Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Agar Lebih Konsentrasi, Lakukan Power Nap Saat Waktu Istirahat

Kompas.com - 28/07/2021, 07:40 WIB
Editor Kinanti Nuke Mahardini

Parapuan.co - Sulit konsentrasi akibat kantuk di siang hari memang mengganggu aktivitas kita, terlebih saat dikejar deadline atau pekerjaan penting lainnya. 

Tetapi jika kantuk tersebut ditahan, bisa jadi kita melakukan banyak kesalahan pada pekerjaan tersebut. 

Agar segar dan konsentrasi kembali, power nap bisa kita lakukan sebagai sebuah solusi saat istirahat. 

Power nap adalah kegiatan tidur siang secara singkat, seperti yang dilansir dari sleep.org

Setelah melakukan power nap, kamu akan mendapatkan berbagai manfaat bagi kesehatan fisik dan mental. 

Power nap dapat mengurangi stres, meningkatkan kekebalan tubuh, hingga mencegah penyakit kardiovaskular.

Hal ini sesuai dengan penelitian yang menyebutkan kalau tidur siang selama satu hingga dua kali dalam seminggu dapat mengurangi penyakit jantung dan stroke.

Selain itu, sebuah studi di NASA menemukan bahwa setelah tidur siang selama 26 menit, kinerja pilot meningkat sebesar 34 persen. 

Tidak mengherankan kalau tidur siang dapat membantu mendorong pemecahan masalah, meningkatkan kreativitas, dan memperkuat daya ingat. 

Baca Juga: Susah Tidur? Coba Lakukan Teknik 4-7-8 Agar Tidur Lebih Nyenyak

Cukup Hingga 20 Menit Saat Siang

Meski tidur siang baik untuk tubuh kita, baiknya dilakukan secara singkat. Kawan Puan bisa melakukan power nap antara 10 hingga 20 menit untuk hasil terbaik.

Agar manfaatnya maksimal, lakukanlah tidur siang singkat hingga tidur tahap ke 2. Maksudnya, tidur ringan saat otot menjadi lebih rileks dan detak jantung melambat.

Jika kamu melakukannya hingga tahap ke 3, kamu bisa tidur terlalu lama karena sulit untuk bangun.

Perlu diingat jika kamu melakukan tidur siang hingga tahap 3 dan kemudian bangun, kamu mungkin merasa pusing atau bahkan lebih lelah daripada sebelum tidur siang.

Mengenai waktunya, kamu dapat melakukann power nap sekitar pukul 12:30 atau 14:00.

Jika kamu bekerja di siang hari, kamu bisa melakukan power nap pada waktu tersebut.

Akan tetapi, jika kamu bekerja pada shift malam, kamu bisa melakukannya di malam atau dini hari.

Semoga power nap bermanfaat untuk meningkatkan konsetrasi kerjamu ya, Kawan Puan.

(*)

Baca Juga: Begadang dan Tidak Tidur Semalaman? Ini yang Bisa Terjadi pada Tubuhmu


Terkini Lainnya

3 Tokoh Perempuan Kuat di Film Indonesia, Ada Sosok Anggini di Wiro Sableng

3 Tokoh Perempuan Kuat di Film Indonesia, Ada Sosok Anggini di Wiro Sableng

PARAPUAN
Tampil Modis dan Fashionable dengan Padu Padan Baju Setelan

Tampil Modis dan Fashionable dengan Padu Padan Baju Setelan

PARAPUAN
Rahasia Kulit Glowing: Rajin Sarapan dengan 5 Makanan Ini

Rahasia Kulit Glowing: Rajin Sarapan dengan 5 Makanan Ini

PARAPUAN
Berapa Lama Hair Botox Bisa Atasi Masalah Rambut? Ini Jawabannya

Berapa Lama Hair Botox Bisa Atasi Masalah Rambut? Ini Jawabannya

PARAPUAN
Liburan ke Jogja Pertama Kali, Wajib Kunjungi 5 Destinasi Wisata Ini

Liburan ke Jogja Pertama Kali, Wajib Kunjungi 5 Destinasi Wisata Ini

PARAPUAN
Jangan Tergiur Harga Murah! Ini  Bahaya Pakai Behel Abal-abal

Jangan Tergiur Harga Murah! Ini Bahaya Pakai Behel Abal-abal

PARAPUAN
Kronologi Anissa Aziza Diikuti Orang Tak Dikenal Saat Belanja Sendirian di Mall

