Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

8 Cara Mix and Match Rok dan Sepatu yang Tepat untuk Tampilan Chic

Kompas.com - 20/09/2021, 13:55 WIB
Editor Aulia Firafiroh

Parapuan.co - Rok adalah fashion item yang wajib dimiliki oleh semua perempuan.

Tetapi tidak semua jenis rok cocok untuk dipadupadankan dengan sepatu tertentu.

Tak heran jika Kawan Puan mengenakan rok jenis tertentu namun salah menggunakan sepatu jenis lain.

Hal tersebut tentu akan menciptakan penampilan yang kurang pas untuk dilihat.

Melansir dari Brightside.me , berikut 8 cara mix and match rok dan sepatu agar penampilan terlihat chic:

Baca Juga: IU hingga Lisa Blackpink, Ini 5 Gaya Airport Fashion Artis K-Pop

1. Flared skirt

Flared skirt memliki bentuk yang lebar di bagian bawah dan memberi kesan swing.

Ukurannya pun beragam, mulai dari panjang sampai betis hingga di atas lutut. 

Kawan Puan bisa memadu padankan item fashion ini dengan sepatu hak tinggi.

2. Wrap skirt

Wrap skirt adalah rok dengan desain wrap-style dilengkapi aksen slit yang memberi kesan manis.

Kawan Puan bisa mengenakan sepatu atau sandal flat saat mengenakan rok jenis ini.

3. Midi skirt

Rok Midi atau midi skirt merupakan rok dengan model mengembang yang panjang sampai betis. 

Agar terlihat stylish, Kawan Puan bisa menggabungkannya dengan aksesoris cerah dan beberapa jenis sepatu.

Sepatu yang cocok dengan rok ini ialah sepatu kets atau sandal flat.

Baca juga: Tak Hanya Kostum, Ini Gaya Rambut dan Makeup yang Curi Perhatian di Met Gala 2021

4. Rok pensil


Berikutnya ialah rok pensil yang sering dipakai untuk mendatangi acara formal.

Jenis rok yang tak lekang oleh waktu ini memiliki panjang, warna, pola yang bermacam-macam juga.

Rok ini akan terlihat pas jika dikenakan dengan heels, sepatu boots dan sepatu bertali seperti gladiator.

5. Maxi Skirt

Rok Maxi atau maxi skirt adalah rok yang memiliki panjang hingga mencapai mata kaki dengan banyak varian model. 

Kawan Puan bisa memakai sepatu boots atau hak tinggi dengan rok ini agar memberi kesan anggun pada penampilan.

Baca juga: Sindir Isu Pajak, Ini Gaya Alexandria Ocasio-Cortez di Met Gala 2021

6. Rok tulip

Rok ini memiliki bentuk seperti tulip yang menonjolkan pinggul sehingga memberi kesan feminin pada pemakainya.

Kawan Puan bisa memakai angkle boots, sandal gladiator bertali, dan sepatu kets yang senada dengan warna rok tulip yang dikenakan. 

7. Rok mini

Terakhir ialah item fashion yang banyak dipakai orang dalam aktivitas sehari-hari yaitu rok mini.

Mengutip dari brightside.me, fashion stylist menyarankan untuk memadukan rok mini dengan sepatu boots atau sepatu hak tinggi bertali. (*)


Terkini Lainnya

Bisa Tambah Penghasilan, Ini 3 Ide Bisnis yang Bisa Dicoba Pekerja Perempuan

Bisa Tambah Penghasilan, Ini 3 Ide Bisnis yang Bisa Dicoba Pekerja Perempuan

PARAPUAN
Pengusaha Pemula Wajib Tahu, Ini Sumber Modal Bisnis dan Strategi Dapatkan Pendanaan

Pengusaha Pemula Wajib Tahu, Ini Sumber Modal Bisnis dan Strategi Dapatkan Pendanaan

PARAPUAN
3 Cara Bijak Kumpulkan Dana Pendidikan Anak dan Strategi Melakoninya

3 Cara Bijak Kumpulkan Dana Pendidikan Anak dan Strategi Melakoninya

PARAPUAN
Praktis Dipakai, Ini Rekomendasi Sepatu Nyaman untuk Jalan Kaki

Praktis Dipakai, Ini Rekomendasi Sepatu Nyaman untuk Jalan Kaki

PARAPUAN
Kulit Kepala Berminyak dan Ketombean? Ini Rekomendasi Perawatannya

Kulit Kepala Berminyak dan Ketombean? Ini Rekomendasi Perawatannya

PARAPUAN
 Studi BCG dan Stellar Women: 70 Persen Perempuan Pelaku UMKM Kesulitan Mencari Mentor dalam Berbisnis

