Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

ASI Tersumbat? Ini Saran Ahli agar Aktivitas Menyusui Kembali Lancar

Kompas.com - 01/08/2021, 18:50 WIB
Editor Linda Fitria

Parapuan.co - Kawan Puan, ASI yang tidak lancar tentu jadi tantangan tersendiri bagi seorang ibu.

Terkadang beberapa di antara ibu menjadi tidak tenang karena ia tak bisa menyusui anaknya.

Lantas apa yang harus dilakukan?

Perlu diketahui, ASI yang tidak lancar sering dialami banyak orang dan bisa diatasi.

Cara mengatasi ASI yang tidak lancar ini disampaikan langsung oleh Farahdibha Tenrilemba S.S., M.Kes., Wakil Ketua Umum Asosiasi Ibu Menyusui Indonesia (AIMI).

Baca Juga: Antioksidan Cokelat Dipengaruhi oleh Kandungan Kakao di Dalamnya

Menurut Farahdibha, Kawan Puan bisa melakukan pijat laktasi.

Selain itu, Kawan Puan juga bisa melakukan hal lain untuk menyenangkan diri sendiri.

"Misal mamanya mau istirahat dulu, mau tidur dulu, yang penting bayinya bisa dirawat," saran Faradibha yang disampaikan pada PARAPUAN, Rabu (28/07/2021).

Ia juga mengungkap jika kesuksesan ibu untuk menyusui bukan ditentukan oleh ibu saja, akan tetapi orang-orang yang ada di sekitar.

"Jadi bukan pasangan ibu dan bayi tapi malah orang-orang di sekitar pasangan ibu dan bayi itu," tuturnya.

Apabila suatu saat ASI tidak lancar, Kawan Puan bisa datang ke suatu komunitas atau teman yang memiliki pengalaman yang sama.

"Jadi kalau kesulitan menyusui itu cerita 'aduh kok gua gini ya, padahal udah mijet, tapi enggak keluar,' ternyata teman yang lain punya pengalaman itu dan menceritakan bagaimana dia keluar dari masalah itu eh bisa praktik itu," katanya.

"So it's really important bagi kita semua yang berada di sekitar ibu itu memberikan support bagi si ibu supaya ibu bisa tetap semangat," tambahnya.

Di sisi lain, ada hal yang perlu diketahui Kawan Puan, yakni di tengah situasi pandemi ini kelancaran ASI dan menyusui itu bisa menyelamatkan bayi serta ibunya.

Baca Juga: Penting, Ini Deretan Manfaat Antioksidan Bagi Kesehatan Tubuh Kita

Sebab, pada ASI terdapat imun yang mampu menguatkan bayi.

Nah, sebenarnya sebelum melahirkan kamu bisa menyiapkan diri, misalnya mencari ilmu seputar menyusui atau hal yang lainnya.

Tujuannya agar ketika menjadi ibu, Kawan Puan sudah tahu apa yang harus dilakukan. 

"Ikutilah kelas edukasi, dapatkan edukasi dari orang yang sudah terlatih yaitu para konselor-konselor menyusui," jelas Farahdibha.

Kawan Puan bisa mendapatkan edukasi dari dokter anak, dokter kandungan, atau bidan pun dipersilakan, dengan syarat para konselor memiliki sertifikasi khusus.

"Asalkan mereka punya title IBCLC atau konsultan menyusui," jelas Farahdibha.

Baca Juga: Berapa Lama Long Covid Dialami Seseorang? Ini Jawaban Dokter

Alasan harus tersertifikasi IBCLC ini menurut Farahdhiba karena belum tentu dokter mengerti tentang menyusui.

"Mereka yang mengikuti training khusus dalam manajemen menyusuilah yang mengerti," ucapnya.

Farahdibha kembali menegaskan bahwa mengedukasi diri itu penting sekali.

Ia berpendapat, ilmu yang didapatkan dari konselor menyusui itu panjang dan banyak yang bisa dipelajari.

"Ilmu ini berguna sekali pasca melahirkan," tegas Farahdhiba. (*)


Terkini Lainnya

3 Tokoh Perempuan Kuat di Film Indonesia, Ada Sosok Anggini di Wiro Sableng

3 Tokoh Perempuan Kuat di Film Indonesia, Ada Sosok Anggini di Wiro Sableng

PARAPUAN
Tampil Modis dan Fashionable dengan Padu Padan Baju Setelan

Tampil Modis dan Fashionable dengan Padu Padan Baju Setelan

PARAPUAN
Rahasia Kulit Glowing: Rajin Sarapan dengan 5 Makanan Ini

Rahasia Kulit Glowing: Rajin Sarapan dengan 5 Makanan Ini

PARAPUAN
Berapa Lama Hair Botox Bisa Atasi Masalah Rambut? Ini Jawabannya

Berapa Lama Hair Botox Bisa Atasi Masalah Rambut? Ini Jawabannya

PARAPUAN
Liburan ke Jogja Pertama Kali, Wajib Kunjungi 5 Destinasi Wisata Ini

Liburan ke Jogja Pertama Kali, Wajib Kunjungi 5 Destinasi Wisata Ini

PARAPUAN
Jangan Tergiur Harga Murah! Ini  Bahaya Pakai Behel Abal-abal

Jangan Tergiur Harga Murah! Ini Bahaya Pakai Behel Abal-abal

PARAPUAN
Kronologi Anissa Aziza Diikuti Orang Tak Dikenal Saat Belanja Sendirian di Mall

