Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ternyata ini Pentingnya Memilih Produk Kosmetik Berlabel Cruelty Free

Kompas.com - 02/07/2021, 08:00 WIB
Editor Aulia Firafiroh

Parapuan.co - Kawan Puan, tahukah kamu bahwa setiap tahunnya ada lebih dari 100 juta hewan yang disiksa dan dibunuh di Amerika Serikat untuk kebutuhan tes kelayakan produk kecantikan?

Ya, data tersebut diketahui dari friendlyturtore.com yang menulis bahwa hewan-hewan tersebut mengalami pembakaran kulit, pemberian obat-obatan, keracunan, penghirupan zat beracun dan banyak prosedur berbahaya lainnya.

Tentu saja hal itu mengakibatkan hewan trauma, terinfeksi penyakit dan mati.

Prosedur pengujian terhadap hewan tersebut dilakukan untuk menguji keamanan produk atau obat sebelum diberikan pada manusia.

Baca juga: Kylie Jenner Ubah Lini Kosmetiknya jadi Vegan dan Animal Cruelty Free

Dilansir dari friendlytorture.com, sejumlah penelitian menunjukan bahwa menjadikan hewan sebagai bahan uji coba adalah buruk dan hasilnya belum tentu valid.

Menjadikan hewan sebagai subyek uji coba untuk keamanan produk khususnya produk kecantikan adalah hal yang kejam.

Hal itu kemudian memicu kampanye animal cruelty free dalam memilih kosmetik atau skincare.

Kampanye tersebut meluas dan membuat beberapa produk kecantikan akhirnya memutuskan untuk memberikan label animal cruelty free pada produknya sebagai tanda bahwa mereka tidak menggunakan hewan untuk uji coba produk.

Lalu, seberapa penting dan berkualitas produk kecantikan yang tidak menggunakan hewan sebagai bahan percobaan?

Selain kejam, berikut beberapa alasan pentingnya memilih produk kecantikan dengan animal cruelty free dikutip dari friendlytorture.com:

1) Lebih sehat

Produk kecantikan yang menggunakan label animal cruelty free biasanya lebih sehat dibanding yang menjadikan hewan sebagai bahan uji coba karena tidak menggunakan bahan kimia beracun.

Dulu maraknya tindakan yang menjadikan hewan sebagai bahan uji coba produk kecantikan karena banyak produk kecantikan konvensional yang menggunakan bahan kimia keras dan beracun.

Baca juga: Kenali, Perbedaan Produk Perawatan Kulit Natural, Organik, dan Vegan

2) Lebih murah

Rata-rata produk kecantikan kulit yang organik dan bebas dari kekejaman terhadap hewan tidak semahal produk yang menggunakan animal-testing

Beberapa produk kecantikan merek internasional yang mendunia masih menggunakan animal-testing sehingga harganya lebih mahal dibanding produk organik.

3) Lebih aman

Pada dasarnya, pengujian hewan pada produk kecantikan menandakan adanya bahan kimia tertentu yang terkandung dalam produk tersebut.

Hal itu membuat beberapa perusahaan produk kecantikan masih menggunakan animal-tessting karena ragu atas keamanan produk sehingga menjadikan hewan sebagai bahan percobaan.

Jadi, produk kecantikan dengan animal cruelty free lebih aman bagi kesehatan kulit jangka panjang. (*)


Terkini Lainnya

Trik Dapat Tiket Pesawat Murah dengan Promo di Traveloka

Trik Dapat Tiket Pesawat Murah dengan Promo di Traveloka

PARAPUAN
Ini Alasan Iron Mascara yang Viral di TIkTok Disukai Banyak Orang

Ini Alasan Iron Mascara yang Viral di TIkTok Disukai Banyak Orang

PARAPUAN
4 Drakor Bertema Keluarga yang Cocok Ditonton, Ada The Good Bad Mother

4 Drakor Bertema Keluarga yang Cocok Ditonton, Ada The Good Bad Mother

PARAPUAN
Intip Keseruan Berwisata di Kapal Pesiar dengan Rute Internasional

Intip Keseruan Berwisata di Kapal Pesiar dengan Rute Internasional

PARAPUAN
6 Manfaat Cuka Apel untuk Kesehatan,  Viral Bantu Turunkan Berat Badan

6 Manfaat Cuka Apel untuk Kesehatan, Viral Bantu Turunkan Berat Badan

PARAPUAN
Tak Cuman Bantu Dokter, Yuk Ketahui Tugas dan Tanggung Jawab Profesi Perawat

Tak Cuman Bantu Dokter, Yuk Ketahui Tugas dan Tanggung Jawab Profesi Perawat

PARAPUAN
Mengenal Istilah Femisida yang Berhubungan Erat dengan Pembunuhan terhadap Perempuan

