Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tercium Bau Menyengat hingga Dikira Ada Mayat, Warga Terkejut Lihat Isi Kamar Kos Driver Ojol Penuh Sampah

Kompas.com - 27/06/2021, 19:30 WIB
Editor Maharani Kusuma Daruwati

Parapuan.co - Pernahkah kamu menyiman barang-barang tak penting atau bahkan sampai menyimpan sampah?

Mungkin kamu berpikir untuk apa menyimpan sampah kan baunya tak sedap.

Nah, tapi baru-baru ini ditemukan seorang penghuni kos yang justru menyimpan sampah di dalam kamarnya hingga menggunung.

Bahkan kamarnya dipenuhi dengan sampah bak tempat pembuangan akhir.

Hal ini diketahui dari unggahan akun @makassar_iinfo di Instagram, Sabtu (26/6/2021).

Akun tersebut pun membagikan sebuah video yang kemudian langsung viral jadi perbincangan banyak orang.

Belakangan viral video penemuan barang tak terduga di salah satu kamar kos di daerah Palu, Sulawesi Tengah.

Berawal dari bau menyengat yang tercium oleh warga sekitar, membuat warga penasaran dan menduga ada mayat di kamar kos tersebut.

Hingga akhirnya warga pun sepakat untuk membobol kamar kos tersebut dan begitu terkejut melihat ini di dalamnya.

Bagaimana tidak, bukan mayat yang ditemukan melainkan tumpukan sampah menggunung di kamar kos.

Baca Juga: Begini Langkah Membuka Instagram Shopping untuk Bisnis di IG

"Tidur di sini, ini sampah. Ini ba kos, kencing di botol," ujar suara salah seorang dalam video tersebut.

Warga yang menengok kamar tersebut pun heran dan tak habis pikir bagaimana penghuni kamar bisa tidur di dalam kamar penuh dengan tumpukan sampah menggunung di segala sisi ruangan.

Menurut keterangan yang diberikan, pemilik kamar kos tersebut sedang bekerja sebagai driver ojek online saat kamar itu dibuka.

Timbunan sampah itu pun diduga sudah berada di situ selama berbulan-bulan lamanya.

Penghuni diduga mengidap kelainan hoarding disorder, kelainan di mana seseorang suka menyimpan barang-barang yang tak berguna, seperti sampah.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by OFFICIAL MAKASSAR INFO (@makassar_iinfo)

 Baca Juga: Update Covid-19 Indonesia, Kemenkes Klarifikasi WHO Tetapkan Indonesia Negara High-Risk Covid-19 Itu Hoaks

"DIKIRA ADA MAYAT, KAMAR KOS DI JEBOL WARGA.

"Karena bau yang menyengat, warga mengira ada mayat di dalam kamar kost, warga sepakat untuk membobol kamar kost tersebut karena penghuninya sedang bekerja sebagai driver ojol.

"Ternyata selama ini dia menimbun sampah di dalam kamar nya, di perkirakan berbulan bulan sampah ini tidak di buang, padahal di daerah situ banyak tong sampah.

"Kemungkinan penghuni nya hoarding disorder, orang yang suka mengkoleksi sesuatu yang gak penting, termasuk sampah.

"Lokasi: Palu," tulis akun tersebut sebagai keterangan.

Hal serupa ternyata juga pernah terjadi sebelumnya di daerah lain.

Maret 2021 lalu, ramai di TikTok, seorang membagikan unggahan tetangga kosnya menyimpan sampah bungkus makanan di kamarnya.

Video berdurasi 21 detik itu beredar di TikTok @ongdhef77.

Dalam video itu, tampak seorang membuka kamar kos yang penghuninya sedang pergi.

Ketika pintu dibuka, kamar tampak penuh dengan tumpukan sampah karton bekas bungkus makanan dan plastik yang berhamburan, bahkan di dekat kasur atau tempat tidur.

"Lihat lah apa yang terjadi di kamar ini guys. Sungguh menjijikkan. Ini adalah tumpukan-tumpukan sampah. Ini tetangga kos gue, dia masih muda, masih kuliah," kata suara dalam video itu.

Ia pun menjelaskan bahwa penjaga kosnya sempat curiga hingga akhirnya membuka kamar kos itu saat sang pemilik pergi.

Dan mereka pun terkejut melihat isinya.

@ongdhef77

Ada yg pernh melihat apa yg gw liat kaya gini gk?????

♬ Amityville Horror - Scary Halloween Sound Effects - Halloween Sound Effects

 Baca Juga: Segera Dibuka, Formasi CPNS 2021 Sekretaris Jenderal DPR RI (Part 2)

"Penjaga kos sempet curiga saat dia beli makanan dan minuman, nggak pernah lihat dia buang sampahnya. Di saat dia nggak ada, si penjaga kos pun membuka pintu kamarnya. Lihat lah guys, berarti selama ini dia tidur bersama sampah-sampahnya, guys," tambahnya. (*)


Terkini Lainnya

4 “Senjata” yang Perlu Dibawa Agar Perjalanan ke Kantor Aman dan Nyaman

4 “Senjata” yang Perlu Dibawa Agar Perjalanan ke Kantor Aman dan Nyaman

PARAPUAN
Nikmati Pemandang Indah, Ini 3 Rekomendasi Wisata Alam di Brasil

Nikmati Pemandang Indah, Ini 3 Rekomendasi Wisata Alam di Brasil

PARAPUAN
Hadapi Polusi dan Radikal Bebas Selama Commuting, Ini Tipsnya

Hadapi Polusi dan Radikal Bebas Selama Commuting, Ini Tipsnya

PARAPUAN
Ini Mimpi Dr. Widiastuti Setyaningsih, Peneliti yang Ungkap Tabir Alam Lewat Teknologi Pangan

