Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Setelah Hulu, Netflix Juga Garap Film Dokumenter Tentang Kasus Britney Spears

Kompas.com - 18/02/2021, 13:00 WIB
Editor Linda Fitria

Parapuan.co - Netflix akan garap film dokumenter tentang Britney Spears setelah Hulu mengeluarkan film dokumenter "Framing Britney Spears" pada 5 Februari lalu. 

Menurut Bloomberg, dokumenter Britney di Netflix akan disutradarai oleh Eric Lee Carr, sutradara yang terbiasa membuat film dokumenter-kejahatan. 

Rencananya film tersebut masih menceritakan tentang perlawanan Britney tentang konservatori ayahnya, Jamie Spears. 

Baca Juga: Bedah Fakta Soal Clubhouse, Aplikasi Viral yang Kini Digandrungi Banyak Orang

Belum ada tanggal pasti soal rilisnya film dokumenter Britney yang digarap Netflix ini.

Namun, dikabarkan bahwa proses pembuatannya sudah berjalan sebelum debut "Framing Britney Spears". 

Dikutip dari Indiewire (15/02/21), Eric Lee Carr merupakan sutradara yang dikenal dengan film dokumenter-kejahatannya.

Sebut saja "Mommy, Dead and Dearest" yang mengangkat cerita Gypsy Rose Blanchard, "At the Heart of Gold" yang mengisahkan tentang kekerasan seksual pesenam olimpiade, serta dokumenter HBO tentang kematian Conrad Roy, "I Love You: The Commonwealth vs. Micehelle Carter". 

Baca Juga: Elon Musk Pakai Clubhouse, Yuk Kenali Cara Kerja Aplikasi Ini!

Film dokumenter sebelumnya, "Framing Britney Spears", menampilkan rentetan kebencian media pada karier Britney dan perjuangannya menghentikan hak konservatori sang ayah yang membuat seluruh hidupnya ada di bawah kontrol.

Dalam dokumenter tersebut juga ditampilkan Justin Timberlake, mantan kekasihnya yang meminta maaf atas kesalahan dan perlakuan buruknya.

Hal ini memicu Justin Timberlake untuk meminta maaf secara terbuka yang akhirnya dilakukan di postingan Instagram. 

Meskipun dokumenter tersebut telah menerima ulasan yang adil baik positif maupun negatif, terdapat beberapa orang yang kecewa karena tidak melihat masalah konservatori dan disabilitas Britney secara nyata. 

Baca Juga: Representasi Asia di Hollywood: Lana Condor dari To All The Boys Berbicara

Spears masih memperjuangkan penghapusan nama ayahnya sebagai konservatori, yakni orang yang bertanggung jawab atas harta dan kekayaannya.

Dari tahun 2007, ayahnya menjadi konservatori Britney sejak ia dianggap tak dapat mengurus dirinya.

Peran ayahnya sebagai konservatori Britney justru semakin membuatnya tertekan.

Hal tersebut membuat Spears tidak mau tampil di dunia hiburan sejak 2017. 

Baca Juga: Marie Thomas Muncul di Google Doodle, Dokter Perempuan Pertama Indonesia

Ini kedua kalinya Netflix dan Hulu membuat film dokumenter dari isu yang sama setelah mereka membuat dokumenter tentang gagalnya Festival Fyre di Bahama. 

Dikutip dari hai.grid (20/01/19), versi Netflix menceritakan Fyre Festival berdasarkan footage tim marketing Fyre, Jerry Media, sedangkan Hulu menggarap cerita berdasarkan founding Fyre Festival, Billy McFarland. 

(*)


Terkini Lainnya

3 Tokoh Perempuan Kuat di Film Indonesia, Ada Sosok Anggini di Wiro Sableng

3 Tokoh Perempuan Kuat di Film Indonesia, Ada Sosok Anggini di Wiro Sableng

PARAPUAN
Tampil Modis dan Fashionable dengan Padu Padan Baju Setelan

Tampil Modis dan Fashionable dengan Padu Padan Baju Setelan

PARAPUAN
Rahasia Kulit Glowing: Rajin Sarapan dengan 5 Makanan Ini

Rahasia Kulit Glowing: Rajin Sarapan dengan 5 Makanan Ini

PARAPUAN
Berapa Lama Hair Botox Bisa Atasi Masalah Rambut? Ini Jawabannya

Berapa Lama Hair Botox Bisa Atasi Masalah Rambut? Ini Jawabannya

PARAPUAN
Liburan ke Jogja Pertama Kali, Wajib Kunjungi 5 Destinasi Wisata Ini

Liburan ke Jogja Pertama Kali, Wajib Kunjungi 5 Destinasi Wisata Ini

PARAPUAN
Jangan Tergiur Harga Murah! Ini  Bahaya Pakai Behel Abal-abal

Jangan Tergiur Harga Murah! Ini Bahaya Pakai Behel Abal-abal

PARAPUAN
Kronologi Anissa Aziza Diikuti Orang Tak Dikenal Saat Belanja Sendirian di Mall