Kronologi Anissa Aziza Diikuti Orang Tak Dikenal Saat Belanja Sendirian di Mall

PARAPUAN
Cerita Aktris Perjuangkan Kariernya, Intip Sinopsis Drakor Beauty and Mr. Romantic

Cerita Aktris Perjuangkan Kariernya, Intip Sinopsis Drakor Beauty and Mr. Romantic

PARAPUAN
Komunitas e-Sport Ro8 Sediakan Fasilitas Belajar hingga Bersosialisasi Antar Gamers

Komunitas e-Sport Ro8 Sediakan Fasilitas Belajar hingga Bersosialisasi Antar Gamers

PARAPUAN
Sambut Hari Lebaran, Astra Otoshop Bagi-bagi Hadiah Lewat Program Ramadhan Ekstra

Sambut Hari Lebaran, Astra Otoshop Bagi-bagi Hadiah Lewat Program Ramadhan Ekstra

PARAPUAN
Segar untuk Buka Puasa, Simak Tips Mudah Bikin Hwachae Minuman ala Korea

Segar untuk Buka Puasa, Simak Tips Mudah Bikin Hwachae Minuman ala Korea

PARAPUAN
Rawda Umroh Bandung Hadirkan Paket Umrah dengan Harga Ramah di Kantong

Rawda Umroh Bandung Hadirkan Paket Umrah dengan Harga Ramah di Kantong

PARAPUAN
Dewangga Jogja Sediakan Jasa Travel Umrah yang Terjangkau, Ini Daftar Paketnya

Dewangga Jogja Sediakan Jasa Travel Umrah yang Terjangkau, Ini Daftar Paketnya

PARAPUAN
Rayakan Hari Autisme Sedunia, Ini 3 Kisah Kreator Beri Edukasi Autisme pada Masyarakat

Rayakan Hari Autisme Sedunia, Ini 3 Kisah Kreator Beri Edukasi Autisme pada Masyarakat

PARAPUAN
Ini Rekomendasi Tempat Sewa Baju Lebaran Mewah, Harga Lebih Terjangkau

Ini Rekomendasi Tempat Sewa Baju Lebaran Mewah, Harga Lebih Terjangkau

PARAPUAN
Rekomendasi Tempat Olahraga Outdoor Populer di Jakarta untuk Isi Akhir Pekan

Rekomendasi Tempat Olahraga Outdoor Populer di Jakarta untuk Isi Akhir Pekan

PARAPUAN
Jadikan Lari Sebagai Hobi yang Menyenangkan, Ini Tipsnya untuk Pemula

Jadikan Lari Sebagai Hobi yang Menyenangkan, Ini Tipsnya untuk Pemula

PARAPUAN
Ini Tantangan Ibu Bekerja sebagai Perempuan Peneliti Menurut Dr. Widiastuti Setyaningsih

Ini Tantangan Ibu Bekerja sebagai Perempuan Peneliti Menurut Dr. Widiastuti Setyaningsih

PARAPUAN
Kurang Bijak, Ini Alasan Ambil Utang untuk Resepsi Tidak Dianjurkan

Kurang Bijak, Ini Alasan Ambil Utang untuk Resepsi Tidak Dianjurkan

PARAPUAN
Hadirkan Hidangan Khas Thailand, Ini Rekomendasi Tempat Bukber di Jakarta

Hadirkan Hidangan Khas Thailand, Ini Rekomendasi Tempat Bukber di Jakarta

PARAPUAN
Ingin Jadi Ilmuwan Pangan? Dr. Widiastuti Setyaningsih Beberkan Tipsnya

Ingin Jadi Ilmuwan Pangan? Dr. Widiastuti Setyaningsih Beberkan Tipsnya

PARAPUAN
Penyakit Cloud Cytoma Muncul di Drakor Queen of Tears, Benarkah Ada Penyakitnya?

Penyakit Cloud Cytoma Muncul di Drakor Queen of Tears, Benarkah Ada Penyakitnya?

PARAPUAN
Sariayu Martha Tilaar Gelar Acara Buka Puasa Bersama Sahabat Sariayu

Sariayu Martha Tilaar Gelar Acara Buka Puasa Bersama Sahabat Sariayu

PARAPUAN
Transformasi Family Business untuk Sustainability

Transformasi Family Business untuk Sustainability

PARAPUAN
Rekomendasi Parfum Pria dengan Aroma Spicy yang Maskulin dari BVLGARI MAN

Rekomendasi Parfum Pria dengan Aroma Spicy yang Maskulin dari BVLGARI MAN

PARAPUAN
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Terpopuler

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com