Ini Mimpi Dr. Widiastuti Setyaningsih, Peneliti yang Ungkap Tabir Alam Lewat Teknologi Pangan

PARAPUAN
Inarah Syarafina Debut Penyutradaraan Film Panjang Lewat Temurun

Inarah Syarafina Debut Penyutradaraan Film Panjang Lewat Temurun

PARAPUAN
Perdebatan Man VS Bear Viral di TikTok, Ini Alasan Perempuan Lebih Memilih Beruang

Perdebatan Man VS Bear Viral di TikTok, Ini Alasan Perempuan Lebih Memilih Beruang

PARAPUAN
Cocok untuk Perempuan Karier, Ini Rekomendasi Parfum Pilihan PARAPUAN

Cocok untuk Perempuan Karier, Ini Rekomendasi Parfum Pilihan PARAPUAN

PARAPUAN
Bisa Tambah Penghasilan, Ini 3 Ide Bisnis yang Bisa Dicoba Pekerja Perempuan

Bisa Tambah Penghasilan, Ini 3 Ide Bisnis yang Bisa Dicoba Pekerja Perempuan

PARAPUAN
Pengusaha Pemula Wajib Tahu, Ini Sumber Modal Bisnis dan Strategi Dapatkan Pendanaan

Pengusaha Pemula Wajib Tahu, Ini Sumber Modal Bisnis dan Strategi Dapatkan Pendanaan

PARAPUAN
3 Cara Bijak Kumpulkan Dana Pendidikan Anak dan Strategi Melakoninya

3 Cara Bijak Kumpulkan Dana Pendidikan Anak dan Strategi Melakoninya

PARAPUAN
Praktis Dipakai, Ini Rekomendasi Sepatu Nyaman untuk Jalan Kaki

Praktis Dipakai, Ini Rekomendasi Sepatu Nyaman untuk Jalan Kaki

PARAPUAN
Kulit Kepala Berminyak dan Ketombean? Ini Rekomendasi Perawatannya

Kulit Kepala Berminyak dan Ketombean? Ini Rekomendasi Perawatannya

PARAPUAN
 Studi BCG dan Stellar Women: 70 Persen Perempuan Pelaku UMKM Kesulitan Mencari Mentor dalam Berbisnis

Studi BCG dan Stellar Women: 70 Persen Perempuan Pelaku UMKM Kesulitan Mencari Mentor dalam Berbisnis

PARAPUAN
Netflix Rilis Jadwal Tayang dan Trailer Film Monster, Full Tanpa Dialog

Netflix Rilis Jadwal Tayang dan Trailer Film Monster, Full Tanpa Dialog

PARAPUAN
Rekomendasi Hotel Bintang 5 untuk “Me Time” di Jakarta

Rekomendasi Hotel Bintang 5 untuk “Me Time” di Jakarta

PARAPUAN
Ikuti Tren, Ganti Cat Rumah dengan Warna-warna yang Sedang Populer Ini

Ikuti Tren, Ganti Cat Rumah dengan Warna-warna yang Sedang Populer Ini

PARAPUAN
Panduan Memakai Silicone Sealant untuk Atasi Kebocoran dan Keretakan di Rumah

Panduan Memakai Silicone Sealant untuk Atasi Kebocoran dan Keretakan di Rumah

PARAPUAN
3 Tokoh Perempuan Kuat di Film Indonesia, Ada Sosok Anggini di Wiro Sableng

3 Tokoh Perempuan Kuat di Film Indonesia, Ada Sosok Anggini di Wiro Sableng

PARAPUAN
Tampil Modis dan Fashionable dengan Padu Padan Baju Setelan

Tampil Modis dan Fashionable dengan Padu Padan Baju Setelan

PARAPUAN
Rahasia Kulit Glowing: Rajin Sarapan dengan 5 Makanan Ini

Rahasia Kulit Glowing: Rajin Sarapan dengan 5 Makanan Ini

PARAPUAN
Berapa Lama Hair Botox Bisa Atasi Masalah Rambut? Ini Jawabannya

Berapa Lama Hair Botox Bisa Atasi Masalah Rambut? Ini Jawabannya

PARAPUAN
Liburan ke Jogja Pertama Kali, Wajib Kunjungi 5 Destinasi Wisata Ini

Liburan ke Jogja Pertama Kali, Wajib Kunjungi 5 Destinasi Wisata Ini

PARAPUAN
Jangan Tergiur Harga Murah! Ini  Bahaya Pakai Behel Abal-abal

Jangan Tergiur Harga Murah! Ini Bahaya Pakai Behel Abal-abal

PARAPUAN
Kronologi Anissa Aziza Diikuti Orang Tak Dikenal Saat Belanja Sendirian di Mall

Kronologi Anissa Aziza Diikuti Orang Tak Dikenal Saat Belanja Sendirian di Mall

PARAPUAN
Cerita Aktris Perjuangkan Kariernya, Intip Sinopsis Drakor Beauty and Mr. Romantic

Cerita Aktris Perjuangkan Kariernya, Intip Sinopsis Drakor Beauty and Mr. Romantic

PARAPUAN
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com