Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

5 Hukum Cinta dalam Hubungan Romantis yang Tak Bisa Dihindari

Kompas.com - 07/10/2021, 15:35 WIB
Editor Tentry Yudvi Dian Utami

 

Parapuan.co - Dalam setiap hubungan, kita pasti dihadapkan dengan dua sisi yakni kebahagiaan dan kesedihan.

Kedua sisi ini merupakan hal wajar, kok, Kawan Puan.

Itulah hukum cinta, di mana kamu dan pasangan bertemu dengan tantangan, permasalahan yang kurang nyaman, atau situasi canggung.

Ya, dua orang berbeda persepsi dalam satu visi saling mencintai juga kerap menimbulkan kesalahpahaman.

Ini wajar terjadi, akan tetapi dengan komunikasi terbuka dan jujur permasalahan bisa diatasi dengan kesepakatan bersama.

Baca Juga: 5 Tanda Teman Kerjamu Jalani Hubungan Cinta Rahasia di Kantor

Melansir Bright Side, berikut hukum cinta yang tidak bisa dihindari dalam menjalin hubungan.

1. Hadirnya rasa bosan

Kehadiran rasa bosan pasti terjadi dalam hubungan apa pun, termasuk keluarga, pasangan, bahkan diri sendiri.

Karena sering kali melakukan aktivitas bersama dan itu-itu saja bisa menghadirkan rasa bosan.

Tapi, saat mereka tidak ada untuk pergi sebentar, pasti kamu merindukannya juga kan?

Ini wajar terjadi dan bukan berarti ada jarak di antara kalian. Beristirahatlah sejenak untuk dirimu sendiri, dan kembalilah bersama-sama lagi.

2. Tidak berada di pihak yang sama

Tidak ada dua manusia yang sejalan pikirannya setiap waktu, pasti ada ide-ide tertentu sebagai sebuah solusi yang terbaik.

Kesalahpahaman dan perbedaan pendapat pasti terjadi dan tidak bisa dihindarkan, sepenting apa pun keputusan itu.

Perbedaan ini bukan berarti kamu atau pasangan toksik, melainkan sama-sama mencari jalan keluar yang disepakati.

Baca Juga: Mengatasi Kecemasan Anak dalam Rangka Persiapan Sekolah Tatap Muka

3. Merasa kesepian

Terkadang, rasa kesepian itu bisa muncul dalam benak dan bertanya mengapa pasangan tidak hadir untuk mendukung kamu.

Tampaknya pasangan menjadi tidak peduli dan memahami perasaanmu saat ini, kemudian membandingkan dengan masa lalu.

Setiap orang memiliki pemikiran seperti itu dari waktu ke waktu, tidak peduli apakah mereka sudah menikah atau belum.

Ini wajar terjadi, tapi jika berlebihan dan kamu merasakan menjalin hubungan sepihak maka harus diwaspadai.

4. Memiliki pikiran yang aneh

Saat terjadi konflik atau ketidaksepahaman dengan pasangan, sering kali muncul pertanyaan aneh termasuk "Haruskah aku bercerai?" atau "Bisakah aku lebih bahagia dengan orang lain?".

Pikiran seperti itu mungkin datang ke pasangan yang paling bahagia sekalipun.

Biasanya, seseorang akan memikirkan hal-hal ini di malam hari atau saat sedang sendirian.

Berandai-andai adalah sifat naluriah manusia, di mana membayangkan situasi yang lebih baik dari saat ini.

Baca Juga: Agar Awet dan Tetap Dingin, Begini Tips Mudah Membersihkan Kulkas

5. Cinta tidak bisa bertahan dengan sendirinya

Cinta tidak melulu berfokus pada perasaan yang sama sepanjang waktu, melainkan diusahakan dengan tindakan agar cinta itu bertahan.

Kamu dan pasangan harus bekerja dalam hubungan, memperjuangkan misi yang sama untuk saling bahu-membahu menghidupkan cinta tersebut.

Jika cinta menjadi sepihak saja, maka tidak akan bertahan lama dan menyakiti pihak yang lainnya.

Jadi, itulah lima hukum cinta yang tidak bisa dihindari saat menjalin hubungan ya, Kawan Puan.(*)


Terkini Lainnya

Netflix Rilis Jadwal Tayang dan Trailer Film Monster, Full Tanpa Dialog

Netflix Rilis Jadwal Tayang dan Trailer Film Monster, Full Tanpa Dialog

PARAPUAN
Rekomendasi Hotel Bintang 5 untuk “Me Time” di Jakarta

Rekomendasi Hotel Bintang 5 untuk “Me Time” di Jakarta

PARAPUAN
Ikuti Tren, Ganti Cat Rumah dengan Warna-warna yang Sedang Populer Ini

Ikuti Tren, Ganti Cat Rumah dengan Warna-warna yang Sedang Populer Ini

PARAPUAN
Panduan Memakai Silicone Sealant untuk Atasi Kebocoran dan Keretakan di Rumah

Panduan Memakai Silicone Sealant untuk Atasi Kebocoran dan Keretakan di Rumah

PARAPUAN
3 Tokoh Perempuan Kuat di Film Indonesia, Ada Sosok Anggini di Wiro Sableng

