women: 70 Persen Perempuan Pelaku UMKM Kesulitan Mencari Mentor dalam Berbisnis

Studi BCG dan Stellar Women: 70 Persen Perempuan Pelaku UMKM Kesulitan Mencari Mentor dalam Berbisnis

PARAPUAN
Netflix Rilis Jadwal Tayang dan Trailer Film Monster, Full Tanpa Dialog

Netflix Rilis Jadwal Tayang dan Trailer Film Monster, Full Tanpa Dialog

PARAPUAN
Rekomendasi Hotel Bintang 5 untuk “Me Time” di Jakarta

Rekomendasi Hotel Bintang 5 untuk “Me Time” di Jakarta

PARAPUAN
Ikuti Tren, Ganti Cat Rumah dengan Warna-warna yang Sedang Populer Ini

Ikuti Tren, Ganti Cat Rumah dengan Warna-warna yang Sedang Populer Ini

PARAPUAN
Panduan Memakai Silicone Sealant untuk Atasi Kebocoran dan Keretakan di Rumah

Panduan Memakai Silicone Sealant untuk Atasi Kebocoran dan Keretakan di Rumah

PARAPUAN
3 Tokoh Perempuan Kuat di Film Indonesia, Ada Sosok Anggini di Wiro Sableng

3 Tokoh Perempuan Kuat di Film Indonesia, Ada Sosok Anggini di Wiro Sableng

PARAPUAN
Tampil Modis dan Fashionable dengan Padu Padan Baju Setelan

Tampil Modis dan Fashionable dengan Padu Padan Baju Setelan

PARAPUAN
Rahasia Kulit Glowing: Rajin Sarapan dengan 5 Makanan Ini

Rahasia Kulit Glowing: Rajin Sarapan dengan 5 Makanan Ini

PARAPUAN
Berapa Lama Hair Botox Bisa Atasi Masalah Rambut? Ini Jawabannya

Berapa Lama Hair Botox Bisa Atasi Masalah Rambut? Ini Jawabannya

PARAPUAN
Liburan ke Jogja Pertama Kali, Wajib Kunjungi 5 Destinasi Wisata Ini

Liburan ke Jogja Pertama Kali, Wajib Kunjungi 5 Destinasi Wisata Ini

PARAPUAN
Jangan Tergiur Harga Murah! Ini  Bahaya Pakai Behel Abal-abal

Jangan Tergiur Harga Murah! Ini Bahaya Pakai Behel Abal-abal

PARAPUAN
Kronologi Anissa Aziza Diikuti Orang Tak Dikenal Saat Belanja Sendirian di Mall

Kronologi Anissa Aziza Diikuti Orang Tak Dikenal Saat Belanja Sendirian di Mall

PARAPUAN
Cerita Aktris Perjuangkan Kariernya, Intip Sinopsis Drakor Beauty and Mr. Romantic

Cerita Aktris Perjuangkan Kariernya, Intip Sinopsis Drakor Beauty and Mr. Romantic

PARAPUAN
Komunitas e-Sport Ro8 Sediakan Fasilitas Belajar hingga Bersosialisasi Antar Gamers

Komunitas e-Sport Ro8 Sediakan Fasilitas Belajar hingga Bersosialisasi Antar Gamers

PARAPUAN
Sambut Hari Lebaran, Astra Otoshop Bagi-bagi Hadiah Lewat Program Ramadhan Ekstra

Sambut Hari Lebaran, Astra Otoshop Bagi-bagi Hadiah Lewat Program Ramadhan Ekstra

PARAPUAN
Segar untuk Buka Puasa, Simak Tips Mudah Bikin Hwachae Minuman ala Korea

Segar untuk Buka Puasa, Simak Tips Mudah Bikin Hwachae Minuman ala Korea

PARAPUAN
Rawda Umroh Bandung Hadirkan Paket Umrah dengan Harga Ramah di Kantong

Rawda Umroh Bandung Hadirkan Paket Umrah dengan Harga Ramah di Kantong

PARAPUAN
Dewangga Jogja Sediakan Jasa Travel Umrah yang Terjangkau, Ini Daftar Paketnya

Dewangga Jogja Sediakan Jasa Travel Umrah yang Terjangkau, Ini Daftar Paketnya

PARAPUAN
Rayakan Hari Autisme Sedunia, Ini 3 Kisah Kreator Beri Edukasi Autisme pada Masyarakat

Rayakan Hari Autisme Sedunia, Ini 3 Kisah Kreator Beri Edukasi Autisme pada Masyarakat

PARAPUAN
Ini Rekomendasi Tempat Sewa Baju Lebaran Mewah, Harga Lebih Terjangkau

Ini Rekomendasi Tempat Sewa Baju Lebaran Mewah, Harga Lebih Terjangkau

PARAPUAN
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Terpopuler

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com