Kronologi Anissa Aziza Diikuti Orang Tak Dikenal Saat Belanja Sendirian di Mall

PARAPUAN
Cerita Aktris Perjuangkan Kariernya, Intip Sinopsis Drakor Beauty and Mr. Romantic

Cerita Aktris Perjuangkan Kariernya, Intip Sinopsis Drakor Beauty and Mr. Romantic

PARAPUAN
Komunitas e-Sport Ro8 Sediakan Fasilitas Belajar hingga Bersosialisasi Antar Gamers

Komunitas e-Sport Ro8 Sediakan Fasilitas Belajar hingga Bersosialisasi Antar Gamers

PARAPUAN
Sambut Hari Lebaran, Astra Otoshop Bagi-bagi Hadiah Lewat Program Ramadhan Ekstra

Sambut Hari Lebaran, Astra Otoshop Bagi-bagi Hadiah Lewat Program Ramadhan Ekstra

PARAPUAN
Segar untuk Buka Puasa, Simak Tips Mudah Bikin Hwachae Minuman ala Korea

Segar untuk Buka Puasa, Simak Tips Mudah Bikin Hwachae Minuman ala Korea

PARAPUAN
Rawda Umroh Bandung Hadirkan Paket Umrah dengan Harga Ramah di Kantong

Rawda Umroh Bandung Hadirkan Paket Umrah dengan Harga Ramah di Kantong

PARAPUAN
Dewangga Jogja Sediakan Jasa Travel Umrah yang Terjangkau, Ini Daftar Paketnya

Dewangga Jogja Sediakan Jasa Travel Umrah yang Terjangkau, Ini Daftar Paketnya

PARAPUAN
Rayakan Hari Autisme Sedunia, Ini 3 Kisah Kreator Beri Edukasi Autisme pada Masyarakat

Rayakan Hari Autisme Sedunia, Ini 3 Kisah Kreator Beri Edukasi Autisme pada Masyarakat

PARAPUAN
Ini Rekomendasi Tempat Sewa Baju Lebaran Mewah, Harga Lebih Terjangkau

Ini Rekomendasi Tempat Sewa Baju Lebaran Mewah, Harga Lebih Terjangkau

PARAPUAN
Rekomendasi Tempat Olahraga Outdoor Populer di Jakarta untuk Isi Akhir Pekan

Rekomendasi Tempat Olahraga Outdoor Populer di Jakarta untuk Isi Akhir Pekan

PARAPUAN
Jadikan Lari Sebagai Hobi yang Menyenangkan, Ini Tipsnya untuk Pemula

Jadikan Lari Sebagai Hobi yang Menyenangkan, Ini Tipsnya untuk Pemula

PARAPUAN
Ini Tantangan Ibu Bekerja sebagai Perempuan Peneliti Menurut Dr. Widiastuti Setyaningsih

Ini Tantangan Ibu Bekerja sebagai Perempuan Peneliti Menurut Dr. Widiastuti Setyaningsih

PARAPUAN
Kurang Bijak, Ini Alasan Ambil Utang untuk Resepsi Tidak Dianjurkan

Kurang Bijak, Ini Alasan Ambil Utang untuk Resepsi Tidak Dianjurkan

PARAPUAN
Hadirkan Hidangan Khas Thailand, Ini Rekomendasi Tempat Bukber di Jakarta

Hadirkan Hidangan Khas Thailand, Ini Rekomendasi Tempat Bukber di Jakarta

PARAPUAN
Ingin Jadi Ilmuwan Pangan? Dr. Widiastuti Setyaningsih Beberkan Tipsnya

Ingin Jadi Ilmuwan Pangan? Dr. Widiastuti Setyaningsih Beberkan Tipsnya

PARAPUAN
Penyakit Cloud Cytoma Muncul di Drakor Queen of Tears, Benarkah Ada Penyakitnya?

Penyakit Cloud Cytoma Muncul di Drakor Queen of Tears, Benarkah Ada Penyakitnya?

PARAPUAN
Sariayu Martha Tilaar Gelar Acara Buka Puasa Bersama Sahabat Sariayu

Sariayu Martha Tilaar Gelar Acara Buka Puasa Bersama Sahabat Sariayu

PARAPUAN
Transformasi Family Business untuk Sustainability

Transformasi Family Business untuk Sustainability

PARAPUAN
Rekomendasi Parfum Pria dengan Aroma Spicy yang Maskulin dari BVLGARI MAN

Rekomendasi Parfum Pria dengan Aroma Spicy yang Maskulin dari BVLGARI MAN

PARAPUAN
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Terpopuler

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com