Mengenal Istilah Femisida yang Berhubungan Erat dengan Pembunuhan terhadap Perempuan

PARAPUAN
Belajar dari Pembunuhan Miss Ecuador, Ini Bahaya Share Lokasi Real Time di Medsos

Belajar dari Pembunuhan Miss Ecuador, Ini Bahaya Share Lokasi Real Time di Medsos

PARAPUAN
Ajari Anak Bisnis Sejak Kecil, Ini 3 Usaha Kecil-kecilan yang Bisa Dicoba

Ajari Anak Bisnis Sejak Kecil, Ini 3 Usaha Kecil-kecilan yang Bisa Dicoba

PARAPUAN
Kampoeng Djamoe Organik Martha Tilaar Group Terima 11 Spesies Tanaman Langka dari BRIN

Kampoeng Djamoe Organik Martha Tilaar Group Terima 11 Spesies Tanaman Langka dari BRIN

PARAPUAN
4 “Senjata” yang Perlu Dibawa Agar Perjalanan ke Kantor Aman dan Nyaman

4 “Senjata” yang Perlu Dibawa Agar Perjalanan ke Kantor Aman dan Nyaman

PARAPUAN
Nikmati Pemandang Indah, Ini 3 Rekomendasi Wisata Alam di Brasil

Nikmati Pemandang Indah, Ini 3 Rekomendasi Wisata Alam di Brasil

PARAPUAN
Hadapi Polusi dan Radikal Bebas Selama Commuting, Ini Tipsnya

Hadapi Polusi dan Radikal Bebas Selama Commuting, Ini Tipsnya

PARAPUAN
Ini Mimpi Dr. Widiastuti Setyaningsih, Peneliti yang Ungkap Tabir Alam Lewat Teknologi Pangan

Ini Mimpi Dr. Widiastuti Setyaningsih, Peneliti yang Ungkap Tabir Alam Lewat Teknologi Pangan

PARAPUAN
Inarah Syarafina Debut Penyutradaraan Film Panjang Lewat Temurun

Inarah Syarafina Debut Penyutradaraan Film Panjang Lewat Temurun

PARAPUAN
Perdebatan Man VS Bear Viral di TikTok, Ini Alasan Perempuan Lebih Memilih Beruang

Perdebatan Man VS Bear Viral di TikTok, Ini Alasan Perempuan Lebih Memilih Beruang

PARAPUAN
Cocok untuk Perempuan Karier, Ini Rekomendasi Parfum Pilihan PARAPUAN

Cocok untuk Perempuan Karier, Ini Rekomendasi Parfum Pilihan PARAPUAN

PARAPUAN
Bisa Tambah Penghasilan, Ini 3 Ide Bisnis yang Bisa Dicoba Pekerja Perempuan

Bisa Tambah Penghasilan, Ini 3 Ide Bisnis yang Bisa Dicoba Pekerja Perempuan

PARAPUAN
Pengusaha Pemula Wajib Tahu, Ini Sumber Modal Bisnis dan Strategi Dapatkan Pendanaan

Pengusaha Pemula Wajib Tahu, Ini Sumber Modal Bisnis dan Strategi Dapatkan Pendanaan

PARAPUAN
3 Cara Bijak Kumpulkan Dana Pendidikan Anak dan Strategi Melakoninya

3 Cara Bijak Kumpulkan Dana Pendidikan Anak dan Strategi Melakoninya

PARAPUAN
Praktis Dipakai, Ini Rekomendasi Sepatu Nyaman untuk Jalan Kaki

Praktis Dipakai, Ini Rekomendasi Sepatu Nyaman untuk Jalan Kaki

PARAPUAN
Kulit Kepala Berminyak dan Ketombean? Ini Rekomendasi Perawatannya

Kulit Kepala Berminyak dan Ketombean? Ini Rekomendasi Perawatannya

PARAPUAN
 Studi BCG dan Stellar Women: 70 Persen Perempuan Pelaku UMKM Kesulitan Mencari Mentor dalam Berbisnis

Studi BCG dan Stellar Women: 70 Persen Perempuan Pelaku UMKM Kesulitan Mencari Mentor dalam Berbisnis

PARAPUAN
Netflix Rilis Jadwal Tayang dan Trailer Film Monster, Full Tanpa Dialog

Netflix Rilis Jadwal Tayang dan Trailer Film Monster, Full Tanpa Dialog

PARAPUAN
Rekomendasi Hotel Bintang 5 untuk “Me Time” di Jakarta

Rekomendasi Hotel Bintang 5 untuk “Me Time” di Jakarta

PARAPUAN
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com