Studi BCG dan Stellar Women: 70 Persen Perempuan Pelaku UMKM Kesulitan Mencari Mentor dalam Berbisnis

PARAPUAN
Netflix Rilis Jadwal Tayang dan Trailer Film Monster, Full Tanpa Dialog

Netflix Rilis Jadwal Tayang dan Trailer Film Monster, Full Tanpa Dialog

PARAPUAN
Rekomendasi Hotel Bintang 5 untuk “Me Time” di Jakarta

Rekomendasi Hotel Bintang 5 untuk “Me Time” di Jakarta

PARAPUAN
Ikuti Tren, Ganti Cat Rumah dengan Warna-warna yang Sedang Populer Ini

Ikuti Tren, Ganti Cat Rumah dengan Warna-warna yang Sedang Populer Ini

PARAPUAN
Panduan Memakai Silicone Sealant untuk Atasi Kebocoran dan Keretakan di Rumah

Panduan Memakai Silicone Sealant untuk Atasi Kebocoran dan Keretakan di Rumah

PARAPUAN
3 Tokoh Perempuan Kuat di Film Indonesia, Ada Sosok Anggini di Wiro Sableng

3 Tokoh Perempuan Kuat di Film Indonesia, Ada Sosok Anggini di Wiro Sableng

PARAPUAN
Tampil Modis dan Fashionable dengan Padu Padan Baju Setelan

Tampil Modis dan Fashionable dengan Padu Padan Baju Setelan

PARAPUAN
Rahasia Kulit Glowing: Rajin Sarapan dengan 5 Makanan Ini

Rahasia Kulit Glowing: Rajin Sarapan dengan 5 Makanan Ini

PARAPUAN
Berapa Lama Hair Botox Bisa Atasi Masalah Rambut? Ini Jawabannya

Berapa Lama Hair Botox Bisa Atasi Masalah Rambut? Ini Jawabannya

PARAPUAN
Liburan ke Jogja Pertama Kali, Wajib Kunjungi 5 Destinasi Wisata Ini

Liburan ke Jogja Pertama Kali, Wajib Kunjungi 5 Destinasi Wisata Ini

PARAPUAN
Jangan Tergiur Harga Murah! Ini  Bahaya Pakai Behel Abal-abal

Jangan Tergiur Harga Murah! Ini Bahaya Pakai Behel Abal-abal

PARAPUAN
Kronologi Anissa Aziza Diikuti Orang Tak Dikenal Saat Belanja Sendirian di Mall

Kronologi Anissa Aziza Diikuti Orang Tak Dikenal Saat Belanja Sendirian di Mall

PARAPUAN
Cerita Aktris Perjuangkan Kariernya, Intip Sinopsis Drakor Beauty and Mr. Romantic

Cerita Aktris Perjuangkan Kariernya, Intip Sinopsis Drakor Beauty and Mr. Romantic

PARAPUAN
Komunitas e-Sport Ro8 Sediakan Fasilitas Belajar hingga Bersosialisasi Antar Gamers

Komunitas e-Sport Ro8 Sediakan Fasilitas Belajar hingga Bersosialisasi Antar Gamers

PARAPUAN
Sambut Hari Lebaran, Astra Otoshop Bagi-bagi Hadiah Lewat Program Ramadhan Ekstra

Sambut Hari Lebaran, Astra Otoshop Bagi-bagi Hadiah Lewat Program Ramadhan Ekstra

PARAPUAN
Segar untuk Buka Puasa, Simak Tips Mudah Bikin Hwachae Minuman ala Korea

Segar untuk Buka Puasa, Simak Tips Mudah Bikin Hwachae Minuman ala Korea

PARAPUAN
Rawda Umroh Bandung Hadirkan Paket Umrah dengan Harga Ramah di Kantong

Rawda Umroh Bandung Hadirkan Paket Umrah dengan Harga Ramah di Kantong

PARAPUAN
Dewangga Jogja Sediakan Jasa Travel Umrah yang Terjangkau, Ini Daftar Paketnya

Dewangga Jogja Sediakan Jasa Travel Umrah yang Terjangkau, Ini Daftar Paketnya

PARAPUAN
Rayakan Hari Autisme Sedunia, Ini 3 Kisah Kreator Beri Edukasi Autisme pada Masyarakat

Rayakan Hari Autisme Sedunia, Ini 3 Kisah Kreator Beri Edukasi Autisme pada Masyarakat

PARAPUAN
Ini Rekomendasi Tempat Sewa Baju Lebaran Mewah, Harga Lebih Terjangkau

Ini Rekomendasi Tempat Sewa Baju Lebaran Mewah, Harga Lebih Terjangkau

PARAPUAN
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Terpopuler

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com