Kronologi Anissa Aziza Diikuti Orang Tak Dikenal Saat Belanja Sendirian di Mall

PARAPUAN
Cerita Aktris Perjuangkan Kariernya, Intip Sinopsis Drakor Beauty and Mr. Romantic

Cerita Aktris Perjuangkan Kariernya, Intip Sinopsis Drakor Beauty and Mr. Romantic

PARAPUAN
Komunitas e-Sport Ro8 Sediakan Fasilitas Belajar hingga Bersosialisasi Antar Gamers

Komunitas e-Sport Ro8 Sediakan Fasilitas Belajar hingga Bersosialisasi Antar Gamers

PARAPUAN
Sambut Hari Lebaran, Astra Otoshop Bagi-bagi Hadiah Lewat Program Ramadhan Ekstra

Sambut Hari Lebaran, Astra Otoshop Bagi-bagi Hadiah Lewat Program Ramadhan Ekstra

PARAPUAN
Segar untuk Buka Puasa, Simak Tips Mudah Bikin Hwachae Minuman ala Korea

Segar untuk Buka Puasa, Simak Tips Mudah Bikin Hwachae Minuman ala Korea

PARAPUAN
Rawda Umroh Bandung Hadirkan Paket Umrah dengan Harga Ramah di Kantong

Rawda Umroh Bandung Hadirkan Paket Umrah dengan Harga Ramah di Kantong

PARAPUAN
Dewangga Jogja Sediakan Jasa Travel Umrah yang Terjangkau, Ini Daftar Paketnya

Dewangga Jogja Sediakan Jasa Travel Umrah yang Terjangkau, Ini Daftar Paketnya

PARAPUAN
Rayakan Hari Autisme Sedunia, Ini 3 Kisah Kreator Beri Edukasi Autisme pada Masyarakat

Rayakan Hari Autisme Sedunia, Ini 3 Kisah Kreator Beri Edukasi Autisme pada Masyarakat

PARAPUAN
Ini Rekomendasi Tempat Sewa Baju Lebaran Mewah, Harga Lebih Terjangkau

Ini Rekomendasi Tempat Sewa Baju Lebaran Mewah, Harga Lebih Terjangkau

PARAPUAN
Rekomendasi Tempat Olahraga Outdoor Populer di Jakarta untuk Isi Akhir Pekan

Rekomendasi Tempat Olahraga Outdoor Populer di Jakarta untuk Isi Akhir Pekan

PARAPUAN
Jadikan Lari Sebagai Hobi yang Menyenangkan, Ini Tipsnya untuk Pemula

Jadikan Lari Sebagai Hobi yang Menyenangkan, Ini Tipsnya untuk Pemula

PARAPUAN
Ini Tantangan Ibu Bekerja sebagai Perempuan Peneliti Menurut Dr. Widiastuti Setyaningsih

Ini Tantangan Ibu Bekerja sebagai Perempuan Peneliti Menurut Dr. Widiastuti Setyaningsih

PARAPUAN
Kurang Bijak, Ini Alasan Ambil Utang untuk Resepsi Tidak Dianjurkan

Kurang Bijak, Ini Alasan Ambil Utang untuk Resepsi Tidak Dianjurkan

PARAPUAN
Hadirkan Hidangan Khas Thailand, Ini Rekomendasi Tempat Bukber di Jakarta

Hadirkan Hidangan Khas Thailand, Ini Rekomendasi Tempat Bukber di Jakarta

PARAPUAN
Ingin Jadi Ilmuwan Pangan? Dr. Widiastuti Setyaningsih Beberkan Tipsnya

Ingin Jadi Ilmuwan Pangan? Dr. Widiastuti Setyaningsih Beberkan Tipsnya

PARAPUAN
Penyakit Cloud Cytoma Muncul di Drakor Queen of Tears, Benarkah Ada Penyakitnya?

Penyakit Cloud Cytoma Muncul di Drakor Queen of Tears, Benarkah Ada Penyakitnya?

PARAPUAN
Sariayu Martha Tilaar Gelar Acara Buka Puasa Bersama Sahabat Sariayu

Sariayu Martha Tilaar Gelar Acara Buka Puasa Bersama Sahabat Sariayu

PARAPUAN
Transformasi Family Business untuk Sustainability

Transformasi Family Business untuk Sustainability

PARAPUAN
Rekomendasi Parfum Pria dengan Aroma Spicy yang Maskulin dari BVLGARI MAN

Rekomendasi Parfum Pria dengan Aroma Spicy yang Maskulin dari BVLGARI MAN

PARAPUAN
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Terpopuler

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com