3 Tokoh Perempuan Kuat di Film Indonesia, Ada Sosok Anggini di Wiro Sableng

PARAPUAN
Tampil Modis dan Fashionable dengan Padu Padan Baju Setelan

Tampil Modis dan Fashionable dengan Padu Padan Baju Setelan

PARAPUAN
Rahasia Kulit Glowing: Rajin Sarapan dengan 5 Makanan Ini

Rahasia Kulit Glowing: Rajin Sarapan dengan 5 Makanan Ini

PARAPUAN
Berapa Lama Hair Botox Bisa Atasi Masalah Rambut? Ini Jawabannya

Berapa Lama Hair Botox Bisa Atasi Masalah Rambut? Ini Jawabannya

PARAPUAN
Liburan ke Jogja Pertama Kali, Wajib Kunjungi 5 Destinasi Wisata Ini

Liburan ke Jogja Pertama Kali, Wajib Kunjungi 5 Destinasi Wisata Ini

PARAPUAN
Jangan Tergiur Harga Murah! Ini  Bahaya Pakai Behel Abal-abal

Jangan Tergiur Harga Murah! Ini Bahaya Pakai Behel Abal-abal

PARAPUAN
Kronologi Anissa Aziza Diikuti Orang Tak Dikenal Saat Belanja Sendirian di Mall

Kronologi Anissa Aziza Diikuti Orang Tak Dikenal Saat Belanja Sendirian di Mall

PARAPUAN
Cerita Aktris Perjuangkan Kariernya, Intip Sinopsis Drakor Beauty and Mr. Romantic

Cerita Aktris Perjuangkan Kariernya, Intip Sinopsis Drakor Beauty and Mr. Romantic

PARAPUAN
Komunitas e-Sport Ro8 Sediakan Fasilitas Belajar hingga Bersosialisasi Antar Gamers

Komunitas e-Sport Ro8 Sediakan Fasilitas Belajar hingga Bersosialisasi Antar Gamers

PARAPUAN
Sambut Hari Lebaran, Astra Otoshop Bagi-bagi Hadiah Lewat Program Ramadhan Ekstra

Sambut Hari Lebaran, Astra Otoshop Bagi-bagi Hadiah Lewat Program Ramadhan Ekstra

PARAPUAN
Segar untuk Buka Puasa, Simak Tips Mudah Bikin Hwachae Minuman ala Korea

Segar untuk Buka Puasa, Simak Tips Mudah Bikin Hwachae Minuman ala Korea

PARAPUAN
Rawda Umroh Bandung Hadirkan Paket Umrah dengan Harga Ramah di Kantong

Rawda Umroh Bandung Hadirkan Paket Umrah dengan Harga Ramah di Kantong

PARAPUAN
Dewangga Jogja Sediakan Jasa Travel Umrah yang Terjangkau, Ini Daftar Paketnya

Dewangga Jogja Sediakan Jasa Travel Umrah yang Terjangkau, Ini Daftar Paketnya

PARAPUAN
Rayakan Hari Autisme Sedunia, Ini 3 Kisah Kreator Beri Edukasi Autisme pada Masyarakat

Rayakan Hari Autisme Sedunia, Ini 3 Kisah Kreator Beri Edukasi Autisme pada Masyarakat

PARAPUAN
Ini Rekomendasi Tempat Sewa Baju Lebaran Mewah, Harga Lebih Terjangkau

Ini Rekomendasi Tempat Sewa Baju Lebaran Mewah, Harga Lebih Terjangkau

PARAPUAN
Rekomendasi Tempat Olahraga Outdoor Populer di Jakarta untuk Isi Akhir Pekan

Rekomendasi Tempat Olahraga Outdoor Populer di Jakarta untuk Isi Akhir Pekan

PARAPUAN
Jadikan Lari Sebagai Hobi yang Menyenangkan, Ini Tipsnya untuk Pemula

Jadikan Lari Sebagai Hobi yang Menyenangkan, Ini Tipsnya untuk Pemula

PARAPUAN
Ini Tantangan Ibu Bekerja sebagai Perempuan Peneliti Menurut Dr. Widiastuti Setyaningsih

Ini Tantangan Ibu Bekerja sebagai Perempuan Peneliti Menurut Dr. Widiastuti Setyaningsih

PARAPUAN
Kurang Bijak, Ini Alasan Ambil Utang untuk Resepsi Tidak Dianjurkan

Kurang Bijak, Ini Alasan Ambil Utang untuk Resepsi Tidak Dianjurkan

PARAPUAN
Hadirkan Hidangan Khas Thailand, Ini Rekomendasi Tempat Bukber di Jakarta

Hadirkan Hidangan Khas Thailand, Ini Rekomendasi Tempat Bukber di Jakarta

PARAPUAN
Ingin Jadi Ilmuwan Pangan? Dr. Widiastuti Setyaningsih Beberkan Tipsnya

Ingin Jadi Ilmuwan Pangan? Dr. Widiastuti Setyaningsih Beberkan Tipsnya

PARAPUAN
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com